Rutan Kelas IIB Baturaja Memberikan Bantuan Sosial (Bansos) Yang Ditunjukkan Kepada Warga Sekitar.*

Jumat, 21 Februari 2025 - 14:02 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BATURAJA, Mitramabes Com Febuari 2025.-

Rutan Kelas IIB Baturaja Memberikan Bantuan Sosial (Bansos) yang Ditujukan kepada warga sekitar. Jumat (21/2/2025)

Kegiatan ini dilaksanakan di area lapangan Rutan Baturaja, dalam rangka meningkatkan kesejahteraan sosial.
Karutan Baturaja mengatakan pemberian bansos ini untuk keluarga yang memenuhi kriteria kurang mampu mendapatkan bantuan berupa sembako, perlengkapan rumah tangga, dan kebutuhan sehari-hari lainnya.

Kegiatan ini juga di dampingi oleh Kepala Pengamanan Rutan, Alwi Adinoto, Kepala subseksi pengelolaan, Yulian Ipantri, Kepala subseksi pelayanan tahanan, Mirullah dan staf pegawai Rutan Baturaja.

“Ini juga merupakan implementasi dari program Rencana Aksi Kerja Menteri Imigrasi dan Pemasyarakatan Bidang Pemasyarakatan Tahun 2025, yang berfokus pada pemberdayaan masyarakat serta peningkatan kesejahteraan bagi keluarga-keluarga yang kurang mampu.” kata Kepala Rutan Kelas IIB Baturaja,” Abdul Hamid.

(Jhony/tim) Mitramabes Com.

Berita Terkait

Polres Lampung Tengah Pastikan Haul dan Harlah Ponpes Wali Songo Berjalan Aman dan Kondusif
Perangi Narkoba, Polsek Terusan Nunyai Ungkap Peredaran Sabu
Lombok Tengah – Program Makan Bergizi Gratis (MBG) kembali menjadi sorotan publik 17 januari 2026.
Ormas Bidik DPC Palas Surati PT. SSL Tentang Pembahasan Lahan.
Pulihkan Trauma Pasca Banjir,Aceh Orphans Center (AOC)Gelar Trauma Healing di Desa Buket Padang
Sat Reskrim Polres Nagan Raya Amankan Tiga Terduga Pelaku Judi Online Jenis Slot di Warung Kopi.
*Relawan Jagong Jeget Peduli Kembali Bergerak, Bantu Pembangunan Jembatan Apung di Reje Payung*
Polres Serdang Bedagai Gelar Patroli Malam Antisipasi Kriminalitas dan Knalpot Brong

Berita Terkait

Senin, 19 Januari 2026 - 07:53 WIB

Polres Lampung Tengah Pastikan Haul dan Harlah Ponpes Wali Songo Berjalan Aman dan Kondusif

Senin, 19 Januari 2026 - 07:48 WIB

Perangi Narkoba, Polsek Terusan Nunyai Ungkap Peredaran Sabu

Minggu, 18 Januari 2026 - 21:59 WIB

Lombok Tengah – Program Makan Bergizi Gratis (MBG) kembali menjadi sorotan publik 17 januari 2026.

Minggu, 18 Januari 2026 - 21:53 WIB

Ormas Bidik DPC Palas Surati PT. SSL Tentang Pembahasan Lahan.

Minggu, 18 Januari 2026 - 21:35 WIB

Pulihkan Trauma Pasca Banjir,Aceh Orphans Center (AOC)Gelar Trauma Healing di Desa Buket Padang

Berita Terbaru

NASIONAL

Perangi Narkoba, Polsek Terusan Nunyai Ungkap Peredaran Sabu

Senin, 19 Jan 2026 - 07:48 WIB