Satgas Pamtas Yonarmed 16/TK Laksanakan Karya Bhakti Perbaikan Jembatan

Selasa, 19 Desember 2023 - 13:42 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sanggau/MBS-
Dalam rangka menjalin silaturahmi Satgas Pamtas RI-Mly Yonarmed 16/TK pos Palapasang DPP Letda Arm Sugeng berserta 4 orang anggota pos Palapasang dengan komponen masyarakat serta terciptanya TNI manunggal bersama rakyat di wilayah Perbatasan Indonesia – Malaysia, anggota Pos Palapasang bersatu bersama perangkat Desa Palapasang dan masyarakat Palapasang melaksanakan Karya Bhakti Perbaikan jembatan Penghubung yang akan menuju ke Desa Palapasang di Dsn. Palapasang, Ds. Palapasang, Kec. Entikong Kab. Sanggau Prov. Kalimantan Barat. (19/12/2023).

Antusias masyarakat serta kekompakan perangkat desa di Desa Palapasang dalam melaksanakan Karya Bakti ini merupakan salah satu upaya untuk melestarikan budaya kebersamaan dan gotong royong yang merupakan nilai luhur bangsa Indonesia. Karya Bhakti ini juga merupakan wujud nyata kemanunggalan TNI selalu bersama rakyat.

Sasaran utama kegiatan Karya Bhakti adalah Pembangunan jembatan Penghubung dengan menggunakan bahan alam seperti Kayu dan bambu.

Demikian Penyampaian Danpos Palapasang “Kegiatan ini merupakan wujud dari manunggal TNI selalu bersama rakyat dan merupakan tugas dari Satgas Pamtas Yonarmed 16/TK dan sinergritas antar perangkat Desa serta masyarakat di sekitaran Pos Palapasang serta kehadiran dan peran anggota Satgas Pamtas Yonarmed 16/TK dapat dirasakan langsung oleh masyarakat sekitar”. Imbuh Letda Arm Sugeng Prayetno. (Yonarmed 16/TK)

Editor,”RUDI MBS

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Patroli Dialogis Sat Samapta Polres Lampung Tengah Ciptakan Rasa Aman Bagi Masyarakat
KPSI Bersama Yayasan Majlis Tarbiyyatus Sughro Gelar Santunan Anak Yatim, Sunatan Massal Dan Bazar Murah
Peguron Pencak Silat Gagak Muara Gelar Pengesahan Anggota Gagak Muara Angkatan Ke-3 Satlat Graha Alana 
Dinkes Melalui Bidang Kesmas Gelar Rapat PKG Untuk Anak Sekolah 
Pemdes Sindang Gelar Pelatihan Alat Fogging,Untuk Meminimalisir Nyamuk DBD 
Usai GPI Diusir,Sekarang Kantor ParPol PPP DiUsir Juga,Selanjutnya Siapa Lagi Yang Mau Diusir ???
Usai GPI Diusir,Sekarang Kantor PDIP DiUsir Juga,Selanjutnya Siapa Lagi Yang Mau Diusir ???
Kamariah dan 4 cucu yatim Di Teupin Gajah”Menjaga Harapan di Tengah Rumah Tua

Berita Terkait

Minggu, 6 Juli 2025 - 14:49 WIB

Patroli Dialogis Sat Samapta Polres Lampung Tengah Ciptakan Rasa Aman Bagi Masyarakat

Minggu, 6 Juli 2025 - 11:22 WIB

KPSI Bersama Yayasan Majlis Tarbiyyatus Sughro Gelar Santunan Anak Yatim, Sunatan Massal Dan Bazar Murah

Minggu, 6 Juli 2025 - 11:10 WIB

Peguron Pencak Silat Gagak Muara Gelar Pengesahan Anggota Gagak Muara Angkatan Ke-3 Satlat Graha Alana 

Minggu, 6 Juli 2025 - 11:07 WIB

Dinkes Melalui Bidang Kesmas Gelar Rapat PKG Untuk Anak Sekolah 

Minggu, 6 Juli 2025 - 11:04 WIB

Pemdes Sindang Gelar Pelatihan Alat Fogging,Untuk Meminimalisir Nyamuk DBD 

Berita Terbaru

BERITA UTAMA

Pengukuhan Siswa-Siswi Asrama Yayasan TB Soposurung Balige

Minggu, 6 Jul 2025 - 13:50 WIB