Waka Polsek Pantai Cermin IPTU Panjaitan Berikan Bantuan Paket Sembako Kepada Warga Kurang Mampu

Jumat, 13 Januari 2023 - 21:45 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Mitramabes, SERGAI- Guna meringankan beban warga masyarakat kurang mampu Polres Serdang Bedagai melalui Polsek Pantai Cerim melakukan pemberian Bantuan sosial kepada warga Dusun II Desa Pantai Cermin Kanan Kec. Pantai Cermin Kab. Sergai, Jumat (13/01/23) sekira pukul 10.00 Wib.

Dengan ini Kapolres Serdang Bedagai, AKBP Dr. Ali Machfud, SIK, MIK diwakili oleh Waka Polsek Pantai Cermin, IPTU C.E Panjaitan memberikan Bantuan sosial kepada warga yang kurang mampu berupa 4 (Empat) paket sembako yang berisikan beras (10 Kg), gula pasir (2 kg), minyak goreng (2 kg), bubuk teh (1 kotak) dan ikan asin.

Kasi Humas Polres Serdang Bedagai IPTU Djunaidi Arman mengatakan bahwa pemberian bantuan sosial tersebut benar dan diberikan dengan cara Door to door ke rumah-rumah warga yang kurang mampun.

Adapun pemberian Bantuan sosial kepada warga yang kurang mampu disampaikan Kasi Humas Iptu Djunaidi Arman ini merupakan program Kapolda Sumut yang diteruskan oleh Kapolres Serdang Bedagai kiranya bantuan sosial yang diberikan dapat meringankan beban warga.

Selanjutnya, atas kepedulian Polri terkusus kepada Polres Serdang Bedagai dan Polsek Pantai Cermin warga mengucapkan terima kasih, tutup Djunaidi Arman. (Zai)

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Polres Sergai Gelar Apel Operasi Lilin Toba 2025, Siapkan 161 Personel Amankan Nataru
UPTD KPHP KELINJAU KALTIM MABUK BERAT.LUPA TANGGUNG JAWAB.
Jelang Nataru, Polres Lampung Tengah Gelar Lat Pra Ops Lilin Krakatau 2025
Polres Lampung Tengah Kerahkan 305 Personel Gabungan Amankan Perayaan Nataru
Peringati Hari Juang Infanteri ke-77, Danrem 043/Gatam Ajak Prajurit Kokohkan Sinergi dengan Rakyat
Upacara Peringatan Hari Bela Negara ke-77 dan Penyerahan Paket Natal Tahun 2025 Polres Langkat
Calon Direksi PT SPRH Harapkan Proses UKK Profesional dan Transparan.
Pangdam XXI/ Radin Inten Buka Kejuaraan Renang Babinsa 21 CUP 

Berita Terkait

Jumat, 19 Desember 2025 - 23:00 WIB

Polres Sergai Gelar Apel Operasi Lilin Toba 2025, Siapkan 161 Personel Amankan Nataru

Jumat, 19 Desember 2025 - 22:41 WIB

UPTD KPHP KELINJAU KALTIM MABUK BERAT.LUPA TANGGUNG JAWAB.

Jumat, 19 Desember 2025 - 21:10 WIB

Jelang Nataru, Polres Lampung Tengah Gelar Lat Pra Ops Lilin Krakatau 2025

Jumat, 19 Desember 2025 - 21:01 WIB

Polres Lampung Tengah Kerahkan 305 Personel Gabungan Amankan Perayaan Nataru

Jumat, 19 Desember 2025 - 20:23 WIB

Peringati Hari Juang Infanteri ke-77, Danrem 043/Gatam Ajak Prajurit Kokohkan Sinergi dengan Rakyat

Berita Terbaru

NASIONAL

UPTD KPHP KELINJAU KALTIM MABUK BERAT.LUPA TANGGUNG JAWAB.

Jumat, 19 Des 2025 - 22:41 WIB