Tidak Dilibatkan Pada Program DAK Fisik Pendidikan 2022, Komite SMPN 2 Sultan Daulat Curhat Ke LSM Pendidikan

Rabu, 23 November 2022 - 08:24 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Aceh,Subulusalam,Mitramabes com | Terlepas dari apa yang melatar belakangi Komite SMPN 2 Sultan Daulat Abdul Manab Curhat kepada LSM Pendidikan Noorwangsanegara perihal dirinya tidak dilibatkan dalam pelaksanaan pengelolaan Dana Alokasi Khusus ( DAK ) Fisik Pendidikan tahun 2022 ini, Selasa (22/11/22)

” Awal sebelum pekerjaan DAK Fisik (Rahabilitasi) sejumlah gedung di SMPN 2 Sultan Daulat itu Kepsek Fahrur Rozi mengatakan bahwa saya selaku Komite dilibatkan dalam Kepanitian Pembangunan Sekolah ( P2S ), termasuk dia selaku Kepsek dan Bendahara Sekolah, ujarnya

Namun setelah proses pekerjaan berjalan sampai Selesai saya tidak dilibatkan dalam hal apa pun melainkan mengadakan/mencari Tukang, lebih dari itu tidak ada. Saya tidak diberi salinan SK P2S dan tidak pernah Menanda tangani berkas apapun. Apa lagi dilibatkan dalam penyusunan RAB, Gambar, dan lainnya.

Saya siap dihadapkan dengan Kepsek bila diperlukan, dan saya siap mempertanggung jawabkan apa yang saya keluhkan, turupnya curhat”.

” Terimakasih telah menceritakan kepada kami atas hal yang bapak alami di sekolah selaku Ketua Komite Sekolah SMPN 2 Sultan Daulat, Insha Allah kita akan sampaikan ke Disdik kota Subulussalam,tidak kemungkinan masih banyak muncul masalah yg lain tentang anggaran dana DAK”, tutup Sabirin Siahaan singkat menyikapi keluh kesah Komite Sekolah Tersebut

Pewarta :ipong

Berita Terkait

Isak Haru Warnai Pelepasan Kajari Selayar Dr. Asri Irwan ke Tugas Baru, Wabup Sebut Sosok Tegas dan Humanis
Pangdam XXI/Radin Inten : Tegaskan Dengan Berdialog Diharapkan Dapat Menghasilkan Langkah Langkah Yang Strategis, Terkait Penanganan Konflik Antara Gajah dan Manusia.
Merasa Tidak Bersalah Dijadikan Tersangkah Kakek 70 Tahun, Melalui Kuasah Hukumnya Resmi Melakukan Prapradilan Di PN. Medan
Kapolres Lampung Tengah Jadi Narasumber Sosialisasi Pencegahan Narkotika
Kasus Curat Mobil di Tias Bangun, Kapolsek Padang Ratu : Para Pelaku Masih Dalam Pengejaran Petugas
Mantan sekretaris camat adiankoting diduga bekingi perangkat desa.
Memastikan Pelaku Usaha Ritel Aman, Patroli Perintis Presisi Sat Samapta Polres Pagar Alam lakukan Sambang
Hadiri dan Jadi Narasumber Sosialisasi P4GN, Kapolres Lampung Tengah Ajak Semua Elemen Bersatu Cegah Bahaya Narkotika

Berita Terkait

Minggu, 25 Januari 2026 - 01:31 WIB

Isak Haru Warnai Pelepasan Kajari Selayar Dr. Asri Irwan ke Tugas Baru, Wabup Sebut Sosok Tegas dan Humanis

Sabtu, 24 Januari 2026 - 21:59 WIB

Pangdam XXI/Radin Inten : Tegaskan Dengan Berdialog Diharapkan Dapat Menghasilkan Langkah Langkah Yang Strategis, Terkait Penanganan Konflik Antara Gajah dan Manusia.

Sabtu, 24 Januari 2026 - 21:28 WIB

Merasa Tidak Bersalah Dijadikan Tersangkah Kakek 70 Tahun, Melalui Kuasah Hukumnya Resmi Melakukan Prapradilan Di PN. Medan

Sabtu, 24 Januari 2026 - 21:17 WIB

Kapolres Lampung Tengah Jadi Narasumber Sosialisasi Pencegahan Narkotika

Sabtu, 24 Januari 2026 - 21:10 WIB

Kasus Curat Mobil di Tias Bangun, Kapolsek Padang Ratu : Para Pelaku Masih Dalam Pengejaran Petugas

Berita Terbaru

BERITA UTAMA

Desa Suak Palembang Gelar Kegiatan Isra Mi’raj

Sabtu, 24 Jan 2026 - 23:05 WIB