Pj Kepala Daerah Kabupaten-Kota Diminta Agar Netral di Pilgub Aceh

Kamis, 21 November 2024 - 15:33 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANDA ACEH –MBS

Penjabat (Pj) Kepala Daerah Kabupaten-Kota diminnta agar menjaga netralalitasnya di Pemilihan Gubernur (Pilgub) Provinsi Aceh pada tanggal 27 November 2024 mendatang.

Hal itu disampaikan oleh, Koorditor Aliansi Pemuda Pemerhati Demokrasi Aceh (AP2D-Aceh), Daffa Taqqy Abiyyu kepada media ini, Kamis, 21 November 2024.

karena, Dikatannya, terhendus kabar bahwa adanya indikasi oknum-oknum Pj Kepala Daerah Kabupaten/Kota sebagai suksesor salah satu kandidat Gubernur Aceh.

Daffa menguraikan, Dugaan permupakatan jahat itu tersusun dengan rapi sejak jauh-jauh hari (Kesepakatan itu sebelum diangkat menjadi Pj di Kabupaten/Kota). Dengan cara pengkondisian penunjukan Pj Kepala Daerah Kabupaten/Kota yang akan membatunya di Pilgub Aceh.

Dalam rumor yang berkembang, Sambung Daffa, bahwa Pj-Pj yang telah ditunjuk tersebut harus bisa mengkondisikan ASN dan Masyarakat untuk memilih salah satu kandidat calon Gubernur Aceh periode 2024-2029. Serta harus membantu pemasangan alat peraga kampanye seperti baliho pada tempat-tempat strategis di wilayah kerjanya masing-masing.

Kemudian indikasi lain membuktikan, Dikatakannya, yang kami lihat saat ini sudah virall di Medsos salah satu Kabupaten di Aceh telah di cecar pertanyaan oleh anggota Komisi II DPR RI dalam sidang RDP yang dihadiri Wamendagri dan Pj Gubernur Aceh serta para Pj Bupati/Walikota se-Aceh, di Jakarta pada tanggal (20/11/2024).

“Untuk itu,  hal-hal yang  semikian tidak tertutup kemungkinan akan terjadi juga secara masif di daerah- daerah lain yang ada di Provinsi Aceh,” Kata Daffa.

AP2D-Aceh juga mengingatkan kepada Pj Gubernur Aceh harus peka, tidak lalai, dan jangan terkesan mendiamkan berbuatan tersebut.

“Tidak cukup hanya dengan slogan-slagan dan upacara di lapangan, tetapi harus ada langkah-langkah yang konkrit dari Pj Gubernur Aceh, terutama untuk para Pj Bupati/Walikota di Aceh bila ditemukan adanya indikasi keberpihakannya kepada salah satu calon,” kata daffa.

kemudian AP2D Aceh, juga berharap kepada  Panwaslih Aceh  agar melakukan tindakan tegas terhadap Pj Kepala daerah Kabupaten/Kota yang mendukung salah satu calon Gubernur Aceh.

“kami juga sangat berharap harus ada tindakan tegas di Kabupaten/Kota yang bila ditemukan atau ada indikasi keberpihakan para Pj Bupati/Walikota yang notabene dekat dengan masyarakatakar. Sehingga tidak.terjadi gesekan-gesekan yang timbul di kalangan masyarakat kita.”

“Sehingga kita bisa mewujudkan pemimpin baru yang dapat menjalankan cita-cita kita memajukan Provinsi Aceh yang lebih baik, demikian tandas daffa,” Demikian kata Daffa. (*)

Aharuddin

Berita Terkait

Keberadaan Dua Kilang Ubi di Desa Simpang Empat Banyak Dikeluhkan Warga.
Heri Ketua P3A Desa Pematang Guntung Diduga Berbohong Ketika Dikonfirmasi Mengenai Kegiatan Fisik Oplah Non Rawa.
Konflik PITI Menguat : Laporan ke MA dan Kejagung Diserahkan, Replika Masuk ke PTUN Jakarta
Tokoh Masyarakat PantanNangka Ucapkan Terima Kasih,Kepada PT.PLN Telah Menghadirkan Listrik Di Rumah Kami.
Ucapan Selamat Ulang Tahun untuk Bapak Wirawan Sanjaya (AWI), Penasehat II DPP PWOD
Bantuan Kemanusiaan PT Kencana Hijau BinaLestari(KHBL).
Tono Keluhkan Lambatnya Penanganan Laporan di Polres Banyuasin, Warga Pertanyakan Keseriusan Aparat.
Warkop Konco Dewe (Mbak Yati Kramat) Hadir dengan Cita Rasa Nusantara, Siap Layani Catering dan Nasi Kotak di Nganjuk

Berita Terkait

Senin, 26 Januari 2026 - 07:58 WIB

Keberadaan Dua Kilang Ubi di Desa Simpang Empat Banyak Dikeluhkan Warga.

Minggu, 25 Januari 2026 - 00:38 WIB

Heri Ketua P3A Desa Pematang Guntung Diduga Berbohong Ketika Dikonfirmasi Mengenai Kegiatan Fisik Oplah Non Rawa.

Sabtu, 17 Januari 2026 - 09:45 WIB

Konflik PITI Menguat : Laporan ke MA dan Kejagung Diserahkan, Replika Masuk ke PTUN Jakarta

Selasa, 13 Januari 2026 - 19:08 WIB

Tokoh Masyarakat PantanNangka Ucapkan Terima Kasih,Kepada PT.PLN Telah Menghadirkan Listrik Di Rumah Kami.

Kamis, 8 Januari 2026 - 16:58 WIB

Ucapan Selamat Ulang Tahun untuk Bapak Wirawan Sanjaya (AWI), Penasehat II DPP PWOD

Berita Terbaru