Pj Wali Kota Letnan Dalimunthe hadiri Halal Bi Halal DPC HA IPB Padangsidimpuan-Tapsel-Paluta

Kamis, 2 Mei 2024 - 09:15 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Padangsidimpuan/MBS- Pj Wali Kota Padangsidimpuan Dr H Letnan Dalimunthe, SKM, M.Kes menghadiri Halal Bi Halal sekaligus pelantikan Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Himpunan Alumni (HA) Institut Pertanian Bogor (IPB) Padangsidimpuan-Tapsel-Padanglawas Utara, Ahad (28/4/24) di Emerald Hall Hotel Mega Permata Padangsidimpuan.

Ketua DPC HA IPB Rusydi Nasution menyampaikan kehadiran Himpunan Alumni IPB ada wujud pengabdian kami untuk pembangunan di daerah.

“Kami sadar kemampuan keuangan daerah sangat terbatas, sebagian besar habis untuk pembayaran gaji, dan hanya sedikit untuk pembangunan. Maka kehadiran kami siap untuk bersinergi dan berkolaborasi dengan pemerintah untuk mewujudkan pembangunan di daerah yang kita cintai ini”, tuturnya.

Pj Wali Kota Padangsidimpuan Letnan Dalimunthe dalam sambutannya mengapresiasi sepenuhnya DPC HA IPB Padangsidimpuan-Tapsel-Paluta. Beliau mengaku siap membuka seluas-luasnya ruang diskusi untuk menggerakkan seluruh stakeholder demi mewujudkan pembangunan di Kota Padangsidimpuan.

“Kami sadar, masa jabatan yang singkat ini harus di manfaatkan sebaik-baiknya, apa yang bisa diperbuat demi pembangunan kota Padangsidimpuan tentu itu tidak mudah, namun saya percaya dengan seluruh instrumen dan dukungan elemen masyarakat seperti Alumni IPB ini akan sangat membantu mewujudkan niat baik kita tersebut”, tuturnya.

Turut hadir Ketua DPRD Padangsidimpuan, Kaban Baplitbangda, Kadis Pendidikan, Kadis Kominfo, dan segenap Alumni IPB.
(M.Hrp)

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Polda Sumut Bongkar Pabrik Liquid Vape Mengandung Narkotika Senilai Rp 300 Miliar Adalah Kado HUT Bhayangkara Ke-79
Penjemputan Jenazah TKW Asal NTB, BAI DPD dan Media Mitra Mabes Hadir di Bandara Internasional Lombok
Selamat Hari Bhayangkara ke-79 1 Juli 2025
Tiba di Mapenduma , Pangdam I/BB Kunjungi Satgas Pamtas Mobile RI-PNG Yonif 100/PS
Kapolres Lebak Resmikan Bedah Rumah Warga Dalam Rangka HUT Bhayangkara Ke-79 Tahun 2025
Oknum ASN Wanita Di Pekanbaru Diduga Selingkuh Hingga Nikah Siri Dengan Pria Beristri
Telah Terbukti TR Melakukan Pelanggaran Kode Etik Kepegawaian Usai Dikaji Inspektorat Lebak. Dirinya Meminta Ma’af Kepada LSM GMBI, Atas Kehilafannya
PT.kLI,produksi penghilang noda textil, dan penjernih air, ber bahan kimia tidak memiliki izin, perusahaan bodong wajib di tutup.

Berita Terkait

Selasa, 1 Juli 2025 - 09:58 WIB

Polda Sumut Bongkar Pabrik Liquid Vape Mengandung Narkotika Senilai Rp 300 Miliar Adalah Kado HUT Bhayangkara Ke-79

Selasa, 1 Juli 2025 - 09:55 WIB

Penjemputan Jenazah TKW Asal NTB, BAI DPD dan Media Mitra Mabes Hadir di Bandara Internasional Lombok

Selasa, 1 Juli 2025 - 09:19 WIB

Selamat Hari Bhayangkara ke-79 1 Juli 2025

Selasa, 1 Juli 2025 - 02:36 WIB

Tiba di Mapenduma , Pangdam I/BB Kunjungi Satgas Pamtas Mobile RI-PNG Yonif 100/PS

Senin, 30 Juni 2025 - 20:18 WIB

Kapolres Lebak Resmikan Bedah Rumah Warga Dalam Rangka HUT Bhayangkara Ke-79 Tahun 2025

Berita Terbaru