Tim 07 Dan Intelijen LP2 TRI-RI Segera Laporkan Dugaan Korupsi Dana Desa Wonosari ke Pihak Aparat Penegak Hukum 

Selasa, 16 Juli 2024 - 15:15 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Mitra Mabes, MEGANG SAKTI, MUSI RAWAS-SUMATERA SELATAN |

Lembaga Swadaya Masyarakat (LSM) dan sejumlah pemerhati korupsi menyoroti penggunaan ADD-DD tahun anggaran 2023, Desa Wonosari Kecamatan Megang Sakti, Kabupaten Musi Rawas, diduga penggunanya tidak transparan. Yang diduga kuat di mark up, bahkan diduga ada kegiatan dugaan kegiatan fiktif. Selasa, (16/07/2024)

Hal ini dapat dilihat dari data APBDes tahun 2023 desa tersebut, yang diperoleh oleh TIM 07 DAN INTELIJEN LP2 TRI-RI, Ruslan Nurdin dari salah satu sumber.

Dari sejumlah jenis kegiatan yang ada dalam APBDes berbiaya Miliyaran Rupiah ini, bila diteliti satu persatu, cukup mencengangkan dan menjadi bahan pertanyaan.

Tak heran jika Ruslan Nurdin selaku anggota TIM 07 DAN INTELIJEN LP2 TRI-RI, kepada awak media menyampaikan bahwa pihaknya dalam waktu dekat akan melaporkan hal ini ke pihak Aparat Penegak Hukum. Mengingat penggunaannya diduga sangat tidak wajar atau patut diduga terindikasi korupsi.

Lebih lanjut ditemui di tempat penginapannya di salah satu hotel di kota Lubuklinggau Ruslan mengaku, kehadiran timnya di wilayah ini dalam rangka menjalankan tugas atau perintah dari lembaganya.

“Kebetulan tim kita dari lembaga menugaskan kami untuk investigasi kelapangan. Dan kami akan melaksanakan investigasi di seluruh wilayah ini,”tegasnya.

Sementara oknum kepala Desa Wonosari yang dikonfirmasi melalui WhatsApp, hingga berita ini diterbitkan belum memberikan tanggapan.

(BS)

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Oknum Kades Sugihwaras, Dilaporkan ke Polda dan Polres MURA, ADA APA ?
Diduga Galian C Desa Sawah Tidak Berizin, Polsek Kampar Bungkam
Konflik Lahan masyarakat Dengan Sudiman, Oknum Anggota Brimob Polda Riau Diduga Menjadi Pengamanan Kebun
Plt. Kadis PUPR Eko Purwanto Paparkan Realisasi Pembangunan di Wilayah Paiker 2019 – 2024
Dr. Sambas, S.IP, SH, MH Kuasa Hukum Korban Dugaan Pelecehan Seksual Segera Lapor Kades Sugihwaras
Arogan, Suami Kepala Sekolah Tolak Terima Pendaftaran Anak Didik, Karena Masalah Pribadi !
Meski Diduga Langgar Perda, Bangunan  Perusahaan Mayora Jalan Terus. Izinnya Dapat Dari Siapa ?
Pj Sekda Kota Pagar Alam Resmi Di Rombak

Berita Terkait

Senin, 29 Juli 2024 - 15:41 WIB

Oknum Kades Sugihwaras, Dilaporkan ke Polda dan Polres MURA, ADA APA ?

Senin, 29 Juli 2024 - 13:51 WIB

Diduga Galian C Desa Sawah Tidak Berizin, Polsek Kampar Bungkam

Senin, 29 Juli 2024 - 13:42 WIB

Konflik Lahan masyarakat Dengan Sudiman, Oknum Anggota Brimob Polda Riau Diduga Menjadi Pengamanan Kebun

Senin, 29 Juli 2024 - 13:34 WIB

Plt. Kadis PUPR Eko Purwanto Paparkan Realisasi Pembangunan di Wilayah Paiker 2019 – 2024

Kamis, 25 Juli 2024 - 09:25 WIB

Dr. Sambas, S.IP, SH, MH Kuasa Hukum Korban Dugaan Pelecehan Seksual Segera Lapor Kades Sugihwaras

Berita Terbaru