Wabup Ajak Masyarakat Liburan Lebaran Ke Pantai Selat Baru Mengunjungi kebun binatang

Selasa, 8 April 2025 - 14:51 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bantan-MITRA MABES -Setelah melakukan peninjauan di pelabuhan Internasional Bandar Setia Raja Kecamatan Bantan, Wakil Bupati Bengkalis H. Bagus Santoso bersama rombongan menyempatkan diri mengunjungi Kebun Binatang Pantai Indah Selat Baru, Kamis 27 Maret 2025 siang.

 

Saat melakukan peninjauan kebun binatang tersebut, Wakil Bupati Bengkalis Bagus Santoso di dampingi oleh Wakapolres Bengkalis Kompol Anton Rama Putra, Danposal POS Bengkalis, Staf Ahli Bupati Bidang Kemasyarakatan dan Sumber Daya Manusia, Johansyah Syafri, Kadis Dagprin Bengkalis Zulpan dan Camat Bantan Rafli Kurniawan.

 

Setibanya di lokasi kebun binatang Pantai Indah Selatbaru Kecamatan Bantan, Wabup beserta rombongan langsung disambut oleh penjaga kebun binatang yaitu Candra dan langsung mengajak keliling melihat suasana di kebun binatang tersebut.

Adapun rute pertama yang di kunjungi Wabup dan rombongan adalah beruang madu, rusa, burung merak, monyet dan bintang lainnya.

 

Dikesempatan itu Wabup mengajak, masyarakat Kabupaten Bengkalis untuk berliburan di pantai Selat Baru dan tidak lupa mengunjungi ke kebun binatangnya juga yang sekarang sudah terlihat bagus dan terawat.

 

“Kebun binatang ini, bisa kita dijadikan sebagai tempat destinasi wisata bersama keluarga saat liburan lebaran nantinya,”pungkasnya.

 

Selanjutnya, Wabup bersama rombongan juga mengunjungi ke SPBU Selat Baru Kecamatan Bantan, guna memastikan stok BBM tetap tersedia selama Ramadhan dan Idul Fitri 1446 hijriah.

 

Dan peninjauan terakhir ke RSUD Bengkalis, Wabup Bagus Santoso memastikan bahwa pelayanan kesehatan tetap berjalan lancar selama libur lebaran dan tetap 24 jam.(INF)

Berita Terkait

Tragedi Tewasnya Pemuda Asal Pagar alam Dengan Luka Tusukan Di Dada
‎Aliansi Pers Tinjau Lokasi Banjir dan Longsor Aceh Utara, Desak Percepatan Rehabilitasi Pasca-Bencana
Dua Bulan Pascabanjir, Warga Buket Linteung Aceh Utara Baru Terima Bantuan Beras 2,2 Kg per Jiwa dari Pemerintah
Sinergi Pers Keadilan dan PTPN IV Sei Kencana Ukir Sejarah Baru Kemanusiaan di Kampar
Digerebek Dini Hari Seorang Perempuan Diamankan Satres Narkoba Polres Pagar Alam Diduga Pengedar Sabu
Beredar Kembali Modus Penipuan Mengatas Namakan Para Pejabat Publik.
Kuasa Hukum Korban Minta Kepastian Hukum Terkait Dugaan Kasus Pelecehan,
UD Jeremi Klarifikasi Penjualan Pupuk Subsidi, Sebut Berdasarkan Kesepakatan dengan Petani

Berita Terkait

Rabu, 28 Januari 2026 - 23:44 WIB

Tragedi Tewasnya Pemuda Asal Pagar alam Dengan Luka Tusukan Di Dada

Rabu, 28 Januari 2026 - 23:03 WIB

Dua Bulan Pascabanjir, Warga Buket Linteung Aceh Utara Baru Terima Bantuan Beras 2,2 Kg per Jiwa dari Pemerintah

Rabu, 28 Januari 2026 - 22:09 WIB

Sinergi Pers Keadilan dan PTPN IV Sei Kencana Ukir Sejarah Baru Kemanusiaan di Kampar

Rabu, 28 Januari 2026 - 20:22 WIB

Digerebek Dini Hari Seorang Perempuan Diamankan Satres Narkoba Polres Pagar Alam Diduga Pengedar Sabu

Rabu, 28 Januari 2026 - 20:09 WIB

Beredar Kembali Modus Penipuan Mengatas Namakan Para Pejabat Publik.

Berita Terbaru