Upacara Pedang Pora Lepas 2 Perwira Polres Dairi Masuk Masa Purna Bakti, Kapolres Dairi : Terimakasih Atas Pengabdiannya

Minggu, 23 Juni 2024 - 21:28 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DAIRI, Mitramabes.com – Dua (2) Perwira yang bertugas di Mapolres Dairi resmi melepas tugasnya sebagai anggota Polri, dan memasuki masa purna bakti di halaman Mapolres Dairi, Sabtu (22/6/22024).

Adapun kedua perwira tersebut yakni Kompol Eri Samsul Bahri dengan jabatan terakhir sebagai Kasubbag Prograr Bag Ren Polres Dairi dan AKP Doni Saleh, dengan jabatan terakhir sebagai Kasi Humas Polres Dairi.

Pelepasan ini di Pimpin oleh Kapolres Dairi, AKBP Agus Bahari, P.A., SIK, SH, M.Si yang didampingi ketua Bhayangkari, Ny Asih Agus Bahari, Wakapolres Dairi, Kompol Husnil Mubarok Daulat serta para pejabat utama lainnya.

Dalam kesempatan itu, Kapolres Dairi mengucapkan terimakasih dan dedikasi kedua purna bakti selama menjalankan tugas di Polres Dairi.

Selanjutnya, kedua perwira purna bakti tersebut mendapat cenderamata sebagai bentuk ucapan terimakasih.

Kedua perwira tersebut kemudian meninggalkan halaman Mapolres Dairi melalui tradisi Jajar Hormat Pedang Pora sebagai bentuk penghormatan secara kedinasan atas pengabdian selama bertugas di Mapolres Dairi.

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Hangatnya Silaturahmi di Lembur Pakuan: Bahas Pemerintahan hingga Kemiskinan, Kepala Daerah se-Jawa Barat Sepakat Bergerak Bersama
DPRD KABUPATEN PAKPAK BHARAT MENGGELAR SIDANG PARIPURNA,MENYAMPAIKAN PEMANDANGAN UMUM FRAKSI- FRAKSI
Bupati Al- Farlaky Segera Kirim Mobiler Untuk SDN Seunebok Kandang
Diduga Gunakan Tenaga Kerja Asing Ilegal, PT Riau Pinang Sejahtera Dipertanyakan
Turnamen Bupati Aceh Timur Cup I Digelar: Gairahkan Sepak Bola Antar Kecamatan, Hadiah Total Rp100 Juta
Polsek Bintang Gelar Saweu Sekulah di SMA Negeri 7, Sosialisasi Bahaya HP, Narkoba, dan Bullying
Pelantikan Pengurus KONI, Bupati : Harumkan Banyuasin Dengan Cetak Prestasi Atlet.
Kapolres Aceh Tengah Hadiri Upacara Penyambutan Personel Brigif 90 dan Yonif TP 854

Berita Terkait

Rabu, 16 Juli 2025 - 21:45 WIB

Hangatnya Silaturahmi di Lembur Pakuan: Bahas Pemerintahan hingga Kemiskinan, Kepala Daerah se-Jawa Barat Sepakat Bergerak Bersama

Rabu, 16 Juli 2025 - 20:05 WIB

DPRD KABUPATEN PAKPAK BHARAT MENGGELAR SIDANG PARIPURNA,MENYAMPAIKAN PEMANDANGAN UMUM FRAKSI- FRAKSI

Rabu, 16 Juli 2025 - 19:01 WIB

Bupati Al- Farlaky Segera Kirim Mobiler Untuk SDN Seunebok Kandang

Rabu, 16 Juli 2025 - 19:01 WIB

Diduga Gunakan Tenaga Kerja Asing Ilegal, PT Riau Pinang Sejahtera Dipertanyakan

Rabu, 16 Juli 2025 - 18:59 WIB

Turnamen Bupati Aceh Timur Cup I Digelar: Gairahkan Sepak Bola Antar Kecamatan, Hadiah Total Rp100 Juta

Berita Terbaru

NASIONAL

DPRD Batu Bara Gelar Paripurna Pikid Dan RPJP APBD 2024

Rabu, 16 Jul 2025 - 21:35 WIB