Personil KRYD Pos Terpadu Tugu Juang Siaga, Antisipasi Arus Weekend di Berastagi

Minggu, 23 Maret 2025 - 22:05 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Berastagi,Tanah karo Mitra Mabes.com Berastagi, 22 Mar et 2025 – Personil KRYD (Kegiatan Rutin Yang Ditingkatkan) Pos Terpadu Tugu Juang terus siaga pada Minggu(23/03/2025)

Untuk mengantisipasi lonjakan arus lalu lintas(lalin) di kawasan Berastagi.

 

Situasi arus lalin tercatat normal, meskipun cuaca cenderung hujan, yang dapat mempengaruhi kelancaran perjalanan.

 

Kapos Pam, IPTU Rotua Sipayung, S.H., yang memimpin pengamanan di Pos Tugu Juang, mengungkapkan bahwa patroli dilakukan untuk memastikan kenyamanan dan keselamatan para pengendara yang melintas.

 

“Kami tetap siaga untuk mengatur dan mengawasi arus lalu lintas, terutama pada malam minggu yang biasa menjadi waktu puncak kedatangan wisatawan.

 

Hingga saat ini, arus lalin di wilayah ini terpantau lancar,” ujar IPTU Sipayung.

 

Meski hujan turun dengan intensitas sedang, personil Pos Terpadu tetap memastikan jalur utama di sekitar Tugu Juang tetap aman, dengan mengingatkan pengendara untuk lebih berhati hati di jalan yang licin.

 

“Kami juga mengimbau pengendara untuk mengurangi kecepatan saat melintas, demi keselamatan bersama,” tambahnya.

 

Masyarakat dan wisatawan, diharapkan dapat merasa aman dan nyaman saat melintasi kawasan Berastagi, terutama di akhir pekan yang padat kunjungan wisatawan.

 

#polrestanahkaro

#kapolrestanahkaro

#humaspolrestanahkaro

 

 

(Musa Tampubolon)

Facebook Comments Box

Berita Terkait

KONI Lampung Tengah Buka Pendaftaran Calon Ketua Umum Periode 2025-2029
Polres Lampung Tengah Tuntaskan Kasus Korupsi Dana Hibah KONI T.A 2024, Mantan Bendahara Jadi Tersangka
LSM LCK PAN Dan Media Teken MOU–PKS Program Pelayanan Hukum LCC Di Lapas Pagar Alam
Wujudkan Labuhanbatu Cerdas Bersinar, SBM Selenggarakan Pelatihan Public Speaking bagi Generasi Muda.
Ancam Sebar Video Asusila, Pemuda di Lampung Tengah Diciduk Polisi Karena Setubuhi Anak Dibawah Umur
OPS Zebra Toba 2025, Polres Langkat Gencarkan Edukasi Humanis di Jalan Raya
DPD LSM WGAB Sumatera Utara disambut baik dalam Audiensi di kejaksaan negeri kabupaten serdang bedagai
Imigrasi Mengadakan Acara Puncak Hari Bakti Kemenimipas Di Kuala Tungkal

Berita Terkait

Jumat, 21 November 2025 - 01:42 WIB

KONI Lampung Tengah Buka Pendaftaran Calon Ketua Umum Periode 2025-2029

Jumat, 21 November 2025 - 01:34 WIB

Polres Lampung Tengah Tuntaskan Kasus Korupsi Dana Hibah KONI T.A 2024, Mantan Bendahara Jadi Tersangka

Kamis, 20 November 2025 - 23:02 WIB

LSM LCK PAN Dan Media Teken MOU–PKS Program Pelayanan Hukum LCC Di Lapas Pagar Alam

Kamis, 20 November 2025 - 19:40 WIB

Ancam Sebar Video Asusila, Pemuda di Lampung Tengah Diciduk Polisi Karena Setubuhi Anak Dibawah Umur

Kamis, 20 November 2025 - 19:16 WIB

OPS Zebra Toba 2025, Polres Langkat Gencarkan Edukasi Humanis di Jalan Raya

Berita Terbaru