Peringatan HUT Republik Indonesia Ke 79, Warga Dusun Gempol Meriahkan dengan Berbagai Lomba dan Kesenian

Sabtu, 17 Agustus 2024 - 17:59 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Mitramabes.com.Tuban,Meriahkan HUT Republik Indonesia Ke 79 warga Dusun Gempol, Desa Margorejo, Kecamatan Parengan, Kabupaten Tuban laksanakan berbagai perlombaan, Jum’at (16/8/2024).

Acara berpusat di pinggir mushola Al-Hikmah lingkup RT 017 Dusun Gempol. Dalam acara tersebut mulai dari sambutan pertama yang di pimpin oleh ketua RT Suyanto dan menyanyikan lagu Indonesia Raya di lanjut dengan berdo’a bersama yang dipimpin oleh kyai Suhadak.

Ketua RT 017 Suyanto mengatakan,” Kegiatan ini merupakan untuk mengenang jasa para pahlawan yang gugur dalam melawan penjajah,” ucapnya.

” Saya ucapkan banyak terima kasih kepada warga dusun Gempol yang sangat antusias dalam memperingati HUT RI ke 79, ” Merdeka,” imbuhnya.

Di lanjutkan dengan pembagian hadiah perlombaan ya beberapa hari lalu yang dilaksanakan sebelum puncak peringatan HUT Republik Indonesia.

Serta pertunjukan pencak silat PSHT dan berbagai kesenian tari lainnya. Terlihat warga lingkup RT 017 dusun Gempol sangat antusias dalam acara tersebut, hingga acara berjalan dengan lancar sampai selesai.

Pewarta ; IR

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Satres Narkoba Polres Pagar Alam Bekuk Pengedar Ganja 1 Kilo Di Kontrakan Lesung Batu
Polres Tanah Karo Sosialisasi Ops Zebra Toba 2025 di Simpang Letnan Mumah Purba Kabanjahe
Satnarkoba Polres Tanah Karo Bersama Polsek Berastagi Tangkap Lima Tersangka Narkotika, Sita Lebih dari 73 Gram Sabu di Empat TKP di Berastagi
Polres Tanah Karo Sosialisasi Ops Zebra Toba 2025 di Simpang Letnan Mumah Purba Kabanjahe
Ratusan Peserta Ramaikan Virtual Run dan Powerfit Dalam Rangka Hari Ibu di Pantai Cermin Ingah Seafood
Hari Libur, Polres Selayar Tetap Laksanakan Operasi Zebra, Sosialisasi dan Beri Penyuluhan Kepada Pengendara
Kapolsek Pagar Alam Utara Dan Wali kota Pagar Alam Hadiri Jalan Santai Dalam Rangka HUT PGRI Ke-80 Dan Hari Guru Nasional Tahun 2025

Berita Terkait

Senin, 24 November 2025 - 08:09 WIB

Senin, 24 November 2025 - 06:09 WIB

Satres Narkoba Polres Pagar Alam Bekuk Pengedar Ganja 1 Kilo Di Kontrakan Lesung Batu

Minggu, 23 November 2025 - 22:42 WIB

Polres Tanah Karo Sosialisasi Ops Zebra Toba 2025 di Simpang Letnan Mumah Purba Kabanjahe

Minggu, 23 November 2025 - 22:39 WIB

Satnarkoba Polres Tanah Karo Bersama Polsek Berastagi Tangkap Lima Tersangka Narkotika, Sita Lebih dari 73 Gram Sabu di Empat TKP di Berastagi

Minggu, 23 November 2025 - 22:27 WIB

Polres Tanah Karo Sosialisasi Ops Zebra Toba 2025 di Simpang Letnan Mumah Purba Kabanjahe

Berita Terbaru