Polsubsektor Sungai Bakau Tingkatkan Patroli dan Himbauan Kamtibmas di Pantai 1000 Cemara Saat Libur Idul Fitri

Minggu, 14 April 2024 - 20:51 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Seruyan,Media mitra mabes – Guna menjaga keamanan dan ketertiban selama libur Idul Fitri 1445 H, Polsubsektor Sungai Bakau meningkatkan kegiatan patroli dan pengamanan di objek wisata Pantai 1000 Cemara, Kecamatan Seruyan Hilir Timur.

Patroli ini dilakukan oleh anggota Polsubsektor Sungai Bakau pada hari Kamis (11/04/2024) siang. Dalam kegiatan ini, anggota Polsubsektor memberikan himbauan kamtibmas kepada para pengunjung wisata agar selalu menjaga keamanan dan kondusifitas selama berwisata.

Anggota Polsubsektor juga menekankan pentingnya kesadaran dan partisipasi masyarakat dalam menjaga kamtibmas. “Menciptakan Kamtibmas yang kondusif tidak bisa terwujud tanpa bantuan dari masyarakat, pemuda, dan tokoh masyarakat,” ujar salah satu anggota Polsubsektor.

Patroli dan himbauan kamtibmas ini diharapkan dapat mencegah terjadinya gangguan kamtibmas di wilayah Kecamatan Seruyan Hilir Timur, khususnya di kawasan Pantai 1000 Cemara.

Masyarakat diimbau untuk segera melapor kepada Polsubsektor Sungai Bakau atau Polsek Seruyan Hilir Polres Seruyan jika melihat atau mengetahui adanya hal-hal yang dapat menimbulkan gangguan kamtibmas.

Sumber : polres seruyan

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Bupati Batu Bara Ikuti Webinar Diseminasi Kebijakan Pemberantasan Narkoba
Bupati Batu Bara Terima Laporan Hasil Pemeriksaan LKPD Batu Bara TA 2024
Terkait Hiruk pikuk KONI Bengkulu Utara, Akhirnya Kadispora BU angkat Bicara
Wakil Bupati Batu Bara Ajak Warga Aceh Sepakat Membangun Batu Bara Bahagia
Ribuan Anggota Hadiri Anniversary Ke-1 LSM Harimau Wujudkan Lembaga Bermartabat Menuju Indonesia Emas
Tanggulangi Lahan Kritis Dan Mitigasi Bencana Alam, Bupati Dairi Kembali Serahkan Ribuan Bibit Pohon Kemiri Didesa Lae Ambat
Dugaan penyerobotan tanah berujung Mediasi, warga gunungsari kec citerup,kab bogor, berjalan mulus.
Bupati Dairi Pimpin Bimtek Peningkatan Etos Kerja Professional ASN Dan UHC

Berita Terkait

Selasa, 27 Mei 2025 - 21:10 WIB

Bupati Batu Bara Ikuti Webinar Diseminasi Kebijakan Pemberantasan Narkoba

Senin, 26 Mei 2025 - 23:22 WIB

Bupati Batu Bara Terima Laporan Hasil Pemeriksaan LKPD Batu Bara TA 2024

Senin, 26 Mei 2025 - 16:18 WIB

Terkait Hiruk pikuk KONI Bengkulu Utara, Akhirnya Kadispora BU angkat Bicara

Minggu, 25 Mei 2025 - 19:56 WIB

Wakil Bupati Batu Bara Ajak Warga Aceh Sepakat Membangun Batu Bara Bahagia

Sabtu, 24 Mei 2025 - 22:39 WIB

Ribuan Anggota Hadiri Anniversary Ke-1 LSM Harimau Wujudkan Lembaga Bermartabat Menuju Indonesia Emas

Berita Terbaru

NASIONAL

Unwir Gelar Wisuda 136 Mahasiswa Dari Semua Fakultas

Rabu, 28 Mei 2025 - 22:09 WIB