Satgas TMMD Mulai Memasang Pipa MCK Guna Memudahkan Penyaluran Dan Air

Sabtu, 8 Maret 2025 - 16:42 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

{

{"remix_data":[],"remix_entry_point":"challenges","source_tags":["local"],"origin":"unknown","total_draw_time":0,"total_draw_actions":0,"layers_used":0,"brushes_used":0,"photos_added":0,"total_editor_actions":{},"tools_used":{},"is_sticker":false,"edited_since_last_sticker_save":false,"containsFTESticker":false}

Tebo.mitramabes.com – Anggota Satgas TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-123 Kodim 0416/Bungo Tebo terus berupaya meningkatkan kualitas sarana pendidikan di Desa Teluk Kuali, Kecamatan Tebo Ulu, Kabupaten Tebo. Salah satu wujud nyata dari upaya tersebut adalah pengecatan dinding luar Madrasah Ibtidaiyah Nurul Falah, Sabtu (08/03/2025).

Pengecatan ini bertujuan untuk mempercantik tampilan madrasah serta menciptakan lingkungan belajar yang lebih nyaman dan menarik bagi siswa dan guru. Dengan warna-warna cerah, diharapkan para siswa semakin termotivasi dalam mengikuti kegiatan belajar mengajar.

Komandan Satuan Tugas (Dansatgas) TMMD ke-123 Letkol Inf Arief Widyanto, S.E., M.Han melalui coordinator rehab Madrasah Kapten Wakhid Nurokhim menyampaikan bahwa perbaikan fasilitas pendidikan merupakan bagian dari sasaran fisik program TMMD yang bertujuan mendukung kemajuan pendidikan di daerah pedesaan.

“Kami ingin memberikan kontribusi nyata bagi pendidikan anak-anak di sini. Semoga dengan suasana sekolah yang lebih baik, semangat belajar mereka semakin meningkat,” tandasnya.

Selain pengecatan madrasah, program TMMD ke-123 di Desa Teluk Kuali dan Malako Intan juga mencakup berbagai pembangunan infrastruktur lainnya, seperti pembangunan RTLH, perbaikan fasilitas MCK, serta penyediaan sarana pendukung pendidikan.(Tim)

Editor : Socheh

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Satsamapta Polres Tanah Karo Gelar Patroli Dialogis, Wujudkan Malam Aman dan Nyaman di Kabanjahe
Polres Tanah Karo Tangkap Pelaku Pencurian Barang di Dalam Mobil Parkir, Tersangka Ditangkap di Medan Tuntungan
Persyaratan Jadi Kepala Puskesmas: Wajib Penuhi 5 Point Ini 
Pemkab Rohul Serahkan SK 1.461 PPPK Tahap I Formasi Tahun 2024. 
Polda Lampung Sukses Gelar Lomba Menembak Hari Bhayangkara, Ini Para Pemenangnya
Polsek Terbanggi Besar Bersama Warga Tangkap Pelaku Curat di Kandang Ayam, Tiga Lainnya Buron
Tim Afkab Bungo Mampu Meraih 3 Point Di Kompetisi Liga Nusantara Women’s 2025
Warga tanjung barat,meminta tim Tipidter mabes polri tangkap pelaku Penjual Obat Keras Berkedok Warung UMKM

Berita Terkait

Sabtu, 5 Juli 2025 - 21:32 WIB

Satsamapta Polres Tanah Karo Gelar Patroli Dialogis, Wujudkan Malam Aman dan Nyaman di Kabanjahe

Sabtu, 5 Juli 2025 - 21:28 WIB

Polres Tanah Karo Tangkap Pelaku Pencurian Barang di Dalam Mobil Parkir, Tersangka Ditangkap di Medan Tuntungan

Sabtu, 5 Juli 2025 - 20:32 WIB

Persyaratan Jadi Kepala Puskesmas: Wajib Penuhi 5 Point Ini 

Sabtu, 5 Juli 2025 - 20:30 WIB

Pemkab Rohul Serahkan SK 1.461 PPPK Tahap I Formasi Tahun 2024. 

Sabtu, 5 Juli 2025 - 20:03 WIB

Polsek Terbanggi Besar Bersama Warga Tangkap Pelaku Curat di Kandang Ayam, Tiga Lainnya Buron

Berita Terbaru