Polres Kaur Pimpin Panen Raya Jagung Serentak Tahap I di Wilkum Polres Kaur Polda Bengkulu

Kamis, 27 Februari 2025 - 18:58 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

KAUR BENGKULU, MITRAMABES.COM-

Panen raya jagung serentak tahap I di Wilayah Hukum (Wilkum) Polres Kaur Polda Bengkulu langsung dipimpin Kapolres Kaur AKBP Yuriko Fernanda, S.H. S.I.K., M.H bertempat di Desa Cucupan Kecamatan Tetep Kabupaten Kaur Provinsi Bengkulu, Kamis (27/02/2025).

Kapolres Kaur di dampingi Kabag Ops Kompol Soltoni, S.H menjelaskan giat ini diikuti Sekretaris Dinas pertanian, Kasat Intelkam, Kapolsek Kaur Selatan, Kepala Desa (Kades) Cucupan, Praktek Pengalaman Lapangan (PPL) dan Kelompok Tani sekira pukul 14.00 WIB.

“Kapolres Kaur mengatakan kegiatan Hari ini merupakan panen raya jagung serentak tahap satu, panen dilaksanakan di lahan kelompok tani masyarakat desa cucupan yang di ketuai oleh Saudara Rislan,” ujarnya.

Tanaman jagung ini merupakan salah satu program ketahanan pangan bapak Presiden RI, Polri sebagai gugus tugas penggerak melaksanakan pendampingan terhadap masyarakat atau kelompok tani berkolaborasi dengan dinas dan instansi terkait.

Maksud dan tujuan pendampingan yang dilakukan oleh Polres Kaur adalah, agar para petani jagung tetap menjaga kualitas jagung yang ditanam, sehingga hasilnya bisa maksimal untuk masyarakat.

Saudara Rislan menanam jagung di lahan seluas + 8 Ha dan hasilnya diperkirakan mencapai 5 sampai dengan 6 ton/ Ha, tutup Kapolres. (Ripasi)

Sumber : Humas Polres Kaur

Berita Terkait

Kapolres Nganjuk Tekankan Keamanan Tahanan, Wakapolres Lakukan Kontrol Ruang dan Sistem Pengamanan
Dukung Asta Cita, Bhabinkamtibmas Polsek Warujayeng Dampingi Program Ketahanan Pangan di Tanjunganom
Tim Gabungan Polres Lampung Tengah Tangkap Bandar Narkoba Bersenjata Api
Warga Krueng Seumayam Tewas Diduga Diterkam Harimau, Warga Temukan Tinggal Tulang Belulang.
Bikin Resah Warga, Pemilik Senpi Ilegal Ditangkap Polisi
Warga Lega, Polrestabes Medan Bongkar Sarang Narkoba dan Judi Online di Jermal
*Kapolres Pagar Alam Tinjau Langsung Pembangunan SMA Taruna Nusantara*
Patroli Cuaca Panas, Bhabinkamtibmas Brigadir Ikhsan Sisir Lahan Rawan Karhutla di Sungai Segajah Makmur.

Berita Terkait

Jumat, 23 Januari 2026 - 18:22 WIB

Kapolres Nganjuk Tekankan Keamanan Tahanan, Wakapolres Lakukan Kontrol Ruang dan Sistem Pengamanan

Jumat, 23 Januari 2026 - 18:11 WIB

Dukung Asta Cita, Bhabinkamtibmas Polsek Warujayeng Dampingi Program Ketahanan Pangan di Tanjunganom

Jumat, 23 Januari 2026 - 16:22 WIB

Tim Gabungan Polres Lampung Tengah Tangkap Bandar Narkoba Bersenjata Api

Jumat, 23 Januari 2026 - 16:14 WIB

Warga Krueng Seumayam Tewas Diduga Diterkam Harimau, Warga Temukan Tinggal Tulang Belulang.

Jumat, 23 Januari 2026 - 15:17 WIB

Bikin Resah Warga, Pemilik Senpi Ilegal Ditangkap Polisi

Berita Terbaru