Polsek Citeureup Cek Lokasi Kebakaran dan Lakukan Olah TKP Kebakaran PT Gokak

Minggu, 31 Desember 2023 - 11:42 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Polres Bogor -Mitramabes.com Polsek Citeureup Cek Datangi Lokasi Kebakaran dan Olah TKP PT Gokak Yang Terbakar Jumat 29 Desember 2023 sekira pukul 19.15 Wib di Kp Muhara Ds Citeureup Kec Citeureup Kab Bogor.

Kapolsek Citeureup Victor G Hampnangan,S,.SH,.MH Menjelaskan bahwa benar Telah terjadi peristiwa kebakaran PT Gokak jumat 29 Desember 2023 sekira pukul 19.15 Wib dimana saat para saksi Sdr Wqhyu, Sr Riswan san Sdri Wardah selesai istirahat masuk ke area gudang penyimpanan benang untuk melakukan aktifitas kembali kerja sekitar 20 menittan, ketika Sdr Wahyu, dan Sdri Wardah mengepak barang tiba – tiba Sdr Riswan sedang berdiri dibelakang Sdr Wahyu melihat ada api dibalik tumpukan kapas ya g berjarak sekitar 15 meter dan langsung terlihat api mulai membesar, karena hanya ada orang bertiga saja langsung melarikan diri keluar gudang dan memberitahukan kepada satpam Dan melaporkan kepada pihak pimpinan perusahaan dab menghubungi pihak kepolisian Polsek Citeureup.

Terkait hal tersebut pihak kepolisian Polsek Citereup Polres Bogor pun setelah mendapatkan laporan langsung melaksanakan kegiatan cek Tempat Kejadian Perkara (TKP) dan Api dapat padam sekitar 1 jam setengah lebih dari pukul 19.15 wib sampai dengan pukul 20.30 Wib, dipadamkan oleh 4 unit mobil damkar kab Bogor dan 3 unit mobil dankar dari PT Indocement untuk membantu memadamkan api.

Dari hasil dugaan para saksi yang di mintai keterangan Sdr supriyongo (65) kepala HRD, Sdri Annisa (21) staff acounting, Sdr Danang (46) Security dan Sdr wahyu (28) operator/produksi, diketahui dimana gudang berisikan kapas dan benang yang mudah terbakar dimana api timbul dari korsleting listrik yang ada di dalam gudang yang menimbulkan percikan api yang menyambar barang yang ada di gudang mudah terbakar kapas dab benang, atas kejadian ini polisi Polsek Citeruep dan pihak PT masih terus mendalami atas kejadian kebakaran ini dan tidak ada melekat korban jiwa dan untuk kerugian masih dalam proses pengecekan. Ujar Kapolsek Citeruep Kompol Victor.(RED-SB)

Facebook Comments Box

Berita Terkait

KEPSEK SMAN1 CARIU, MENDISKRIMINASI MURIDNYA GARA-GARA SAKIT SEHARI DI JADIKAN ALASAN TIDAK NAIK KELAS.
Safari Subuh Rabu Berkah, Kapolres Aceh Tengah Imbau Tak Membakar Lahan dan Ajak Jaga Keluarga dari Api Neraka
Bupati Pelalawan H.Zukri Misran Hadiri Musrenbang RPJMD Provinsi Riau Tahun 2025–2029
Bupati Pelalawan, H. Zukri Misran, S.E Menghadiri Upacara Peringatan Hari Bhayangkara ke-79
Peringati Hari Bhayangkara ke-79, Polres Indramayu Gelar Doa Bersama Lintas Agama Secara Virtual
King naga sebagai Ketua LSM GMBI Distrik Lebak , Mengucapkan Selamat Hari Bayangkara POLRI ke – 79 tagal 1juli 202
Polsek Cibadak Meriahkan HUT Bhayangkara ke-79 dengan Panjat Pinang dan Lomba Anak-Anak 01/07/2025
PEMERINTAH DESA TELUK RHU UCAPKAN SELAMAT HARI BHAYANGKARA KE-79

Berita Terkait

Rabu, 2 Juli 2025 - 11:40 WIB

KEPSEK SMAN1 CARIU, MENDISKRIMINASI MURIDNYA GARA-GARA SAKIT SEHARI DI JADIKAN ALASAN TIDAK NAIK KELAS.

Rabu, 2 Juli 2025 - 11:13 WIB

Safari Subuh Rabu Berkah, Kapolres Aceh Tengah Imbau Tak Membakar Lahan dan Ajak Jaga Keluarga dari Api Neraka

Rabu, 2 Juli 2025 - 09:51 WIB

Bupati Pelalawan H.Zukri Misran Hadiri Musrenbang RPJMD Provinsi Riau Tahun 2025–2029

Rabu, 2 Juli 2025 - 09:48 WIB

Bupati Pelalawan, H. Zukri Misran, S.E Menghadiri Upacara Peringatan Hari Bhayangkara ke-79

Rabu, 2 Juli 2025 - 07:39 WIB

Peringati Hari Bhayangkara ke-79, Polres Indramayu Gelar Doa Bersama Lintas Agama Secara Virtual

Berita Terbaru

NASIONAL

Rabu, 2 Jul 2025 - 12:25 WIB

NASIONAL

PATROLI DIALOGIS POLRES TANAH KARO

Rabu, 2 Jul 2025 - 11:44 WIB