Polres Muara Enim Gelar Lat Pra Ops Keselamatan Musi 2023

Rabu, 8 Februari 2023 - 01:42 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Palembang-mitramabes.com.
Kepolisian Resor (Polres) Muara Enim menggelar Latihan Pra Operasi Keselamatan Musi 2023 bertempat di Aula Rupattama Polres Muara Enim, Selasa (07/02/2023)
Pelaksanaan giat Lat Pra Ops Keselamatan Musi 2023 yang bertajuk ” Keselamatan Berlalu Lintas Yang Pertama dan Utama ” ini di buka langsung oleh Kapolres Muara Enim AKBP Andi Supriadi SH SIK MH yang diwakili oleh Waka Polres Kompol CS Panjaitan SE MSi serta pejabat operasi dan seluruh personel yang terlibat operasi.


Dalam arahanya Waka Polres Kompol CS Panjaitan SE MSi menjelaskan bahwasanya pelaksanaan Latihan Pra Operasi ini penting untuk di laksanakan yang bertujuan untuk mengasah kemampuan dan keterampilan sesuai dengan tugas masing-masing anggota Polri yang terlibat dalam operasi yang akan di laksanakan pada tanggal 7 Februari s/d 20 Februari 2023.

” Pelaksanaan Lat Pra Ops di lakukan agar personil benar-benar mengerti dan memahami apa yang menjadi tugas dan tanggung jawabnya yang pada akhirnya program operasi dapat berjalan secara profesional dan proporsional,” ujar Waka Polres Muara Enim
Lebih lanjut,Waka Polres Muara Enim juga mengatakan keamanan, keselamatan, ketertiban dan kelancaran lalu lintas di jalan raya, merupakan suatu hal yang mutlak dirasakan masyarakat selaku pengguna jalan raya, namun pada kenyataannya berbagai permasalahan pelanggaran dan kecelakaan yang sering terjadi, yang disebabkan oleh kelalaian oleh masyarakat itu sendiri.

“Pelanggaran dan kecelakaan ini terjadi dikarenakan masih rendahnya tingkat kepatuhan dan kesadaran masyarakat terhadap hukum perundang-undangan terkait lalu lintas, sehingga akan meningkatkan jumlah terjadinya kecelakaan lalu lintas dan korban kecelakaan lalu lintas yang pada akhirnya hal tersebut akan memberikan dampak pada stabilitas kamseltibcarlantas ,” terangnya
Diakhir sambutan,Kapolres mengharapkan kepada para peserta pelatihan, kiranya untuk mengikuti latihan ini dengan sebaik-baik mungkin.
“Manfaatkan waktu dengan sebaik-baiknya dengan melakukan diskusi dan sharing informasi guna mencari solusi yang terbaik dalam rangka meraih keberhasilan dalam melaksanakan operasi yang akan kita laksanakan, ” tutupnya,”
(RD MBS)

Facebook Comments Box

Berita Terkait

BRITA PIRAL :Tangisan ibu-ibu pedagang pantai remes memohon pertolongan ke pada Bapak bupati 
Pemdes Puteri Sembilan Gelar Sosialisasi Sekolah Lansia Tangguh (Selantang) 
Kegiatan Penimbunan Lahan Investor Cina Di Sinjai Berlanjut Walau Izin Belum Rampung Dan Di Duga Pakai Material Tambang Ilegal.
Syukuran Hari Bhayangkara ke-79 Polres Bone Diwarnai Kejutan
Sekda Sinjai Dukung Penuh Inovasi Literasi — Perpustakaan Mafajange Desa Sukamaju, Begini Harapan Sekjen Kemendagri
Pemkab Sinjai Tetap Gratiskan BPJS Kesehatan Untuk Masyarakat
Bupati dan Wakil Bupati Bone Padati Agenda Akhir Pekan, dari Car Free Day hingga Pelantikan KKWA
Bupati Humbahas Sampaikan Proposal Sarpras Kesehahan Kepada Menteri Kesehatan

Berita Terkait

Jumat, 11 Juli 2025 - 20:41 WIB

BRITA PIRAL :Tangisan ibu-ibu pedagang pantai remes memohon pertolongan ke pada Bapak bupati 

Jumat, 11 Juli 2025 - 20:38 WIB

Pemdes Puteri Sembilan Gelar Sosialisasi Sekolah Lansia Tangguh (Selantang) 

Jumat, 11 Juli 2025 - 19:17 WIB

Kegiatan Penimbunan Lahan Investor Cina Di Sinjai Berlanjut Walau Izin Belum Rampung Dan Di Duga Pakai Material Tambang Ilegal.

Jumat, 11 Juli 2025 - 19:15 WIB

Syukuran Hari Bhayangkara ke-79 Polres Bone Diwarnai Kejutan

Jumat, 11 Juli 2025 - 19:13 WIB

Sekda Sinjai Dukung Penuh Inovasi Literasi — Perpustakaan Mafajange Desa Sukamaju, Begini Harapan Sekjen Kemendagri

Berita Terbaru

NASIONAL

Ketua TP PKK Batu Bara Hadiri Puncak Peringatan HKG ke-35

Jumat, 11 Jul 2025 - 23:04 WIB