Terkait Penyelundupan Buah Jeruk Sunkist Yang Viral, Karantina : Pemilik Miliki Dokumen Lengkap

Rabu, 22 Januari 2025 - 22:15 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kepulauan Meranti, Riau Mitramabes.com – Kepala Kantor Balai Karantina Hewan Ikan dan Tumbuhan wilayah Selatpanjang, Kabupaten Kepulauan Meranti, Provinsi Riau, melalui Bidang Hewan dr Genta, mengatakan penyelundupan buah jeruk Sunkist impor yang sedang viral beredar di media sosial itu tidak benar alias hoax.

Hal itu disampaikannya, saat dikonfirmasi media Mitramabes.com pada Rabu (22/01/25) di kantor Balai Karantina wilayah Selatpanjang, Jl Dorak, Kecamatan Tebingtinggi, Kabupaten Kepulauan Meranti, Provinsi Riau.

“Kita sudah mendatangi pemilik untuk melakukan pengecekan langsung dan pemilik memiliki dokumen lengkap” kata dr Genta.

“Kita juga melakukan pengecekan melalui sistem dan data pemilik masuk disistem kita” tambahnya.

Lanjut dr Genta, buah jeruk sunkist yang didatangkan ini juga melalui pelabuhan Buton.

Disisi lain, saat dikonfirmasi ke pemilik buah, terkait video yang beredar dan kelengkapan dokumen, ia mengatakan video itu tidak benar dan mengenai surat-surat kita punya semua.

“Saya tidak tahu siapa yang menyebarkan video tidak benar seperti itu. terkait kelengkapan surat-surat kita ada pegang semua”, ucapnya.

 

 

Indre

Berita Terkait

Bupati Samosir Hadiri Acara Konsultasi Publik RKPD Provsu Tahun 2027
Pemkab Tapanuli Utara Apresiasi dan Dukung Pendataan R3P Pascabencana oleh Mahasiswa STIS.
Ketua PKK Kabupaten Taput Ny, Neny Angelina JTP Hutabarat Hadiri Rapat Bimbingan Teknis Cara Penyusunan Laporan PKK Tarutung Tahun 2026 .
Ranwal RKPD 2027, Wabup Samosir Tekankan Pemerataan Pembangunan dan Berkelanjutan 
Harga Emas Naik, Pegadaian Sumbagsel Melejit! Pinjaman Tembus Rp4,91 Triliun
Bupati OKU Timur Raih Penghargaan Universal Health Coverage Award 2026
Pemerintah Kabupaten Tapanuli Utara Finalkan Data ‘BNBA’ Kerusakan Rumah terdampak Bencana Hidrometeorologi 2025.
Polsek Pangkalan Susu Intensifkan Patroli Rutin, Antisipasi Gangguan Kamtibmas di Wilayah Rawan

Berita Terkait

Kamis, 29 Januari 2026 - 23:07 WIB

Bupati Samosir Hadiri Acara Konsultasi Publik RKPD Provsu Tahun 2027

Kamis, 29 Januari 2026 - 22:34 WIB

Pemkab Tapanuli Utara Apresiasi dan Dukung Pendataan R3P Pascabencana oleh Mahasiswa STIS.

Kamis, 29 Januari 2026 - 21:47 WIB

Ketua PKK Kabupaten Taput Ny, Neny Angelina JTP Hutabarat Hadiri Rapat Bimbingan Teknis Cara Penyusunan Laporan PKK Tarutung Tahun 2026 .

Kamis, 29 Januari 2026 - 21:45 WIB

Ranwal RKPD 2027, Wabup Samosir Tekankan Pemerataan Pembangunan dan Berkelanjutan 

Kamis, 29 Januari 2026 - 20:37 WIB

Harga Emas Naik, Pegadaian Sumbagsel Melejit! Pinjaman Tembus Rp4,91 Triliun

Berita Terbaru