PKS Tandun PTPN IV Regional III Melaksanakan Kegiatan Penyerahan CSR, Santunan Anak Yatim dan Zakat kepada masyarakat.

Selasa, 14 Januari 2025 - 12:21 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kampar,mitramabes.com. pihak management PKS PPIS Tandun melaksanakan kegiatan penyerahan CSR, penyerahan santunan anak yatim dan juga zakat penghasilan karyawan/ karyawati ke masyarakat desa talang danto juga desa di sekitar PKS tandun dalam rangka untuk menjaga hubungan baik dan silaturahmi yang telah terjalin dengan baik. Talang danto, Tapung hulu kabupaten Kampar Riau

Bantuan CSR TSJL PTPN IV regional III berupa bantuan rehabilitasi kubah Mesjid Al Ikhlas di desa Talang danto yang di serahkan langsung kepada badan kemakmuran mesjid Al ikhlas bapak Ujir Efendi dan kepala desa talang danto bapak Julisman beserta perangkat desa dan pengurus masjid sebesar Rp (10.000.000) sepuluh juta rupiah yang diserahkan langsung oleh bapak manager PKS Tandun, selasa 14 Januari 2025.

Sebelum nya pihak manajemen PKS Tandun PTPN IV Regional III telah melaksanakan pemberian santunan kepada anak yatim sebanyak 100 orang yang berada di sekitar PKS Tandun pada tanggal 3 Januari 2025, dalam rangka pengiriman perdana CPO IP Sertifikat yang langsung diserahkan oleh SEV Busines soport bapak Ahmad Diponegoro dan juga manager PKS tandun bapak Eisyen Firdausman yang di dampingi Asisten Tata Usaha dan Personalia bapak Ade Sutikno.

Pihak PKS PPIS tandun kemudian melaksanakan pembagian bantuan di desa talang danto kepada masyarakat yang membutuhkan, sembako tersebut sebanyak 37 paket, bantuan ini berasal Zakat penghasilan karyawan PKS PPIS.

Bapak manager PKS PPIS Tandun mengatakan kepada awak media bahwa” PKS PPIS tandun telah membangun hubungan harmonis dengan masyarakat desa sekitar PKS dan menyalurkan bantuan CSR untuk masjid kemudian memberikan santunan anak yatim dan juga paket sembako kepada masyarakat, semoga dapat membantu juga bermanfaat bagi masyarakat, semoga kedepannya hubungan baik ini semakin harmonis, ungkapnya.

Kepala Desa Talang Danto Bapak Julisman mengucapkan terima kasih kepada pihak management PKS tandun yang sebesar-besarnya atas perhatian perusahaan kepada masyarakat desa tang danto.

Kegiatan pembagian CSR, kegiatan pemberian santunan anak yatim dan juga pembagian paket sembako berjalan aman dan lancar.

Editor: TR Waruwu MBS

Berita Terkait

Warisan Tanah Hendak Dieksekusi PN Medan, Para Ahli Waris Siap Gagalkan Eksekusi.
INDIKASI KUAT PERANGKAT DESA REJO MULYO DIDUGA GELAPKAN SATU UNIT SEPEDA MOTOR  
Tragedi Tewasnya Pemuda Asal Pagar alam Dengan Luka Tusukan Di Dada
‎Aliansi Pers Tinjau Lokasi Banjir dan Longsor Aceh Utara, Desak Percepatan Rehabilitasi Pasca-Bencana
Dua Bulan Pascabanjir, Warga Buket Linteung Aceh Utara Baru Terima Bantuan Beras 2,2 Kg per Jiwa dari Pemerintah
Sinergi Pers Keadilan dan PTPN IV Sei Kencana Ukir Sejarah Baru Kemanusiaan di Kampar
Digerebek Dini Hari Seorang Perempuan Diamankan Satres Narkoba Polres Pagar Alam Diduga Pengedar Sabu
Beredar Kembali Modus Penipuan Mengatas Namakan Para Pejabat Publik.

Berita Terkait

Kamis, 29 Januari 2026 - 07:40 WIB

Warisan Tanah Hendak Dieksekusi PN Medan, Para Ahli Waris Siap Gagalkan Eksekusi.

Kamis, 29 Januari 2026 - 06:12 WIB

INDIKASI KUAT PERANGKAT DESA REJO MULYO DIDUGA GELAPKAN SATU UNIT SEPEDA MOTOR  

Rabu, 28 Januari 2026 - 23:44 WIB

Tragedi Tewasnya Pemuda Asal Pagar alam Dengan Luka Tusukan Di Dada

Rabu, 28 Januari 2026 - 23:22 WIB

‎Aliansi Pers Tinjau Lokasi Banjir dan Longsor Aceh Utara, Desak Percepatan Rehabilitasi Pasca-Bencana

Rabu, 28 Januari 2026 - 23:03 WIB

Dua Bulan Pascabanjir, Warga Buket Linteung Aceh Utara Baru Terima Bantuan Beras 2,2 Kg per Jiwa dari Pemerintah

Berita Terbaru