Home / TNI

Tingkatkan Hanpangan Nasional, Babinsa Koramil 02/Pampus Bantu Warga Jemur Jagung Pasca Panen

Rabu, 12 Juni 2024 - 07:24 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

POSO, MITRA MABES – Sertu Theofilus Ottu, Babinsa Koramil 02/Pamona Puselemba, Jajaran Kodim 1307/Poso Melaksanakan Kegiatan Komsos Membantu Keluarga Menjemur Jagung dengan Bapak Salmon Samoli Alamat Desa Tiu Kecamatan Pamona Timur Kabupaten Poso , Selasa ( 11/06/2024 ).

Sertu Theofilus Ottu disela istirahatnya mengatakan,”Jagung mempunyai peran strategis di sektor pertanian dalam peningkatan perekonomian masyarakat. Untuk mendukung agar swasembada tetap bertahan dengan baik, tentunya banyak hal yang perlu dilakukan yang salah satunya dengan cara penanganan pasca panen,” ujarnya.

Lebih lanjut,”beberapa kegiatan dalam penanganan pasca panen yaitu pengeringan, karena kegiatan ini erat sekali dengan serangan jamur jika pengeringannya tidak dilakukan dengan maksimal.

Dalam menyikapi hal tersebut, Babinsa melaksanakan kegiatan pendampingan Hanpangan menjemur jagung bersama petani.

Dalam membina masyarakatnya dia tak segan turut membantu dalam segala hal yang bersifat bermanfaat, apalagi prajurit teritorial sekarang mendapat tugas tambahan yaitu ikut menyukseskan swasembada pangan Nasional, maka secara langsung tanpa dimintai bantuan bila Babinsa melihat petani yang sedang mengerjakan hal-hal yang terkait pertanian, Babinsa akan turun membantu kesulitan apa yang dihadapi,” jelasnya.

Salmon Samoli (41), terlihat sangat bersemangat dalam menjemur jagung miliknya. “Kami masyarakat petani sangat senang dengan bapak babinsa, apalagi sering membantu kami khususnya dalam pertanian,” pungkasnya. ( AGUS/ Pendim 1307/Poso )

Facebook Comments Box

Berita Terkait

PT.BPR PAKUAN MANDIRI BERGERAK Di BIDANG PEMBIAYAAN DIDUGA MENJADI LINTAH DARAT
LSM HARIMAU Resmi Serahkan SK Pengangkatan Pengurus Baru dan Lakukan Transformasi Menuju Bela NKRI.
ADE IRFAN(ADAM) CALON NO URUT 01 SIAP MENJADI STEKORDER TERDEPAN PAGUYUBAN MASARAKAT CIBINONG (PMC)JIKA TERPILIH SEBAGAI KETUA PMC.
Kades Babinsa Koramil 1903 Bojong-Darangdan Pimpin Langsung Kegiatan Jumsih di Wilayah Rw.03
Lsm harimau Pac klapanunggal melapor kan perkara pengeroyokan
CV.FIKA MULYA, SELAIN MENJADI KONTROVERSI,PEKERJA PUN TIDAK MENGGUNAKAN ALAT PELINDUNG DIRI(APD).
RUDY SUSMANTO pimpin Rapat Paripurna DPRD Kabupaten Bogor Penetapan Tiga Rancangan Peraturan Daerah.
masyarakat GUNUNG PONGKOR meminta kepada tim Tipidter mabes polri segera tangkap para pelaku tambang ilegal yang masih beroperasi.

Berita Terkait

Sabtu, 19 Juli 2025 - 12:21 WIB

PT.BPR PAKUAN MANDIRI BERGERAK Di BIDANG PEMBIAYAAN DIDUGA MENJADI LINTAH DARAT

Sabtu, 19 Juli 2025 - 12:13 WIB

LSM HARIMAU Resmi Serahkan SK Pengangkatan Pengurus Baru dan Lakukan Transformasi Menuju Bela NKRI.

Jumat, 18 Juli 2025 - 19:48 WIB

ADE IRFAN(ADAM) CALON NO URUT 01 SIAP MENJADI STEKORDER TERDEPAN PAGUYUBAN MASARAKAT CIBINONG (PMC)JIKA TERPILIH SEBAGAI KETUA PMC.

Jumat, 18 Juli 2025 - 12:42 WIB

Kades Babinsa Koramil 1903 Bojong-Darangdan Pimpin Langsung Kegiatan Jumsih di Wilayah Rw.03

Selasa, 15 Juli 2025 - 16:51 WIB

Lsm harimau Pac klapanunggal melapor kan perkara pengeroyokan

Berita Terbaru

NASIONAL

Jalan Santai Bagian Rangkaian HUT kabupaten Nagan Raya Ke 23

Minggu, 20 Jul 2025 - 20:50 WIB