WAKA 1 DPRD EMPAT LAWANG ALAMI KECELAKAAN

Kamis, 9 Maret 2023 - 10:57 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Empat Lawang, mitramabes.com – Waka I DPRD Empat Lawang dari parpol PDIP A’rifai mengalami kecelakaan saat perjalanan dinas ke Jakarta. Rabu, 8 Maret 2023.

Diketahui, waka 1 DPRD Empat Lawang A’ rifai yang dalam perjalanan dinas ke Jakarta melalui jalan darat mengalami kecelakaan parah di km 271 di daerah mesuji lampung

Dari informasi yang didapat dari rekan salah satu anggota DPRD Empat Lawang dari parpol PDIP Makmun Abdul Ghoni membenarkan bahwa waka I DPRD Empat Lawang mengalami kecelakaan di Daerah Masuji Provinsi Lampung.

” Iya benar, kecelakaan di KM 271 daerah Masuji, patah tangan, Mobilnya rusak berat/ rusak parah”. Ungkapnya.

Reporter : Handoko

Berita Terkait

Lima yunit Bedah Rumah Tidak Layak Huni (RTLH) di Desa Baru kecamatan Rambutan kabupaten Banyuasin,
*Sambut Kajati Sumsel, Kapolres Pagar Alam Turun ke Lahan Jagung Dempo Tengah*
Ka. Wilker KSOP Selat Belia: Aktivitas Penambangan Pasir Laut di Selat Belia Tidak Beroperasi Lagi
Ka. Wilker KSOP Selat Belia: Aktivitas Penambangan Pasir Laut di Selat Belia Tidak Beroperasi Lagi
Sekda Tebo Dr. Sindi, S.H, M.H Buka Bimtek Aksi Konvergensi Percepatan Penurunan Stunting
Kapolres Nganjuk dan Ketua Bhayangkari Kunjungi TK Kemala Bhayangkari Nganjuk dan Kertosono
Bupati Tebo Agus Rubiyanto, S.E, M.M Hadiri Harmonisasi Penegakan Hukum di Polres Tebo
Polres Nganjuk Gelar Operasi Gabungan, Perketat Inspeksi Keselamatan Angkutan Jalan

Berita Terkait

Rabu, 28 Januari 2026 - 17:06 WIB

Lima yunit Bedah Rumah Tidak Layak Huni (RTLH) di Desa Baru kecamatan Rambutan kabupaten Banyuasin,

Rabu, 28 Januari 2026 - 16:58 WIB

*Sambut Kajati Sumsel, Kapolres Pagar Alam Turun ke Lahan Jagung Dempo Tengah*

Rabu, 28 Januari 2026 - 16:12 WIB

Ka. Wilker KSOP Selat Belia: Aktivitas Penambangan Pasir Laut di Selat Belia Tidak Beroperasi Lagi

Rabu, 28 Januari 2026 - 16:10 WIB

Ka. Wilker KSOP Selat Belia: Aktivitas Penambangan Pasir Laut di Selat Belia Tidak Beroperasi Lagi

Rabu, 28 Januari 2026 - 15:57 WIB

Sekda Tebo Dr. Sindi, S.H, M.H Buka Bimtek Aksi Konvergensi Percepatan Penurunan Stunting

Berita Terbaru