Home / TNI

Dandim 1308/LB Menandatangani Deklarasikan Desa Salodik Sebagai Kampung Pancasila

Jumat, 16 Agustus 2024 - 18:31 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANGGAI, MITRA MABES – Forum Komunikasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) Kabupaten Banggai mendelarasikan Desa Salodik, Kecamatan Luwuk Utara, sebagai Kampung Pancasila pada Jumat (16/8/2024) pagi.

Deklarasi Kampung Pancasila dihadiri Bupati Banggai, Amirudin Tamoreka, Dandim 1308/LB, Letkol Inf Hermanto. Kapolres Banggai, AKBP Putu Hendra Binangkari, Kajari Banggai, Anton Rahmanto. Camat, Lurah dan kepala desa serta rastusan masyarakat setempat ikut membumbuhi tandatangan di spanduk berukuran 7x 5 sebagai bentuk dukungan dekalrasi kampung pancasila.

Dandim Letkol Inf Hermanto dalam sambutannya menyampaikan, Kampung Pancasila merupakan program TNI AD yang dilakukan setiap tahun. dengan tujuan agar desa yang dicanangkan sebagai kampung Pancasila bisa menjadi contoh bagi desa lainnya.

Bupati Banggai Amirudin Tamoreka, bersama Kapolres AKBP Putu Hendra Binangkari dan Kajari Anton Rahmanto turut membumbuhi tandatangan di Spanduk Deklarasi Kampung Pancasila.
“Kegiatan ini adalah program rutin angkatan darat setiap tahun, serta program ini dapat menajdi contoh desa lainnya,” terang Letkol Inf Hermanto

Salodik terpilih sebagai Kampung Pancasila sebab masyarakat desa juga masih memiliki dan melekat nilai luhur Pancasila. dengan demikian kedepan nilai-nilai Pancasila yang tadinya memang telah terbentuk desa dapat terpelihara.

Melalui kegiatan Kampung Pancasila kata Letkol Inf Hermanto, pihaknya dapat membina sifat gotong royong, toleransi umat beragama, ketahanan pangan, kegiatan karang taruna, kegiatan UKM serta kegiatan lain berupa Bimingan Perlawan Masyarakat ( Pendim 1308/LB )

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Ribuan Anggota Hadiri Anniversary Ke-1 LSM Harimau Wujudkan Lembaga Bermartabat Menuju Indonesia Emas
Dugaan penyerobotan tanah berujung Mediasi, warga gunungsari kec citerup,kab bogor, berjalan mulus.
PT baraya Raya,menrtibkan ruko yang di akui oknum ahirnya di bongkar paksa.
Camat Tajur Halang (ipan)Di duga terpaksa menutup pasar malam ilegal sesudah viral,ada apa.
Satgas TMMD ke-124 Kodim 0602/Serang Gelar Penyuluhan Bahaya Terorisme dan Radikalisme di Desa Silebu
DANRAMIL 08/TDN Jadi Pembina Upacara DI SMA N 1 UJUNG BATU
Pemerintah kabupaten Bogor tunjukkan desain mewah Masjid Raya Pakansari yang akan segera di bangun tahun 2025.
PT Baraya Hiraya, membantu pemkab kab bogor untuk penataan pasar citerup satu dan dua.

Berita Terkait

Sabtu, 24 Mei 2025 - 22:39 WIB

Ribuan Anggota Hadiri Anniversary Ke-1 LSM Harimau Wujudkan Lembaga Bermartabat Menuju Indonesia Emas

Sabtu, 24 Mei 2025 - 13:11 WIB

Dugaan penyerobotan tanah berujung Mediasi, warga gunungsari kec citerup,kab bogor, berjalan mulus.

Rabu, 21 Mei 2025 - 22:32 WIB

PT baraya Raya,menrtibkan ruko yang di akui oknum ahirnya di bongkar paksa.

Rabu, 21 Mei 2025 - 10:20 WIB

Camat Tajur Halang (ipan)Di duga terpaksa menutup pasar malam ilegal sesudah viral,ada apa.

Senin, 19 Mei 2025 - 13:10 WIB

Satgas TMMD ke-124 Kodim 0602/Serang Gelar Penyuluhan Bahaya Terorisme dan Radikalisme di Desa Silebu

Berita Terbaru