Sekitar 240 Siswa SD Katolik 07 Kairagi dapat Sosialisasi Kamseltiblantas

Jumat, 20 Januari 2023 - 20:32 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Manado Mitramabes com. Sekitar 240-an siswa SD Katolik 07 Kairagi Manado pimpinan Telda Ticoalu (Kepala Sekolah) mendapat sosialisasi tentang Kamseltiblantas (keamanan, keselamatan dan tertib berlalulintas).

 

Sosialisasi yang diselenggarakan Perhimpunan Putra Putri (PPP) Brimob dilakukan di halaman sekolah, Jumat (20/1/2023) pagi. Para guru turut mendampingi.

 

Penyampaian materi disertai dengan memperlihatkan contoh-contoh rambu-rambu lalulintas yang sering terlihat di jalan-jalan sehingga para siswa mudah memgingatnya sehingga menjadi bekal pengetahuan baik saat ini maupun masa mendatang.

 

Sosialisasi menjadi menarik karena dibawakan dengan cara dialog. Para siswa diajakan selain menjawab pertanyaan tapi ada juga yang diberi kesempatan untuk bertanya.

 

Saat narasumber mengajukan pertanyaan, sejumlah siswa ingin diberi kesempatan untuk menjawab dengan mengacungkan tangan. Demikian pun, saat diberi kesempatan unruk bertanya, beberapa siswa berkeinginan untuk menjawab.

 

Sebelum kegiatan berakhir, diadakan simulasi menyeberang lewat zebra cross oleh para siswa. Para siswa terlihat senang saat memperagakan (melalukan simulasi) menyeberang lewat zebra cross.

Editor : Sofyan MBS

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Wujudkan Labuhanbatu Cerdas Bersinar, SBM Selenggarakan Pelatihan Public Speaking bagi Generasi Muda.
Ancam Sebar Video Asusila, Pemuda di Lampung Tengah Diciduk Polisi Karena Setubuhi Anak Dibawah Umur
OPS Zebra Toba 2025, Polres Langkat Gencarkan Edukasi Humanis di Jalan Raya
DPD LSM WGAB Sumatera Utara disambut baik dalam Audiensi di kejaksaan negeri kabupaten serdang bedagai
Imigrasi Mengadakan Acara Puncak Hari Bakti Kemenimipas Di Kuala Tungkal
Bupati Humbang Hasundutan Bersama Kementerian Pertanian Tanam Bawang Putih di Food Estate Pollung
Bupati Tebo Agus Rubiyanto, S.E, M.M Raih Dua Penghargaan Sekaligus Di Hari Pramuka ke – 65
Polsek Bontomatene Sosialisasikan PPDB SMA Kemala Taruna Bhayangkara dan Operasi Zebra 2025 ke Siswa SMP

Berita Terkait

Kamis, 20 November 2025 - 20:59 WIB

Wujudkan Labuhanbatu Cerdas Bersinar, SBM Selenggarakan Pelatihan Public Speaking bagi Generasi Muda.

Kamis, 20 November 2025 - 19:40 WIB

Ancam Sebar Video Asusila, Pemuda di Lampung Tengah Diciduk Polisi Karena Setubuhi Anak Dibawah Umur

Kamis, 20 November 2025 - 19:16 WIB

OPS Zebra Toba 2025, Polres Langkat Gencarkan Edukasi Humanis di Jalan Raya

Kamis, 20 November 2025 - 18:35 WIB

Imigrasi Mengadakan Acara Puncak Hari Bakti Kemenimipas Di Kuala Tungkal

Kamis, 20 November 2025 - 17:43 WIB

Bupati Humbang Hasundutan Bersama Kementerian Pertanian Tanam Bawang Putih di Food Estate Pollung

Berita Terbaru