Pimpin Apel Gabungan Pasca Libur Idul Fitri 1446 H, Bupati Takalar Tegaskan Tingkatkan Disiplin Dalam Bekerja,Takalar Selasa 08-04-2025

Selasa, 8 April 2025 - 14:56 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sul-Sel Mbs, “Ubah Pola Pikir Menjadi Lebih Baik Lagi, Harap Bupati Takalar dalam Memimpin Apel Gabungan.

“Usai Libur panjang pasca Hari Raya Idul Fitri 1446/2025 M, Bupati Takalar Ir. H. Mohammad Firdaus Daeng Manye,.MM langsung memimpin apel Gabungan Seluruh Organisasi Perangkat Daerah Tingkat Kabupaten Takalar Tahun 2025 di Lapangan Upacara Kantor Bupati Takalar, Selasa, 8 April 2025.

Dari pantauan team awak media Mitramabes,Apel dihadiri Wakil Bupati Takalar, Sekda Takalar, para Pejabat Pengawas, Struktural dan Pejabat Pengawas serta staf Lingkup Kabupaten Takalar provinsi Sulawesi-Selatan.

Dengan tegas Bupati Takalar Daeng Manye dalam sambutannya mengatakan bahwa setelah libur panjang ini, mari kita ubah pola pikir kita kearah yang lebih baik dan meningkatkan kualitas diri serta kedisiplinan dalam bekerja,”Sambutnya”.

“Kita harus lebih baik dari sebelumnya, terutama dalam memberikan pelayanan kepada masyarakat, tepat waktu dalam kehadiran, dan giat dalam bekerja. Selain itu, kerapihan dalam berpakaian juga penting dan atribut ASN harus lengkap,” Ujarnya”.

“Yang paling penting disampaikan adalah bagaimana memajukan Takalar lima tahun kedepan, dan dengan visi misi Bupati dan Wakil Bupati Takalar yaitu “Takalar Maju, Berdaya Saing Melalui ekonomi Digital” diharapkan akan menjadi arah Takalar lima tahun kedepan, melalui Digitalisasi kita perkenalkan sektor unggulan Takalar kedunia luar sehingga Takalar lebih dikenal dengan keunggulan daerahnya,”Paparnya”.

“Dengan program unggulan Bupati dan Wakil Bupati Takalar diharapkan membawa Takalar menjadi lebih baik lagi dan dapat meningkatkan kesejahteraan masyarakat” tambahnya.

Mari kita menata kota Takalar menjadi lebih indah, bersih dan nyaman. Saya harap tidak ada sampah berserakan baik di lingkungan kantor, di jalan maupun disekitar wilayah takalar,”Bebernya”.

“Diakhir sambutannya Daeng Manye menyampaikan kita harus berubah menjadi lebih baik dan menata birokrasi ini dimulai dari hal-hal yang kecil, baik berupa layanan yang cepat terhadap masyarakat dan memberikan pelayanan yang ramah,”Jelasnya”.

“Usai Apel Gabungan tersebut dilanjutkan dengan Halal Bihalal dengan para Aparatur Sipil Negara Kab. Takalar,Tutup”.

 Editor :Syamsir daeng Tinggi /team red Mbs Sulawesi-Selatan.

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Mengungkap Tabir Sejarah Tokoh Tionghoa dalam Sejarah Sumpah Pemuda
Kodam XXI/RI Gelar Pelatihan Persami dan Bela Negara Korps Kadet Republik Indonesia Gelombang III Tahun 2025 di Dua Provinsi
Bupati dan Forkopimda Jemput Kajari Baru, Dr. Asri Irawan di Gerbang Utama Selayar
Akhir Pekan, Polsek Bohorok Intensifkan Patroli Dialogis di Objek Wisata Alam Bukit Lawang
Sat Samapta Polres Langkat Gelar Patroli Malam Antisipasi 3C, Pastikan Situasi Kamtibmas Aman dan Kondusif
Remaja 16 Tahun Dilaporkan Tenggelam di Curup Besemah, Tim Gabungan Lakukan Pencarian
Tekab 308 Presisi Polsek Bumi Ratu Nuban Ringkus Pelaku Pencurian Burung Murai, Sudah 4 Kali Beraksi!
Turut Berduka, Polres Lampung Tengah Gelar Upacara Pemakaman Alm. Aipda Zulkarnain 

Berita Terkait

Sabtu, 1 November 2025 - 21:06 WIB

Mengungkap Tabir Sejarah Tokoh Tionghoa dalam Sejarah Sumpah Pemuda

Sabtu, 1 November 2025 - 18:55 WIB

Kodam XXI/RI Gelar Pelatihan Persami dan Bela Negara Korps Kadet Republik Indonesia Gelombang III Tahun 2025 di Dua Provinsi

Sabtu, 1 November 2025 - 18:15 WIB

Akhir Pekan, Polsek Bohorok Intensifkan Patroli Dialogis di Objek Wisata Alam Bukit Lawang

Sabtu, 1 November 2025 - 18:09 WIB

Sat Samapta Polres Langkat Gelar Patroli Malam Antisipasi 3C, Pastikan Situasi Kamtibmas Aman dan Kondusif

Sabtu, 1 November 2025 - 17:47 WIB

Remaja 16 Tahun Dilaporkan Tenggelam di Curup Besemah, Tim Gabungan Lakukan Pencarian

Berita Terbaru