Putra Lhoksumawe berhasil mendominasi pada Cabor Tarung Derajat Pada (POPDA) XVII – 2024.

Selasa, 9 Juli 2024 - 12:44 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Aceh Timur, mitramabes.com – 09 Juli 2024 Atlet Tarung Derajat dari Kota Lhoksumawe berhasil mendominasi pada Cabor Tarung Derajat Pada Pekan Olahraga Pelajar Daerah (POPDA) XVII – 2024.

 

Informasi yang dihimpun Babak Penyisihan Putra kelas 45,1 – 49 Kg Haikal alif hariri sebagai pemenang, pada babak 8 besar kelas 37,1 – 41 Kg T.M. Rafi Aroskari.

 

Sementara pada kategori Putri 40,1 – 43 Kg Anisatun Najmi, dilanjutkan Said Muhammad Rafif yang juga berhasil menang pada Kelas 53,1 – 57 Kg Putra.

 

Selanjutnya yang terakhir adalah Haris Arsyad S pada kelas 57,1 – 61 Kg, sehingga total 5(lima kemenangan) diperoleh Tim Tarung Derajat dari Kota Lhoksumawe.

 

Kemudian disusul oleh Kabupaten Pidie dan Simeulu masing-masing 4 kemenangan, Aceh Timur  selaku tuan rumah pelaksanaan popda kali ini, harus puas pada urutan ke 4 dengan 3 kemenangan, yang berhasil diperoleh atas nama, Sharoh Shetty A pada kelas 40,1 – 43 Kg Putri, M. Azhari pada kelas 37,1 – 41 Kg Putra, Sharoh Shetty A pada Kelas 40,1 – 43 Kg Putri.

 

Selanjutnya Aceh Besar, Banda Aceh, dan Aceh Singkil, masing-masing berhasil amankan 2 kemenangan, sementara Aceh Tenggara, Aceh Tengah, Subussalam dan Aceh Jaya hanya mampu mengamankan 1(satu) kemenangan pada hari perdana berlangsungnya pertandingan.

 

Juanda , S,Kom selaku Technical Delegate Cabor Terong Derajat mengatakan pertandingan terus berlangsung mencari yang terbaik.

 

“Pertandingan akan berlangsung hingga Jumat tanggal 12 Juli 2024. Setelah itu akan hasil siapa yang akan merebut Emas, perak dan perunggu,” tutup Juanda.

 

(RI)

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Dua Pelaku Pencurian Dengan Kekerasan yang Mengakibatkan Korban Meninggal Dunia Akhirnya Ditangkap Polisi, Ternyata Tetangga Sendiri
Pelaku dan 19 Paket Sabu-sabu Diamankan Satresnarkoba Polres Kampar di Los Pasar 
Kades Tersandung Kasus Korupsi DD Nekad Terjun Ke Sungai Asahan Staf Pidsus Simalungun Menjadi Korban
Ketum KONI Empat Lawang Buka Acara Penyeleksian Atlet Bola Kaki Persiapan Pekan Olahraga Nasional Provinsi Sumsel 2025 Di Musi Banyuasin 
Polda Lampung Resmikan Soccer School Bhayangkara, Dorong Pembinaan Atlet Usia Dini
Ajang Bergengsi Olah Raga Puluhan Tim Ikuti Liga Minisoccer Kapolda Cup 2025
Meski Dari Segala Rangkaian Kegiatan Pelaksanaan Besemah Expo Ke-XXI Resmi Telah di Tutup Oleh Pemerintah Kota Pagar Alam.
Sat Samapta Polres Tanah Karo Intensifkan Patroli Dialogis dan Pengamanan Sholat Jumat

Berita Terkait

Sabtu, 5 Juli 2025 - 09:59 WIB

Dua Pelaku Pencurian Dengan Kekerasan yang Mengakibatkan Korban Meninggal Dunia Akhirnya Ditangkap Polisi, Ternyata Tetangga Sendiri

Sabtu, 5 Juli 2025 - 09:53 WIB

Pelaku dan 19 Paket Sabu-sabu Diamankan Satresnarkoba Polres Kampar di Los Pasar 

Sabtu, 5 Juli 2025 - 09:43 WIB

Kades Tersandung Kasus Korupsi DD Nekad Terjun Ke Sungai Asahan Staf Pidsus Simalungun Menjadi Korban

Sabtu, 5 Juli 2025 - 06:15 WIB

Polda Lampung Resmikan Soccer School Bhayangkara, Dorong Pembinaan Atlet Usia Dini

Sabtu, 5 Juli 2025 - 06:11 WIB

Ajang Bergengsi Olah Raga Puluhan Tim Ikuti Liga Minisoccer Kapolda Cup 2025

Berita Terbaru