Tumbuhkan Kesadaran Hukum Sejak Dini, Kasat Binmas Polresta Manado Berikan Sosialisasi Kepada Pelajar di SMP N 13 Manado

Kamis, 10 November 2022 - 12:57 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

MANADO Mitramabes com Guna menumbuhkan kesadaran hukum sejak dini, Kasat Binmas Polresta Manado gencarkan Sosialisasi kepada siswa/ pelajar di SMP N 13 Manado, Selasa (08/11/2022).

Kasat binmas Akp Muris Padena mengatakan Sosialisasi ini merupakan salah satu Program Polri untuk mendekatkan diri kepada masyarakat, khususnya para pelajar agar tumbuh rasa kesadaran hukum sejak dini.

Ia menambahkan bahwa kesadaran dan kepatuhan masyarakat pada hukum harus ditanamkan pada usia dini. Semuanya harus dimulai dari hal-hal yang paling kecil. Jika ini dilaksanakan terus menerus, nanti akan menjadi sebuah kebiasaan.

“Harapannya melalui kegiatan sosialisasi ini para pelajar lebih taat lagi kepada hukum karena pelajar merupakan generasi penerus bangsa kedepannya,” tandasnya.

EDITOR : SOFYAN MBS

Berita Terkait

Sat Lantas Polres Langkat Tingkatkan Pengawasan Lalu Lintas, Tekankan Keselamatan sebagai Kebutuhan Bersama
Diduga Ada Upaya Paksa Penetapan Tersangkah, Seorang Kakek Berusia 70 Tahun Ajukan Prapradilan di PN. Medan
Pangdam XXI/Radin Inten Dukung Percepatan Pembangunan Gerai KDKMP di Lampung
Aliran Air dari Bendung Lematang Telah Kembali Mengalir Menjangkau Saluran-Saluran Sekunder.
KETUA LSM KCBI MUBA!! Temui Polres Muba, Mempertanyakan Tindak Lanjut Laporan Dugaan Pemalsuan Tanda Tangan.
Harapan ribuan warga di perbatasan Kabupaten Rokan Hulu (Rohul) dan Rokan Hilir (Rohil) jembatan Scindor segera terwujud.
Bupati Anwar Sadat Pimpin Rakor Pembangunan Jargas Rumah Tangga di Tanjab Barat.
Wabup Katamso Hadiri Pengukuhan Profesor Putra Asal Tanjab Barat di Universitas Riau.

Berita Terkait

Selasa, 20 Januari 2026 - 19:42 WIB

Sat Lantas Polres Langkat Tingkatkan Pengawasan Lalu Lintas, Tekankan Keselamatan sebagai Kebutuhan Bersama

Selasa, 20 Januari 2026 - 19:40 WIB

Diduga Ada Upaya Paksa Penetapan Tersangkah, Seorang Kakek Berusia 70 Tahun Ajukan Prapradilan di PN. Medan

Selasa, 20 Januari 2026 - 18:42 WIB

Pangdam XXI/Radin Inten Dukung Percepatan Pembangunan Gerai KDKMP di Lampung

Selasa, 20 Januari 2026 - 18:19 WIB

Aliran Air dari Bendung Lematang Telah Kembali Mengalir Menjangkau Saluran-Saluran Sekunder.

Selasa, 20 Januari 2026 - 17:11 WIB

KETUA LSM KCBI MUBA!! Temui Polres Muba, Mempertanyakan Tindak Lanjut Laporan Dugaan Pemalsuan Tanda Tangan.

Berita Terbaru