Polres Aceh Singkil Perketat Penjagaan Mako, Pasca Ledakan Bom di Polsek Astana Anyar Polda Jabar

Jumat, 9 Desember 2022 - 09:26 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

ACEH SINGKIL -Mitramabes com Kepolisian Resor Aceh Singkil beserta jajaran Polsek memperketat Penjagaan Mako Pasca Ledakan Bom Bunuh Diri di Polsek Astana Anyar Polrestabes Bandung Polda Jawa Barat Rabu,(07/12/2022)

Kapolres Aceh Singkil AKBP Iin Maryudi Helman, Sik Mmelalui Kasat Sabhara Iptu Sugeng Riyadi , SH.MH dan KBO Intel selaku Pawas Aiptu Heri Kamis (8/12/2022) mengatakan, diperketatnya Penjagaan khususnya di pintu masuk Mako Mapolres dan jajaran Polsek mengantisipasi segala bentuk gangguan Keamanan.

“Kami perketat penjagaan Mako ini tujuannya untuk mengantisipasi gangguan Keamanan, terlebih Pasca Bom Bunuh Diri yang terjadi di Polsek Astana Anyar Polrestabes Bandung kemarin” sebut Kapolres

Sambung Kapolres, ” terkait di Perketatnya Penjagaan Mapolres Aceh Singkil dan Polsek Jajaran, Masyarakat/tamu tidak perlu takut, Pelayanan tetap seperti biasa, ini upaya kami untuk menciptakan kenyamanan dan Keselamatan Bagi Masyarakat yang berkunjung”

Masyarakat yang datang, diperiksa Barang bawaan dan Badan serta Identitas diri serta kendaraanya.

Seperti diketahui, akibat teror Bom Bunuh Diri yang terjadi di Mapolsek Astanya Anyar, ada beberapa personil yang mengalami luka-luka bahkan satu orang meninggal dunia yaitu An.Aipda Sofyan Didu meninggal Dunia akibat dari Bom bunuh diri.

Jurnalis: Yudi Sagala
Mitra Mabes 09

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Wow Pilu Melihat Pelayanan Bernada kasar Diduga Dilakukan Seorang Oknum Pegawai kecamatan Seberang Ulu Dua
Prof Sri Fatmawati Paparkan Capaian Riset dan Inovasi TSTH2
Wakapolri : 62 Persen Permasalah Pelayanan Publik Ada Di Polsek, Polres dan Polda
Pemkab Taput Tinjau Pengembangan Bibit Ternak Unggul di BPTU-HPT Siborongborong.
Pelatihan Peningkatan Kapasitas Pengurus KDKMP Tahun 2025 Digelar di Rupat
DPD PSI Lebak Menerima Keluhan Ratusan Pedagang Kaki Lima, King Naga : Kita Harus Contoh Relokasi Di Solo Era Pak Jokowi
Penetapan dan Perubahan APBDes-P Desa Tanjung Punak Kecamatan Rupat Utara Kabupaten Bengkalis Tahun 2025
Tim Penyidik Kejati Kalbar Kembali Geledah Rumah Tersangka HN Terkait Dugaan Korupsi Dana Hibah GKE “Petra

Berita Terkait

Senin, 24 November 2025 - 22:30 WIB

Wow Pilu Melihat Pelayanan Bernada kasar Diduga Dilakukan Seorang Oknum Pegawai kecamatan Seberang Ulu Dua

Senin, 24 November 2025 - 22:14 WIB

Prof Sri Fatmawati Paparkan Capaian Riset dan Inovasi TSTH2

Senin, 24 November 2025 - 22:11 WIB

Wakapolri : 62 Persen Permasalah Pelayanan Publik Ada Di Polsek, Polres dan Polda

Senin, 24 November 2025 - 22:04 WIB

Pemkab Taput Tinjau Pengembangan Bibit Ternak Unggul di BPTU-HPT Siborongborong.

Senin, 24 November 2025 - 21:51 WIB

Pelatihan Peningkatan Kapasitas Pengurus KDKMP Tahun 2025 Digelar di Rupat

Berita Terbaru

BERITA UTAMA

Prof Sri Fatmawati Paparkan Capaian Riset dan Inovasi TSTH2

Senin, 24 Nov 2025 - 22:14 WIB

NASIONAL

Lanal TBK Amankan Tekong Bersama 6 Orang PMI Non Prosedural

Senin, 24 Nov 2025 - 22:09 WIB