Polres Samosir Bersama Bhayangkari Cabang Samosir Berbagi Takjil

Kamis, 6 Maret 2025 - 23:40 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

SAMOSIR, Sumut (Mitramabes.com-)

Polres Samosir bersama Bhayangkari Cabang Samosir melaksanakan berkah Suci Ramadhan, yakni berbagi takjil kepada pengurus Masjid Al- Hasanah. Selain itu, berbagi takjil juga dilakukan di depan Mapolres Samosir yang diberikan kepada pengendara sepeda motor, Kamis (6/3).

Pembagian takjil dihadiri langsung oleh Kapolres Samosir AKBP Yogie Hardiman dan Ketua Bhayangkari Cabang Samosir Ny. Widia Hardiman dan pengurus Bhayangkari, serta diikuti Plt Kabag Ops Polres Samosir AKP Tito, Kasi Propam IPDA Darmono Samosir, Kanit Regident Sat Lantas IPDA Jusuh Ketaren dan personel piket fungsi.

Kapolres Samosir, AKBP Yogie mengatakan, bahwa pembagian takjil merupakan wujud perhatian dan kepedulian Polres Samosir di bulan Suci Ramadhan. “Ini sebagai bentuk kepedulian kita khususnya kepada umat muslim yang menjalankan ibadah puasa,” kata AKBP Yogie

Kegiatan tersebut lanjut Yogie, selesai sekira pukul 17.50, berjalan dengan baik, situasi aman dan kondusif. (Hasmar)

Berita Terkait

Pernyataan Wakil Bupati Aceh Tengah Lukai Hati Wartawan, Jurnalisa; Dia Lahir Dari Rahim Media Lokal
Sabu Disembunyikan di Kotak Rokok, Pengedar Dipelimpahkan ke Satresnarkoba Polres Tanjab Barat.
Pemdes Pangkalan Nyirih Gelar Evaluasi Kinerja Lembaga Desa Tahun 2026 Admin 19 Januari 2026.
Pengurus swadaya Dusun tiga sai pabaso anti di kritik Tapung hulu (18 /01/ 2026).
Respon Cepat Polsek Kubu, dan Tim Opsnal Satreskrim Polres Rohil, Misteri Temuan Mayat di Teluk Nilap Terungkap Penyebab Kematian nya Lewat Autopsi.
*Desa Seuneubok Saboh Kecamatan Pante Bidari Oknum Kaur Pembangunan Diduga Menghambatkan Bantuan Dari Pusat Hunian Rumah Sementara (Huntara) Kepada Masyarakat Korban Banjir*
PKN MAPALA Se-Indonesia dan PKD MAPALA Se-Indonesia Gelar Peletakan Batu Pertama Pembangunan Musholla MAPALA Se-Indonesia
Polsek Salapian Ungkap Kasus Peredaran Narkotika di Desa Turangi, Satu Pelaku Diamankan

Berita Terkait

Selasa, 20 Januari 2026 - 00:43 WIB

Pernyataan Wakil Bupati Aceh Tengah Lukai Hati Wartawan, Jurnalisa; Dia Lahir Dari Rahim Media Lokal

Senin, 19 Januari 2026 - 21:12 WIB

Sabu Disembunyikan di Kotak Rokok, Pengedar Dipelimpahkan ke Satresnarkoba Polres Tanjab Barat.

Senin, 19 Januari 2026 - 21:05 WIB

Pemdes Pangkalan Nyirih Gelar Evaluasi Kinerja Lembaga Desa Tahun 2026 Admin 19 Januari 2026.

Senin, 19 Januari 2026 - 21:01 WIB

Pengurus swadaya Dusun tiga sai pabaso anti di kritik Tapung hulu (18 /01/ 2026).

Senin, 19 Januari 2026 - 20:57 WIB

Respon Cepat Polsek Kubu, dan Tim Opsnal Satreskrim Polres Rohil, Misteri Temuan Mayat di Teluk Nilap Terungkap Penyebab Kematian nya Lewat Autopsi.

Berita Terbaru