Suci Ramadhan Berbagi Takjil Bersama Polri dan Media

Jumat, 14 Maret 2025 - 10:47 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

KAUR, Mitramabes.com- Momen di bulan suci ramadhan berbagi Takjil bersama Polri dan media sebagai wujud Polri untuk masyarakat yang melintas di jalan raya depan Kantor Kapolres Kaur, Kamis (13/3/2025).

 

Giat berbagi takjil sekira pukul 16.30 WIB di pimpin oleh Kapolres Kaur Polda Bengkulu AKBP Yuriko Fernanda, S.H., S.I.K., M.H berserta anggota Personil Polres Kaur.

 

Dalam kegiatan ini Kapolres Kaur melibatkan seluruh jajaran anggota Personil dan merangkul para insan Pers, berserta organisasi yaitu, SPRI Kaur, APPI Kaur, SMSI Kaur, PWI Kaur dan yang lainnya.

 

“Kapolres Kaur AKBP Yuriko Fernanda menambahkan, selain kegiatan berbagi takjil ini ada juga kegiatan yaitu sholat tarawih dan juga sholat subuh keliling di wilayah Kabupaten Kaur Provinsi Bengkulu di laksanakan 2 Minggu sekali,” ujarnya.

 

Kemudian setelah selesai melaksanakan berbagi takjil, Kapolres yang di dampingi Waka Polres Kaur beserta rombongan anggota Personil yang lainnya, undang seluruh rekan-rekan pers di Aula Polres Kaur guna untuk melakukan Berbuka Bareng (Bukber).

 

Hadir dalam giat ini yaitu, Ketua Organisasi SPRI Kaur yang di wakili oleh Sekretaris SPRI, Wakil Ketua dan anggota, Ketua Organisasi APPI Kaur dan Sekretaris, Ketua Serikat Media Siber Indonesia (SMSI) Kaur dan Ketua PWI Kabupaten Kaur.

 

Terakhir sebelum melaksanakan shalat Maghrib tiba, Kapolres memberikan waktu untuk setiap organisasi masing-masing menyampaikan sepatah dua kata dalam rangka giat berbagi takjil bersama Polri dan media.

 

Luar biasa sekali Kapolres dalam merangkul para insan Pers dan masyaallah sinergi kedekatan antara Polri dan juga masyarakat, untuk giat semacam inilah didalam kepemimpinan Kapolres Kaur AKBP Yuriko Fernanda, S.H., S.I.K., M.H layak dan patut dicontoh. (Ripasi)

 

Sumber : Humas Polres Kaur

Berita Terkait

Tim Gabungan Polres Lampung Tengah Tangkap Bandar Narkoba Bersenjata Api
Warga Krueng Seumayam Tewas Diduga Diterkam Harimau, Warga Temukan Tinggal Tulang Belulang.
Bikin Resah Warga, Pemilik Senpi Ilegal Ditangkap Polisi
Warga Lega, Polrestabes Medan Bongkar Sarang Narkoba dan Judi Online di Jermal
*Kapolres Pagar Alam Tinjau Langsung Pembangunan SMA Taruna Nusantara*
Patroli Cuaca Panas, Bhabinkamtibmas Brigadir Ikhsan Sisir Lahan Rawan Karhutla di Sungai Segajah Makmur.
PEMDES Bukit Tempurung adakan Musyawarah Desa Khusus (Musdessus)Terkait penyesuaian kegiatan Desa Tahun 2026 dan Penetapan Penerima BLT DD T.A.2026.
Ketua  Dewan Pimpinan Cabang, Lembaga Swadaya Masarakat KPK- RI. Menghadiri Acara Pelantikan Dewan Pengurus Daerah Serikat Praktisi Media Indonesia (SPMI) Kabupaten Karo.

Berita Terkait

Jumat, 23 Januari 2026 - 16:14 WIB

Warga Krueng Seumayam Tewas Diduga Diterkam Harimau, Warga Temukan Tinggal Tulang Belulang.

Jumat, 23 Januari 2026 - 15:17 WIB

Bikin Resah Warga, Pemilik Senpi Ilegal Ditangkap Polisi

Jumat, 23 Januari 2026 - 13:53 WIB

Warga Lega, Polrestabes Medan Bongkar Sarang Narkoba dan Judi Online di Jermal

Jumat, 23 Januari 2026 - 13:40 WIB

*Kapolres Pagar Alam Tinjau Langsung Pembangunan SMA Taruna Nusantara*

Jumat, 23 Januari 2026 - 12:35 WIB

Patroli Cuaca Panas, Bhabinkamtibmas Brigadir Ikhsan Sisir Lahan Rawan Karhutla di Sungai Segajah Makmur.

Berita Terbaru

BERITA UTAMA

Camat Rupat Utara Gelar Yasinan dan Doa Bersama di Rumah Dinas

Jumat, 23 Jan 2026 - 17:12 WIB