Pj Sekretaris Daerah Nurmalini Terima Audiensi Kalapas Kelas II B Tanjungbalai

Kamis, 12 Januari 2023 - 23:24 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tanjung Balai Mitramabes com  Pj Sekretaris Daerah Nurmalini Marpaung menerima audiensi Kalapas Klas IIB Tanjung Balai Asahan, Sangapta Surbakti di ruang kerjanya, Rabu (11/1).

Pada audiensi tersebut Pj Sekda Nurmalini didampingi Staf Ahli Bidang Pemerintahan Hj Ernawati, Kadis P2KB Darulyana Siregar, Plt Kadis Perindag Yustina Clara dan Sekretaris Dinkop UKM Tuah Manurung.

Adapun tujuan audiensi berkoordinasi dengan Pemerintah Kota Tanjungbalai terkait pemasaran produk-produk partise dan mebel berupa kerajinan tangan, aksesori dan suvenir yang diproduksi oleh warga binaan.

Salah satunya produksi abon yang dibuat warga binaan wanita bekerjasama dengan Dinas Perindustrian Perdagangan Pemkot Tanjungbalai.

Kalapas Sangapta pada audiensi turut didampingi Kasi Binadik, Marlon Brando, Kaur Umum Sahar Ibnu dan Kasubsi Giatja Bimker, Rakhmuddin(A.A)

Berita Terkait

Polres Serdang Bedagai Turut Berduka Cita atas Wafatnya Purnawirawan Polri Kompol H. Ahmad Yani Siregar, SH
Bupati Tebo Hadiri Paripurna HUT ke-22 Dharmasraya, Perkuat Sinergi Antar Daerah
Berkat Capaian Produksi GKG, Bupati Banyuasin Raih Satyalencana Wira Karya
Bersama Gubernur Lampung, Gubernur Jawa Tengah Dan Forkopimda Provinsi Lampung, Kasdam XXI/RI Hadiri Panen Raya dan Pengumuman Swasembada Pangan
Dansubdenpom 1/2 -1 Tanah Karo, Kapten.CPM. Agus Setiawan : Siap Bermitra dan Tidak Alergi Dengan Wartawan
DPC LSM KPK-RI Tanah Karo Resmi Daftar ke Kejaksaan Negri Melengkapi Administrasi
Dana Desa Rp 1,1 Milyar Diduga Bermasalah Transparansi Geuchik Dan Tuha Peut Di Pertayakan.
Polri Hadir Dukung Ketahanan Pangan, Amankan Tasyakuran Panen Raya di Seputih Raman

Berita Terkait

Rabu, 7 Januari 2026 - 22:59 WIB

Polres Serdang Bedagai Turut Berduka Cita atas Wafatnya Purnawirawan Polri Kompol H. Ahmad Yani Siregar, SH

Rabu, 7 Januari 2026 - 22:43 WIB

Bupati Tebo Hadiri Paripurna HUT ke-22 Dharmasraya, Perkuat Sinergi Antar Daerah

Rabu, 7 Januari 2026 - 22:09 WIB

Berkat Capaian Produksi GKG, Bupati Banyuasin Raih Satyalencana Wira Karya

Rabu, 7 Januari 2026 - 22:06 WIB

Bersama Gubernur Lampung, Gubernur Jawa Tengah Dan Forkopimda Provinsi Lampung, Kasdam XXI/RI Hadiri Panen Raya dan Pengumuman Swasembada Pangan

Rabu, 7 Januari 2026 - 19:19 WIB

Dansubdenpom 1/2 -1 Tanah Karo, Kapten.CPM. Agus Setiawan : Siap Bermitra dan Tidak Alergi Dengan Wartawan

Berita Terbaru