Polres Labuhanbatu Siagakan Tim Urai Antisipasi Macet dan Laka Lantas di Jalinsum Aek Kanopan

Kamis, 3 April 2025 - 10:07 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Labuhanbatu mitramabes.com melaksanakan pengaturan lalu lintas untuk mengantisipasi kemacetan dan kerawanan kecelakaan di Jalan Lintas Sumatera (Jalinsum) Jalan Sudirman, Aek Kanopan, Kabupaten Labuhanbatu Utara.  Rabu (02/04/25).

Kapolres Labuhanbatu AKBP Choky Sentosa Meliala, S.I.K., S.H., M.H., melalui Kasi Humas Polres Labuhanbatu KOMPOL Syafrudin, mengatakan bahwa pengaturan ini bertujuan untuk memberikan rasa aman dan melancarkan arus lalu lintas bagi masyarakat pengguna jalan, terutama di malam hari.

Tim Urai ditempatkan di titik-titik strategis sepanjang Jalinsum Aek Kanopan untuk memantau situasi, mengurai potensi kemacetan akibat aktivitas masyarakat, serta mencegah terjadinya kecelakaan lalu lintas.

Kehadiran personel kepolisian di lokasi diharapkan dapat meningkatkan kesadaran para pengendara untuk lebih tertib dan berhati-hati dalam berkendara, sehingga tercipta kondisi lalu lintas yang aman dan kondusif.

Kegiatan ini merupakan upaya preventif Polres Labuhanbatu dalam menjaga keamanan dan kelancaran arus lalu lintas di wilayah hukumnya.

(S.gulo)

 

Berita Terkait

Wali Kota Prabumulih Hadiri Rakornas TPAKD 2025, Dorong Akses Keuangan Daerah
Proyek Rumdis Kepsek SDN 44 Terentang Disorot Tajam: Mutu Dipertanyakan, Masyarakat Menjerit, Bupati dan DPRD Sanggau Dinilai Tutup Mata
Polsek Stabat Ungkap Kasus Peredaran Narkotika di Kecamatan Wampu, Kapolres Langkat Apresiasi Peran Masyarakat
PANGKALAN LPG 3 KG DIDUGA MENJUAL KE PENGECER, DAMPAK KELANGKAAN GAS BERSUBSIDI DI BENGKAYANG KIAN PARAH
Bhabinkamtibmas Polsek Tanjung Pura Jalin Kedekatan Lewat Sambang Warga
Kanit Samapta Polsek Rangkasbitung Patroli Dialogis Temui Karyawan Toko Indomaret
Personil Polsek Rangkasbitung Polres Lebak Hadiri Pengajian Rutin Bulanan di Kecamatan Kalanganyar
PT PSP TANGGAPI TUDUHAN KETERLIBATAN DALAM BISNIS BBM ILEGAL DI MEDIA ONLINE DAN TIKTOK

Berita Terkait

Rabu, 7 Januari 2026 - 23:36 WIB

Wali Kota Prabumulih Hadiri Rakornas TPAKD 2025, Dorong Akses Keuangan Daerah

Rabu, 7 Januari 2026 - 21:52 WIB

Proyek Rumdis Kepsek SDN 44 Terentang Disorot Tajam: Mutu Dipertanyakan, Masyarakat Menjerit, Bupati dan DPRD Sanggau Dinilai Tutup Mata

Rabu, 7 Januari 2026 - 20:29 WIB

Polsek Stabat Ungkap Kasus Peredaran Narkotika di Kecamatan Wampu, Kapolres Langkat Apresiasi Peran Masyarakat

Rabu, 7 Januari 2026 - 19:12 WIB

PANGKALAN LPG 3 KG DIDUGA MENJUAL KE PENGECER, DAMPAK KELANGKAAN GAS BERSUBSIDI DI BENGKAYANG KIAN PARAH

Rabu, 7 Januari 2026 - 18:53 WIB

Bhabinkamtibmas Polsek Tanjung Pura Jalin Kedekatan Lewat Sambang Warga

Berita Terbaru