Seorang Warga Masyarakat Guldah dibacok Kelewang

Rabu, 21 Desember 2022 - 16:13 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BINJAI Mitramabes com.- Seorang pria berinisial DS (46) warga Beguldah menjadi korban pembacokan,
Korban dibacok dipinggir jalan Gunung Singgalang, Dsn Beguldah, Kelurahan Tanah Merah, Kecamatan Binjai Selatan, Rabu (21/12-2022) sekitar pukul 09.30 wib pagi.

Menurut saksi mata mengatakan, pada saat itu korban sedang berdiri ditepi jalan, dan tak selang beberapa lama, datang seorang pria Membawa klewang dan langsung melayangkan ke bagian kepala korban.

” Korban dibacok dibagian kepala bang, tidak diketahui percis apa penyebabnya, tiba – tiba langsung menyerang korban,” ujar L Sijabat

Padahal sambungnya, korban dengan pelaku bertetangga dekat, dan hubungan mereka baik baik saja, ” cuma dugaan ini pasti ada kaitan dengan warga sebelah bang, sebab sebelum kejadian, korban sempat mendapatkan ancaman dari preman kampung sebelah,” ucapnya

Sementara itu, korban langsung dilarikan ke Rumah Sakit Djoelham untuk mendapatkan perawatan medis, dan korban akan melaporkan kasus ini ke Polisi.

PENULIS : Eli Hermawati Sitepu

Berita Terkait

Aliran Air dari Bendung Lematang Telah Kembali Mengalir Menjangkau Saluran-Saluran Sekunder.
KETUA LSM KCBI MUBA!! Temui Polres Muba, Mempertanyakan Tindak Lanjut Laporan Dugaan Pemalsuan Tanda Tangan.
Harapan ribuan warga di perbatasan Kabupaten Rokan Hulu (Rohul) dan Rokan Hilir (Rohil) jembatan Scindor segera terwujud.
Bupati Anwar Sadat Pimpin Rakor Pembangunan Jargas Rumah Tangga di Tanjab Barat.
Wabup Katamso Hadiri Pengukuhan Profesor Putra Asal Tanjab Barat di Universitas Riau.
KETUA LSM KCBI MUBA!! Temui Polres Muba, Mempertanyakan Tindak Lanjut Laporan Dugaan Pemalsuan Tanda Tangan.
Polda Lampung Gagalkan Penyelundupan 10,63 Kg Sabu Asal Aceh Tujuan Pulau Jawa
Wujud Kepedulian Polri, Polsek Punggur Bersama Warga Lakukan Penimbunan Jalan Rusak Secara Swadaya

Berita Terkait

Selasa, 20 Januari 2026 - 18:19 WIB

Aliran Air dari Bendung Lematang Telah Kembali Mengalir Menjangkau Saluran-Saluran Sekunder.

Selasa, 20 Januari 2026 - 17:11 WIB

KETUA LSM KCBI MUBA!! Temui Polres Muba, Mempertanyakan Tindak Lanjut Laporan Dugaan Pemalsuan Tanda Tangan.

Selasa, 20 Januari 2026 - 16:42 WIB

Harapan ribuan warga di perbatasan Kabupaten Rokan Hulu (Rohul) dan Rokan Hilir (Rohil) jembatan Scindor segera terwujud.

Selasa, 20 Januari 2026 - 15:31 WIB

Bupati Anwar Sadat Pimpin Rakor Pembangunan Jargas Rumah Tangga di Tanjab Barat.

Selasa, 20 Januari 2026 - 15:29 WIB

Wabup Katamso Hadiri Pengukuhan Profesor Putra Asal Tanjab Barat di Universitas Riau.

Berita Terbaru