Shalawat Dan Munajat Muharam 1444 H, Polres Subulussalam Gelar Doa Bersama Untuk Keselamatan Bangsa, Negara Dan Polri

Minggu, 21 Agustus 2022 - 17:35 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Shalawat dan Munajat Muharam 1444 H, Polres Subulussalam Gelar Doa Bersama Untuk Kes

Subulussalam-Aceh,Mitra Mabes.COM

Polres Subulussalam Shalawat dan Munajat Muharram 1444 H dalam rangka doa bersama untuk keselamatan bangsa dan negara serta Kepolisian Negara Republik Indonesia yang di gelar di halaman Mapolres Subulussalam, Kota Subulussalam, Aceh, Minggu (21/08/2022)

Turut hadir, Wali Kota Subulussalam, Kapolres Subulussalam, Wakil Wali Kota Subulussalam, Ketua Mahkamah Syariah Subulussalam, Ketua MPU Kota Subulussalam, Para Asisten Kota Subulussalam,

Para Kabag Sekdako Subulussalam, Para Kepala SKPK Kota Subulussalam, Ketua Bhayangkari Cabang Subulussalam Beserta Pengurus, Ketua Pengerak PKK Subulussalam beserta Pengurus, Waka Polres Subulussalam, PJU Polres Subulussalam,

Danki Brimob 2 Yon C Pelopor Subulussalam, Kapolsek Jajaran Polres Subulussalam, Danramil Jajaran Kodim 0118/Subulussalam, Personel Polres Subulussalam, Personel Brimob 2 Yon C Pelopor Subulussalam,

Personel Kodim 0118/Subulussalam, Pimpinan Ponpes Raudhatul Jannah, Pimpinan Ponpes Hidayahtullah, Pimpinan Ponpes Minhajussalam, Pimpinan Ponpes An. DMT Subulusalaam,

Pimpinan Ponpes Al Mansurya, Pimpinan Ponpes Al Munawarah, Wartawan dan Para LSM Subulussalam dan Masyarakat Subulussalam.

Kapolres Subulussalam AKBP Muhammad Yanis, S. I. K., M. H, dalam sambutannya mengucapkan terima Kasih yang sedalam-dalamya dan sebesar-besarnya.

Dengan di selenggarakannya Shalawat dan Munajat Muharram 1444 H ini menunjukan bahwa betapa besarnya perhatian dan kepedulian Masyarakat, Tokoh Agama, Para Ulama dan Pimpinan Pondok Pesantren serta Pemerintah Kota Subulussalam kepada Institusi Polri ini,”

“Melalui kegiatan shalawat dan munajat muharram 1444 H ini mari kita sama-sama memohon kepada Allah S.W.T. agar Bangsa, Negara, Polri.

dan segenap jajaran terhindar serta terselamatkan dari musibah juga permasalahan-permasalahan yang ada. Selanjutnya mari kita ciptakan situasi Kantibmas di Kota Subulussalam tetap aman dan kondusif,” harapnya.

Selain kegiatan sholawat dan munajat muharram 1444. H, Kapolres Subulussalam juga memberikan santunan anak yatim sebanyak 50 Paket. Adapun peserta yang mengikuti kegiatan yaitu lebih kurang sebanyak 3000 orang. Acara di akhiri dengan makan bersama dengan seluruh tamu undangan.

Pewarta :lpong

Berita Terkait

Pangdam XXI/Radin Inten : Tegaskan Dengan Berdialog Diharapkan Dapat Menghasilkan Langkah Langkah Yang Strategis, Terkait Penanganan Konflik Antara Gajah dan Manusia.
Merasa Tidak Bersalah Dijadikan Tersangkah Kakek 70 Tahun, Melalui Kuasah Hukumnya Resmi Melakukan Prapradilan Di PN. Medan
Kapolres Lampung Tengah Jadi Narasumber Sosialisasi Pencegahan Narkotika
Kasus Curat Mobil di Tias Bangun, Kapolsek Padang Ratu : Para Pelaku Masih Dalam Pengejaran Petugas
Mantan sekretaris camat adiankoting diduga bekingi perangkat desa.
Memastikan Pelaku Usaha Ritel Aman, Patroli Perintis Presisi Sat Samapta Polres Pagar Alam lakukan Sambang
Hadiri dan Jadi Narasumber Sosialisasi P4GN, Kapolres Lampung Tengah Ajak Semua Elemen Bersatu Cegah Bahaya Narkotika
Polda Bengkulu Grebek Bandar Narkoba dan Bongkar Praktek Peredaran Sabu di Lebong.

Berita Terkait

Sabtu, 24 Januari 2026 - 21:28 WIB

Merasa Tidak Bersalah Dijadikan Tersangkah Kakek 70 Tahun, Melalui Kuasah Hukumnya Resmi Melakukan Prapradilan Di PN. Medan

Sabtu, 24 Januari 2026 - 21:17 WIB

Kapolres Lampung Tengah Jadi Narasumber Sosialisasi Pencegahan Narkotika

Sabtu, 24 Januari 2026 - 21:10 WIB

Kasus Curat Mobil di Tias Bangun, Kapolsek Padang Ratu : Para Pelaku Masih Dalam Pengejaran Petugas

Sabtu, 24 Januari 2026 - 19:59 WIB

Mantan sekretaris camat adiankoting diduga bekingi perangkat desa.

Sabtu, 24 Januari 2026 - 17:22 WIB

Memastikan Pelaku Usaha Ritel Aman, Patroli Perintis Presisi Sat Samapta Polres Pagar Alam lakukan Sambang

Berita Terbaru

BERITA UTAMA

Desa Suak Palembang Gelar Kegiatan Isra Mi’raj

Sabtu, 24 Jan 2026 - 23:05 WIB