Tumbuhkan Kesadaran Hukum Sejak Dini, Kasat Binmas Polresta Manado Berikan Sosialisasi Kepada Pelajar di SMP N 13 Manado

Kamis, 10 November 2022 - 12:57 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

MANADO Mitramabes com Guna menumbuhkan kesadaran hukum sejak dini, Kasat Binmas Polresta Manado gencarkan Sosialisasi kepada siswa/ pelajar di SMP N 13 Manado, Selasa (08/11/2022).

Kasat binmas Akp Muris Padena mengatakan Sosialisasi ini merupakan salah satu Program Polri untuk mendekatkan diri kepada masyarakat, khususnya para pelajar agar tumbuh rasa kesadaran hukum sejak dini.

Ia menambahkan bahwa kesadaran dan kepatuhan masyarakat pada hukum harus ditanamkan pada usia dini. Semuanya harus dimulai dari hal-hal yang paling kecil. Jika ini dilaksanakan terus menerus, nanti akan menjadi sebuah kebiasaan.

“Harapannya melalui kegiatan sosialisasi ini para pelajar lebih taat lagi kepada hukum karena pelajar merupakan generasi penerus bangsa kedepannya,” tandasnya.

EDITOR : SOFYAN MBS

Berita Terkait

Dua Terduga Pelaku Pengeroyokan di Beutong Sedang Di Proses Oleh Pihak Res Krim.
Pemkot Pagar Alam dan Kejari Pagar Alam Bangun Ghumah Baghi Restorative Justice
Media pers keadilan Tapung Hulu serah kan Piagam penghargaan ke Perusahaan 
Ade Jona Apresiasi Polisi Tangkap Pelaku Pencurian Viral di Medan Marelan
Diduga Gudang Penampung BBM Subsidi, Bungkam Saat Dikonfirmasi Awak Media di minta kepada Kapolri dan jajaran Untuk Menindak Lanjuti Kasus ini
Tingkatkan Sumber Daya Pegawai, Universitas Saburai Jajaki Kerjasama Kuliah Khusus Aparatur
Sinergi Politik Perkuat Stabilitas Pemerintahan
*Panen Jagung Serentak di Selibar, Polres Pagar Alam Wujudkan Ketahanan Pangan Nyata*

Berita Terkait

Selasa, 27 Januari 2026 - 21:50 WIB

Dua Terduga Pelaku Pengeroyokan di Beutong Sedang Di Proses Oleh Pihak Res Krim.

Selasa, 27 Januari 2026 - 21:41 WIB

Pemkot Pagar Alam dan Kejari Pagar Alam Bangun Ghumah Baghi Restorative Justice

Selasa, 27 Januari 2026 - 21:16 WIB

Media pers keadilan Tapung Hulu serah kan Piagam penghargaan ke Perusahaan 

Selasa, 27 Januari 2026 - 20:32 WIB

Diduga Gudang Penampung BBM Subsidi, Bungkam Saat Dikonfirmasi Awak Media di minta kepada Kapolri dan jajaran Untuk Menindak Lanjuti Kasus ini

Selasa, 27 Januari 2026 - 20:10 WIB

Tingkatkan Sumber Daya Pegawai, Universitas Saburai Jajaki Kerjasama Kuliah Khusus Aparatur

Berita Terbaru