Sambut HUT Humas Polri ke 71, Polres Tanah Karo Laksanakan Bakti Sosial Donor Darah

Jumat, 28 Oktober 2022 - 16:29 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tanah Karo/ Mitra Mabes.Com 01

Polres Tanah Karo melaksanakan Kegiatan Bakti Sosial Donor Darah, Jumat(28/10/2022) pukul 08.30 WIB di Aula Pur Pur Sage Polres Tanah Karo.

Kegiatan bakti sosial dalam rangka Hari Ulang Tahun Humas Polri ke 71.

Hadir dalam kegiatan Kapolres Tanah Karo AKBP Ronny Nicolas Sidabutar, S.H, S.I.K, M.H, dan para PJU.

Kegiatan donor darah diikuti oleh Para Perwira Polres Tanah Karo, Personil dan PNS Polres Tanah Karo serta Wartawan Mitra Humas.

Kegiatan Donor Darah dilaksanakan Tim Palang Merah Indonesia (PMI) Kab. Karo.

Kapolres Tanah Karo mengatakan dalam kegiatan, bakti sosial Donor Darah ini, adalah bentuk kepedulian Polri kepada masyarakat, khususnya di HUT Humas Polri ke 71.

“Setetes darah yang didonorkan akan sangat bermanfaat bagi masyarakat yang membutuhkan”, ujar Kapolres. Disela kegiatan tersebut.

Kaperwil
(Junaidi Ginting)

Facebook Comments Box

Berita Terkait

terkait belum ada penyelesaian lahan jalan masyarakat desa Suka Pindah Kecamatan Rambutan,
Lewat Jumling, Kapolres Lebak Ajak Warga Aktif Jaga Keamanan Lingkungan
Sampaikan Pesan Kamtibmas, Kapolres Lebak Laksanakan Jumling di Masjid Jami’ Al Ittihad Kp Jalupang
Proyek Pembangunan UPTD SDN 2 Kenanga, Mangkrak, Kenapa kah?
Anggota Polsek Rangkasbitung Polres Lebak Giat Jumling
Dua Orang Pemasok Narkoba Jenis Sabu Di Amankan Oleh Satresnarkoba Polres Pelalawan
Sambangi Tokoh Masyarakat,Kanit Binmas Polsek Rangkasbitung Polres Lebak Giat Patroli
Pemkab Tapanuli Utara Apresiasi FGD II Penyusunan RPIKS Salib Kasih.

Berita Terkait

Jumat, 21 November 2025 - 17:37 WIB

terkait belum ada penyelesaian lahan jalan masyarakat desa Suka Pindah Kecamatan Rambutan,

Jumat, 21 November 2025 - 16:37 WIB

Lewat Jumling, Kapolres Lebak Ajak Warga Aktif Jaga Keamanan Lingkungan

Jumat, 21 November 2025 - 14:34 WIB

Proyek Pembangunan UPTD SDN 2 Kenanga, Mangkrak, Kenapa kah?

Jumat, 21 November 2025 - 14:04 WIB

Anggota Polsek Rangkasbitung Polres Lebak Giat Jumling

Jumat, 21 November 2025 - 14:02 WIB

Dua Orang Pemasok Narkoba Jenis Sabu Di Amankan Oleh Satresnarkoba Polres Pelalawan

Berita Terbaru