Polresta Deli Serdang Tampung Keluhan Dan Masukan Masyarakat Di Jumat Curhat Bulan Ramadhan

Jumat, 31 Maret 2023 - 14:08 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DELI SERDANG MitraMabes.com || Mewakili Kapolresta Deli Serdang, Kabag Log Polresta Deliserdang Kompol Soedaryanto Tampung Keluhan dan Masukan dari Warga lewat kegiatan Jumat Curhat. Jumat (31/03/23)

Adapun kegiatan Jumat Curhat kali ini dilaksanakan di Salah satu Warung Kopi milik warga tepatnya di Pasar 15 Desa Medan Sinembah Kecamatan Tanjung Morawa Kabupaten Deli Serdang.

“Ini merupakan kegiatan rutinitas kita setiap hari Jumat dalam giat Jumat Curhat untuk menjemput permasalahan yang ada di tengah masyarakat,” kata Kabag Log Polresta Deli Serdang Kompol Soedaryanto kepada seluruh warga yang hadir.

Dalam kegiatan nya setiap keluhan dari warga masyarakat yang disampaikan melalui kegiatan Jumat Curhat ini dan akan ditindaklanjuti oleh pihak Polresta Deli Serdang

“Ini bertujuan agar masyarakat dapat merasakan kehadiran Polri khususnya Polresta Deli Serdang secara langsung. ada di tengah rutinitas mereka sehari-hari dan mendengar keluhannya guna ditindak lanjuti, sehingga dapat menciptakan situasi Kamtibmas yang kondusif ” pungkas Kabag Log. (MUJIMAN)

Berita Terkait

Pemkab Tebo Tegaskan Komitmen Tingkatkan Pelayanan melalui Pembangunan Mal Pelayanan Publik
Polres Langkat Gelar Upacara Persemayaman dan Pemakaman Almarhum AIPTU Andreas Peberta Sembiring
Sengketa Lahan Way Lima: Masyarakat Adat Tuntut PTPN I Kembalikan Tanah Ulayat.
Polres Kaur Gelar Konferensi Pers, Ungkap Dua Kasus Curanmor.
PH Mahruja Minta Hakim Uji Penetapan Tersangka Lewat Praperadilan
Pelarian Napi Rutan Nganjuk Berakhir, Ditangkap Saat Bersembunyi di Kandang Ternak
Wakil Bupati Tebo Nazar Efendi, S.E, M.Si Pimpin Apel Senin Bersama ASN
Kapolres Baru Nganjuk Perkuat Sinergi Forkopimda, Kunjungi Bupati dan Dandim 0810/Nganjuk

Berita Terkait

Senin, 26 Januari 2026 - 21:39 WIB

Pemkab Tebo Tegaskan Komitmen Tingkatkan Pelayanan melalui Pembangunan Mal Pelayanan Publik

Senin, 26 Januari 2026 - 21:20 WIB

Polres Langkat Gelar Upacara Persemayaman dan Pemakaman Almarhum AIPTU Andreas Peberta Sembiring

Senin, 26 Januari 2026 - 21:06 WIB

Sengketa Lahan Way Lima: Masyarakat Adat Tuntut PTPN I Kembalikan Tanah Ulayat.

Senin, 26 Januari 2026 - 21:02 WIB

Polres Kaur Gelar Konferensi Pers, Ungkap Dua Kasus Curanmor.

Senin, 26 Januari 2026 - 20:14 WIB

Pelarian Napi Rutan Nganjuk Berakhir, Ditangkap Saat Bersembunyi di Kandang Ternak

Berita Terbaru

NASIONAL

Polres Kaur Gelar Konferensi Pers, Ungkap Dua Kasus Curanmor.

Senin, 26 Jan 2026 - 21:02 WIB

BERITA UTAMA

Wujud Kepedulian, Kapolres Lebak Besuk Anggota yang Sakit

Senin, 26 Jan 2026 - 20:42 WIB