DMI dan BKMT Aceh Singkil Bina Kelompok Majelis Taklim Kecamatan Singkil

Kamis, 12 Desember 2024 - 16:17 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Aceh Singkil – Mitra Mabes. com –Dewan Masjid Indonesia Kabupaten Aceh Singkil bekerjasama dengan Pengurus Badan Kontak Majelis Taklim laksanakan kerjasama dalam rangka bina kelompok Majelis taklim Kecamatan Singkil. Rabu 11/12/2024.

Kegiatan tersebut di laksanakan di mushalla Al Muflihin dusun Al Muflihin Kampung Pasar Singkil.

Sebanyak 70 peserta dari berbagai kelompok majelis taklim Kecamatan Singkil ikuti kegiatan pembinaan itu.

Adapun tema kegiatan pembinaan majelis taklim itu adalah ” Dekadensi Diera Digital ” yang dikemas dengan model pleno.

Dalam materinya Dra. Hj. Siti Istiqomah selaku Ketua BKMT Aceh Singkil menyampaikan kepada peserta bahwa dalam pembinaan ini diharapkan kepada kelompok majelis taklim agar mendaftarkan MT nya ke Kankemenag Aceh Singkil.

Hj. Istiqomah menjelaskan bahwa Dekadensi moral di era digital adalah pengikisan jati diri yang terjadi akibat merosotnya nilai-nilai keagamaan, nasionalisme, dan nilai sosial budaya bangsa.

Perkembangan teknologi digital yang pesat, seperti internet yang mudah diakses, telah membawa perubahan signifikan dalam berbagai aspek kehidupan, termasuk budaya, pendidikan, dan kepribadian.

Selanjutnya untuk materi Pola Asuh Anak langsung disampaikan oleh Dra. Hj. Zaitun Nasution.

Kemudian materi di tutup dengan penjelasan Bahaya dan mengantisipasi Dekadensi Di Era Digital yang di sampaikan oleh Hj. Roslaini, S.Pd

 

Jurnalis Zaelani BakoM itra Mabes

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Satsamapta Polres Tanah Karo Gelar Patroli Dialogis, Wujudkan Malam Aman dan Nyaman di Kabanjahe
Polres Tanah Karo Tangkap Pelaku Pencurian Barang di Dalam Mobil Parkir, Tersangka Ditangkap di Medan Tuntungan
Persyaratan Jadi Kepala Puskesmas: Wajib Penuhi 5 Point Ini 
Pemkab Rohul Serahkan SK 1.461 PPPK Tahap I Formasi Tahun 2024. 
Polda Lampung Sukses Gelar Lomba Menembak Hari Bhayangkara, Ini Para Pemenangnya
Polsek Terbanggi Besar Bersama Warga Tangkap Pelaku Curat di Kandang Ayam, Tiga Lainnya Buron
Tim Afkab Bungo Mampu Meraih 3 Point Di Kompetisi Liga Nusantara Women’s 2025
Warga tanjung barat,meminta tim Tipidter mabes polri tangkap pelaku Penjual Obat Keras Berkedok Warung UMKM

Berita Terkait

Sabtu, 5 Juli 2025 - 21:32 WIB

Satsamapta Polres Tanah Karo Gelar Patroli Dialogis, Wujudkan Malam Aman dan Nyaman di Kabanjahe

Sabtu, 5 Juli 2025 - 21:28 WIB

Polres Tanah Karo Tangkap Pelaku Pencurian Barang di Dalam Mobil Parkir, Tersangka Ditangkap di Medan Tuntungan

Sabtu, 5 Juli 2025 - 20:32 WIB

Persyaratan Jadi Kepala Puskesmas: Wajib Penuhi 5 Point Ini 

Sabtu, 5 Juli 2025 - 20:30 WIB

Pemkab Rohul Serahkan SK 1.461 PPPK Tahap I Formasi Tahun 2024. 

Sabtu, 5 Juli 2025 - 20:03 WIB

Polsek Terbanggi Besar Bersama Warga Tangkap Pelaku Curat di Kandang Ayam, Tiga Lainnya Buron

Berita Terbaru