Pj. Bupati Aceh Timur meninjau pengelolaan sampah organik yang dikelola oleh PT. Maggot Indonesia Lestari

Rabu, 22 Januari 2025 - 10:28 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Aceh Timur MBS Pj. Bupati Aceh Timur Amrullah M. Ridha didampingi Tenaga Ahli Penjabat Bupati Aceh Timur Bidang Investasi dan Sumber Daya Alam (Yunidar ZA, M. Si) meninjau pengelolaan sampah organik yang dikelola oleh PT. Maggot Indonesia Lestari menjadi barang yang bernilai ekonomi seperti pakan ikan nila, pakan ayam petelur, pupuk organik dan lainnya di Bekasi Jawa Barat. Pontensi Sumber Daya Alam di Aceh Timur dan kebutuhan real masyarakat terhadap pakan organik dan pengelolaan sampah bernilai ekonomi dapat diterapkan di Aceh Timur dengan cara transfer knowledge melatih masyarakat agar dapat dilakukan di Aceh Timur.

 

Menurut Pj Bupati Aceh Timur kegiatan ini sangat penting jika di kembangkan di aceh timur,

Maka dengan ada kegiatan ini kami sangat berterima kasih kepada PT Maggot Indonesia lestari ,semoga kegiatan ini bisa berkembang di desa desa yang ada di aceh timur,ungkap Pj Bupati.

(I)

Berita Terkait

Berkat Capaian Produksi GKG, Bupati Banyuasin Raih Satyalencana Wira Karya
Bersama Gubernur Lampung, Gubernur Jawa Tengah Dan Forkopimda Provinsi Lampung, Kasdam XXI/RI Hadiri Panen Raya dan Pengumuman Swasembada Pangan
Dansubdenpom 1/2 -1 Tanah Karo, Kapten.CPM. Agus Setiawan : Siap Bermitra dan Tidak Alergi Dengan Wartawan
DPC LSM KPK-RI Tanah Karo Resmi Daftar ke Kejaksaan Negri Melengkapi Administrasi
Dana Desa Rp 1,1 Milyar Diduga Bermasalah Transparansi Geuchik Dan Tuha Peut Di Pertayakan.
Polri Hadir Dukung Ketahanan Pangan, Amankan Tasyakuran Panen Raya di Seputih Raman
Cuaca Ekstrem Polres Pagar Alam Turunkan Bhabinkamtibmas Himbauan Warga Waspada Bencana Alam
Bupati Tebo Kunjungi Sentra Alyatama Kemensos RI, Perkuat Sinergi Layanan Sosial

Berita Terkait

Rabu, 7 Januari 2026 - 22:09 WIB

Berkat Capaian Produksi GKG, Bupati Banyuasin Raih Satyalencana Wira Karya

Rabu, 7 Januari 2026 - 22:06 WIB

Bersama Gubernur Lampung, Gubernur Jawa Tengah Dan Forkopimda Provinsi Lampung, Kasdam XXI/RI Hadiri Panen Raya dan Pengumuman Swasembada Pangan

Rabu, 7 Januari 2026 - 18:54 WIB

DPC LSM KPK-RI Tanah Karo Resmi Daftar ke Kejaksaan Negri Melengkapi Administrasi

Rabu, 7 Januari 2026 - 18:23 WIB

Dana Desa Rp 1,1 Milyar Diduga Bermasalah Transparansi Geuchik Dan Tuha Peut Di Pertayakan.

Rabu, 7 Januari 2026 - 18:11 WIB

Polri Hadir Dukung Ketahanan Pangan, Amankan Tasyakuran Panen Raya di Seputih Raman

Berita Terbaru