Proyek Peningkatan Jalan Bukan Jadi Bagus, Malah Jadi Hancur

Senin, 20 November 2023 - 00:25 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Mitramabes.com.Muara Wahau, Kutim – Alih alih bermaksud untuk melakukan peningkatan Jalan demi untuk melancarkan transpotasi Masyarakat ternyata sebaliknya malah membuat Masyarakat jadi mengeluh dan kesulitan kerena jalan menjadi hancur.( Rabu 15/11/2023).

Ini terjadi di Desa Nehes Liah Bing Kecamatan Muara Wahau Kabupaten Kutai Timur Kaltim.

Dua item Proyek Peningkatan Jalan yang diduga bersumber dari Dana Dinas PUPR Kabupaten Kutim dikerjakan asal asalan membuat Warga Masyarakat mengeluh akibat jalan malah menjadi hancur dan sulit dilalui.

Proyek penimbunan jalan yang terletak di jalan TEWUQ Desa Nehes Liah Bing sepanjang 500 meter sesuai papan kegiatan dikerjakan oleh Kontraktor CV. ANUGRAH INFRATAMA yang awalnya masih bisa dilalui oleh petani dengan kenderaan Roda dua/Roda empat sekarang menjadi hancur bagai sawah. Hal ini akibat penimbunan jalan yang tidak dipadatkan, hanya di greder dan ditimbun tanah liat. Akibatnya Warga tidak lagi bisa melintas untuk mengeluarkan hasil panen sawitnya.

Begitu pula peningkatan jalan yang menuju Taman Wisata DANAU LELHUT yang menggunakan batu Padas hitam (koral) panjang 500 meter, saat ini makin berantakan karena batu yang sebesar kelapa berserakan disisi kiri kanan jalan sehingga jalan yang awalnya masih bisa untuk berselisih dua mobil sekarang hanya bisa dipakai satu mobil karena makin sempit.

Bapak Zul warga desa Nehes Liah Bing sekaligus sebagai Ketua Kelompok Sadar Wisata (POKDARWIS) menyesalkan kwalitas bangunan jalan yang asal asalan ini.

“Ini dibangun jalan menghabiskan uang Negara bukan tambah bagus, malah menyusahkan Masyarakat, sudah banyak orang yang jatuh gegara batu yang berantakan ini” tegas nya.

Team dari Media tidak mengetahui siapa Pelaksana Proyek ini sehubungan tidak ada ditemui Papan proyek yang terpasang.

Bapak Kristian Hasmadi, mantan Kepala Desa Nehes Liah Bing sekaligus Calon Anggota DPRD dari Partai PDIP atas nama
Warga Masyarakat Desa Nehes Liah Bing meminta kepada Kadis PUPR agar meninjau Proyek kegiatan yang dikerjakan oleh Kontraktor kontraktor yang tidak berkwalitas seperti ini agar diberi sanksi dan agar diperbaiki .

Catatan Redaksi: Media MitraMabes telah menayangkan berita tentang buruknya Kwalitas Proyek pembangunan Semenisasi di Jl Biawan Desa Wanasari tanggal 17 Oktober 2023 , Sampai saat ini Semenisasi tersebut belum diperbaiki. Semua ini Proyek yang bersumber dari Dinas PUPR KUTIM.

PENGAWASAN DINAS PUPR KUTIM DIPERTANYAKAN.

Editor. Hs.G MBS.

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Satsamapta Polres Tanah Karo Gelar Patroli Dialogis, Wujudkan Malam Aman dan Nyaman di Kabanjahe
Polres Tanah Karo Tangkap Pelaku Pencurian Barang di Dalam Mobil Parkir, Tersangka Ditangkap di Medan Tuntungan
Persyaratan Jadi Kepala Puskesmas: Wajib Penuhi 5 Point Ini 
Pemkab Rohul Serahkan SK 1.461 PPPK Tahap I Formasi Tahun 2024. 
Polda Lampung Sukses Gelar Lomba Menembak Hari Bhayangkara, Ini Para Pemenangnya
Polsek Terbanggi Besar Bersama Warga Tangkap Pelaku Curat di Kandang Ayam, Tiga Lainnya Buron
Tim Afkab Bungo Mampu Meraih 3 Point Di Kompetisi Liga Nusantara Women’s 2025
Warga tanjung barat,meminta tim Tipidter mabes polri tangkap pelaku Penjual Obat Keras Berkedok Warung UMKM

Berita Terkait

Sabtu, 5 Juli 2025 - 21:32 WIB

Satsamapta Polres Tanah Karo Gelar Patroli Dialogis, Wujudkan Malam Aman dan Nyaman di Kabanjahe

Sabtu, 5 Juli 2025 - 21:28 WIB

Polres Tanah Karo Tangkap Pelaku Pencurian Barang di Dalam Mobil Parkir, Tersangka Ditangkap di Medan Tuntungan

Sabtu, 5 Juli 2025 - 20:32 WIB

Persyaratan Jadi Kepala Puskesmas: Wajib Penuhi 5 Point Ini 

Sabtu, 5 Juli 2025 - 20:18 WIB

Polda Lampung Sukses Gelar Lomba Menembak Hari Bhayangkara, Ini Para Pemenangnya

Sabtu, 5 Juli 2025 - 20:03 WIB

Polsek Terbanggi Besar Bersama Warga Tangkap Pelaku Curat di Kandang Ayam, Tiga Lainnya Buron

Berita Terbaru