Sat Pol Airud Polres Sergai Giat Pemberian Bantuan Sosial Kepada Warga Kurang Mampu

Kamis, 19 Januari 2023 - 22:56 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Mitramabes, SERGAI –Kapolres Serdang Bedagai, AKBP Dr. Ali Machfud, SIK, MIK diwakili oleh Kasat Pol Airud, IPTU Syahrizal dan KBO Sat Pol Airud, IPTU S. Pangaribuan, SH berserta personil Sat Pol Airud melaksanakan kegiatan pemberian bantuan sosial kepada warga yang kurang mampu di Dsn. I Desa Tebing Tinggi Kec. Tanjung Beringin Kab. Serdang Bedagai, Kamis (19/01/23) pukul 09.30 wib.

Adapun bantuan sosial yang diberikan sebanyak 5 (Lima) paket sembako berupa beras (5 Kg), gula pasir (1 kg), minyak goreng (1 kg) kepada warga nelayan kurang mampu di Dusun I Desa Tebing Tinggi Kec. Tanjung Beringin Kab. Serdang Bedagai.

Melalui Kasi Humas Polres Serdang Bedagai IPTU Djunaidi Arman mengatakan pemberian bantuan sosial merupakan program Kapolda Sumut, yang diteruskan oleh Kapolres Serdang Bedagai guna meringankan beban warga yang kurang mampu.

Selama kegiatan berlangsung situasi dalam keadaan aman kondusif dan warga yang menerima bantuan menyampaikan ucapan terima kasih atas kepedulian Polri khususnya Polres Serdang Bedagai dan Sat Pol Airud kepada warga yang kurang mampu dan semoga Polri semakin dicintai masyarakat. (Zai)

Berita Terkait

Wakil Ketua IV DPRD Palembang Syaiful Fadli Tinjau Langsung Rumah Roboh Warga 7 Ulu
Penangkapan Pembeli Emas Kecil Dinilai Berlebihan, PETI Skala Besar Diduga Tetap Bebas: Kasus Sidiq Tuai Sorotan
Bhabinkamtibmas Polsek Rangkasbitung Polres Lebak Hadiri Peresmian SPPG di Desa Kalanganyar
Cegah C3,di Obyek Wisata Kolam Renang,KSPKT I Polsek Rangkasbitung Polres Lebak Cek Parkiran
Dewan pimpinan Daerah kota (DPD) LPM Gelar Silaturahmi, Pentingnya Kebersamaan Untuk Memperkuat Sinirgi
Bakti Sosial dan Menanam Pohon dalam rangka Merajut Kebersamaan 27 Tahun Adhyaksa 699
Cak Wandi: Penjual Bakso Bergaya Perlente yang Viral di Roro Kuning
Pemkab Banyuasin Sosialikan Penerapan Si Mata Dalam Penempatan Jabatan.

Berita Terkait

Senin, 26 Januari 2026 - 08:33 WIB

Wakil Ketua IV DPRD Palembang Syaiful Fadli Tinjau Langsung Rumah Roboh Warga 7 Ulu

Senin, 26 Januari 2026 - 00:02 WIB

Penangkapan Pembeli Emas Kecil Dinilai Berlebihan, PETI Skala Besar Diduga Tetap Bebas: Kasus Sidiq Tuai Sorotan

Minggu, 25 Januari 2026 - 20:10 WIB

Bhabinkamtibmas Polsek Rangkasbitung Polres Lebak Hadiri Peresmian SPPG di Desa Kalanganyar

Minggu, 25 Januari 2026 - 20:07 WIB

Cegah C3,di Obyek Wisata Kolam Renang,KSPKT I Polsek Rangkasbitung Polres Lebak Cek Parkiran

Minggu, 25 Januari 2026 - 17:44 WIB

Dewan pimpinan Daerah kota (DPD) LPM Gelar Silaturahmi, Pentingnya Kebersamaan Untuk Memperkuat Sinirgi

Berita Terbaru