Tidak Dilibatkan Pada Program DAK Fisik Pendidikan 2022, Komite SMPN 2 Sultan Daulat Curhat Ke LSM Pendidikan

Rabu, 23 November 2022 - 08:24 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Aceh,Subulusalam,Mitramabes com | Terlepas dari apa yang melatar belakangi Komite SMPN 2 Sultan Daulat Abdul Manab Curhat kepada LSM Pendidikan Noorwangsanegara perihal dirinya tidak dilibatkan dalam pelaksanaan pengelolaan Dana Alokasi Khusus ( DAK ) Fisik Pendidikan tahun 2022 ini, Selasa (22/11/22)

” Awal sebelum pekerjaan DAK Fisik (Rahabilitasi) sejumlah gedung di SMPN 2 Sultan Daulat itu Kepsek Fahrur Rozi mengatakan bahwa saya selaku Komite dilibatkan dalam Kepanitian Pembangunan Sekolah ( P2S ), termasuk dia selaku Kepsek dan Bendahara Sekolah, ujarnya

Namun setelah proses pekerjaan berjalan sampai Selesai saya tidak dilibatkan dalam hal apa pun melainkan mengadakan/mencari Tukang, lebih dari itu tidak ada. Saya tidak diberi salinan SK P2S dan tidak pernah Menanda tangani berkas apapun. Apa lagi dilibatkan dalam penyusunan RAB, Gambar, dan lainnya.

Saya siap dihadapkan dengan Kepsek bila diperlukan, dan saya siap mempertanggung jawabkan apa yang saya keluhkan, turupnya curhat”.

” Terimakasih telah menceritakan kepada kami atas hal yang bapak alami di sekolah selaku Ketua Komite Sekolah SMPN 2 Sultan Daulat, Insha Allah kita akan sampaikan ke Disdik kota Subulussalam,tidak kemungkinan masih banyak muncul masalah yg lain tentang anggaran dana DAK”, tutup Sabirin Siahaan singkat menyikapi keluh kesah Komite Sekolah Tersebut

Pewarta :ipong

Berita Terkait

INDIKASI KUAT PERANGKAT DESA REJO MULYO DIDUGA GELAPKAN SATU UNIT SEPEDA MOTOR  
Tragedi Tewasnya Pemuda Asal Pagar alam Dengan Luka Tusukan Di Dada
‎Aliansi Pers Tinjau Lokasi Banjir dan Longsor Aceh Utara, Desak Percepatan Rehabilitasi Pasca-Bencana
Dua Bulan Pascabanjir, Warga Buket Linteung Aceh Utara Baru Terima Bantuan Beras 2,2 Kg per Jiwa dari Pemerintah
Sinergi Pers Keadilan dan PTPN IV Sei Kencana Ukir Sejarah Baru Kemanusiaan di Kampar
Digerebek Dini Hari Seorang Perempuan Diamankan Satres Narkoba Polres Pagar Alam Diduga Pengedar Sabu
Beredar Kembali Modus Penipuan Mengatas Namakan Para Pejabat Publik.
Kuasa Hukum Korban Minta Kepastian Hukum Terkait Dugaan Kasus Pelecehan,

Berita Terkait

Kamis, 29 Januari 2026 - 06:12 WIB

INDIKASI KUAT PERANGKAT DESA REJO MULYO DIDUGA GELAPKAN SATU UNIT SEPEDA MOTOR  

Rabu, 28 Januari 2026 - 23:22 WIB

‎Aliansi Pers Tinjau Lokasi Banjir dan Longsor Aceh Utara, Desak Percepatan Rehabilitasi Pasca-Bencana

Rabu, 28 Januari 2026 - 23:03 WIB

Dua Bulan Pascabanjir, Warga Buket Linteung Aceh Utara Baru Terima Bantuan Beras 2,2 Kg per Jiwa dari Pemerintah

Rabu, 28 Januari 2026 - 22:09 WIB

Sinergi Pers Keadilan dan PTPN IV Sei Kencana Ukir Sejarah Baru Kemanusiaan di Kampar

Rabu, 28 Januari 2026 - 20:22 WIB

Digerebek Dini Hari Seorang Perempuan Diamankan Satres Narkoba Polres Pagar Alam Diduga Pengedar Sabu

Berita Terbaru