Satlantas Polres Kampar Komitmen Berikan Layanan Humanis Dan Bebas Pungli

Selasa, 25 Oktober 2022 - 20:45 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kampar, MITRA MABES.COM 01

Seluruh personil Jajaran Satlantas Polres Kampar berkomitmen untuk selalu memberikan pelayanan masyarakat secara humanis dan bebas pungli.

Demikian disampaikan Kapolres Kampar, AKBP. Didik Priyo Sambodo, SIK, melalui Kasat Lantas Polres Kampar, AKP. Rudy Sudaryono, SIK, MM kepada sejumlah awak media, Senin, (24/10/22).

“Apabila ada keluhan terkait pelayanan Satlantas Polres Kampar, masyarakat dapat menghubungi layanan pengaduan Sat Lantas Polres Kampar dapat langsung menghubungi Nomor Handphone 082284662013 atau melalui medsos Facebook Satlantas Polres Kampar, Instagram @SatlantasKampar, Twitter @Satlantaskpr,” ujar Rudy.

Dalam kesempatan ini, Rudy juga memaparkan mekanisme bagi masyarakat (pemohon) untuk pembuatan SIM Baru dan Penerbitan SIM Perpanjangan.

Untuk mekanisme Pembuatan SIM Baru, dijelaskan Kasat, pemohon SIM menyiapkan E-KTP Asli, Fotocopy E-KTP, kemudian Surat Kesehatan dari Dokter Polri dan Surat Keterangan Lulus Uji Psikologi, selanjutnya pendaftaran dan pengisian formulir SIM secara manual atau elektronik, selanjutnya Edukasi/pencerahan pengetahuan dan etika berlalu lintas, selanjutnya identifikasi sidik jari, tanda tangan dan foto, selanjutnya pelaksanaan ujian teori, selanjutnya pelaksanaan ujian praktik, selanjutnya pembayaran PNBP SIM, selanjutnya cetak SIM, dan kemudian penyerahan SIM kepada pemohon.

Sedangkan untuk mekanisme Penerbitan SIM perpanjangan, Pemohon SIM menyiapkan E-KTP Asli, Fotocopy E-KTP, SIM lama yang masih berlaku, selanjutnya surat kesehatan dari dokter Polri dan surat keterangan lulus uji psikologi,

selanjutnya Edukasi/pencerahan pengetahuan dan etika berlalu lintas, selanjutnya identifikasi sidik jari, tandatangan dan foto, selanjutnya, pembayaran PNBP SIM, selanjutnya Cetak SIM, dan kemudian penyerahan SIM kepada pemohon.

Selain itu, AKP. Rudy juga mengimbau seluruh elemen masyarakat untuk mematuhi aturan berlalu lintas, gunakan Helm SNI, lengkapi surat-surat kendaraan, dan utamakan keselamatan daripada kecepatan.

EDITOR : TORISMN/ AFRIZAL MBS 01

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Ketua Muhammadiyah Kabupaten Belitung, M. Turpan, S. Pd menyampaikan ucapan selamat Hari Jadi Bhayangkara ke-79 yang diperingati pada 1 Juli 2025 mendatang.
Pemda Indramayu Tunjukan Arogansi Terhadap Insan Pers yang Berada Dalam Naungan FKJI
DESA GUNUNGSARI DI DUGA MARK-UP HARGA PJU SAMPAI 5.5JT PER TITIK SAAT DI KONFIRMASI MELALUI SEKDESNYA SETELAH DI KIRIM DATA TAK BISA MENJAWAB.
Presiden Prabowo Subianto Memutuskan Empat Pulau, Sah Milik Aceh
Kapolres Aceh Tengah: Junjung Tinggi Sportivitas dan Patuhi Peraturan dalam Kejurda Silat Merpati Putih Kapolda Cup 2025
Kapolres Aceh Tengah Lepas Kontingen Silat Merpati Putih untuk Kejurda Kapolda Cup 2025 Peringatan Hari Bhayangkara 79
*Salurkan BLT Bulan Januari s/d Juni, Kades Sungai Daun: Upaya Pemerintah untuk Kesejahteraan Warga* Mitramabes, Riau – Pemerintah Desa Sungai Daun, Kecamatan Pasir Limau Kapas, Kabupaten Rokan Hilir kembali menyalurkan Bantuan Langsung Tunai Dana Desa (BLT DD) Tahun 2025 periode bulan Januari sampai dengan bulan Juni, selasa (17/6/2025). BLT DD kembali disalurkan kepada 65 Keluarga Penerima Manfaat (KPM) yang ditetapkan oleh pihak desa lewat RT-RW setempat. Setiap KPM menerima Rp 1.800.000. Bantuan itu sendiri bersumber dari dana desa Anggaran Pendapatan Belanja Desa (APBDes) tahun anggaran 2025. Kepala Desa Sungai Daun Sudirman mengatakan, penyaluran BLT DD ini adalah bagian dari upaya pemerintah untuk memastikan kesejahteraan warganya, yang kekurangan ekonomi. “Alhamdulillah, penyaluran BLT untuk bulan Januari sampai dengan bulan Juni yang salurkan hari ini berjalan dengan lancar,” “desa akan terus mengevaluasi efektivitas penyaluran bantuan tersebut, serta siap melanjutkan penyaluran untuk bulan-bulan berikutnya agar warga tetap mendapatkan manfaat yang optimal. Dengan disalurkan BLT ini, Kades Sudirman berharap bantuan ini dapat digunakan sebaik-baiknya untuk kebutuhan sehari-hari. Kami berharap kiranya masyarakat yang menerima BLT DD dapat memanfaatkan dana yang diterima ini dengan sebaik-baiknya,” harapnya Tim mitramabes Riau
Warga Desa lwikaret Keluhkan Adanya Pungli Program PTSL yang berkelanjutan.

Berita Terkait

Selasa, 17 Juni 2025 - 20:55 WIB

Ketua Muhammadiyah Kabupaten Belitung, M. Turpan, S. Pd menyampaikan ucapan selamat Hari Jadi Bhayangkara ke-79 yang diperingati pada 1 Juli 2025 mendatang.

Selasa, 17 Juni 2025 - 20:08 WIB

Pemda Indramayu Tunjukan Arogansi Terhadap Insan Pers yang Berada Dalam Naungan FKJI

Selasa, 17 Juni 2025 - 16:23 WIB

Presiden Prabowo Subianto Memutuskan Empat Pulau, Sah Milik Aceh

Selasa, 17 Juni 2025 - 15:18 WIB

Kapolres Aceh Tengah: Junjung Tinggi Sportivitas dan Patuhi Peraturan dalam Kejurda Silat Merpati Putih Kapolda Cup 2025

Selasa, 17 Juni 2025 - 15:04 WIB

Kapolres Aceh Tengah Lepas Kontingen Silat Merpati Putih untuk Kejurda Kapolda Cup 2025 Peringatan Hari Bhayangkara 79

Berita Terbaru