Pemkot Binjai Gelar Sosialisasi Sekolah Kedinasan Kemenhub PTDI-STTD Khusus Putra-Putri Anggota Korpri

Rabu, 6 Maret 2024 - 19:16 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Binjai-Mitramabes.com. Pemerintah Kota (Pemko) Binjai menggelar Sosialisasi Sekolah Kedinasan Kementrian Perhubungan (Kemenhub) PTDI-STTD bagi Putra-Putri Anggota Korpri se-Kota Binjai berlangsung di Aula Diklat BKPSDM kota Binjai, Selasa kemarin (5/3/2024).

Gelaran Sosialisasi ini dihadiri Walikota Binjai Drs.H.Amir Hamzah,MAP, Sekdako Binjai,H.Irwansyah Nasution, Kepala BKPSDM Rahmad Fauzi Salim, Kadishub Binjai Chairin Fitri Simanjuntak dan Kepala Inspektorar Eka Putra.

Dari pantauan Inpokini dilokasi terlihat para peserta pelajar begitu antusias mendaftarkan dirinya untuk mengikuti sosialisasi yang diberikan oleh nara sumber yang dihadirkan oleh panitia pelaksana.

Kepala BPKSDM Pemko Binjai Rahmad Fauzi Salim kepada wartawan mengatakan kegiatan sosialisasi ini dilaksanakan merupakan program pemko Binjai untuk memberikan kesempatan bagi para pelajar khusus keluarga Korpri se-kota Binjai dalam mengarungi masa depan mereka nantinya.

Seperti yang kita saksikan tadi jumlah peserta cukup banyak, mereka sangat antusias datang kemari untuk mengikuti sosialisasi yang diberikan oleh para narasumber, terang Rahmad Fauzi Salim.

Diketahui sebelum Sosialisasi digelar dihari yang sama Walikota Binjai menerima Audensi dari Mahasiswa PTDI STTD Kementerian Perhubungan, bertempat di Rumah Dinas Wali Kota.

Selain menerima Audensi, Wali Kota Binjai menerima pemenang pelajar pelopor keselamatan lalu lintas dan angkutan jalan tingkat pelajar SMAN/SMKN/MAN di Kota Binjai tahun 2024.

Adapun pemenang Juara I diraih Hasyfa Azzuhra dari SMAN 1 Kota Binjai, Juara II diraih Indriani dari SMAN 6 Kota Binjai dan Juara III diraih oleh Bryan Raflin dari SMAN 2 Kota Binjai.

Audensi ini juga turut hadir Kadishub Kota Binjai Chairin Fitri Simanjuntak, Kepala BKPSDM Kota Binjai Rahmad Fauzi Salim, para Pemenang pelajar pelopor dan keselamatan lalu lintas.

J.Saragih

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Keterampilan Warga Binaan Rutan Tanjung Redeb Memukau Para Instruktur Batik Profesional
Bupati Humbahas Berikan Bantuan Korban Bencana Kebakaran Di Desa Siponjot. 
Tiga Warga Ditangkap Saat Asik Konsumsi Sabu, Kapolsek Padang Ratu :Satu Pelaku Buron
BPBD Humbahas Rehabilitasi Jalan Longsor di Desa Sampetua Onan Ganjang
Wakil Bupati Tapanuli Utara Buka FGD II RPPLH Tahun 2025: Rumuskan Isu Strategis Lingkungan Jangka Panjang, 
Dua Pelaku Pencurian Dengan Kekerasan yang Mengakibatkan Korban Meninggal Dunia Akhirnya Ditangkap Polisi, Ternyata Tetangga Sendiri
Pelaku dan 19 Paket Sabu-sabu Diamankan Satresnarkoba Polres Kampar di Los Pasar 
Kades Tersandung Kasus Korupsi DD Nekad Terjun Ke Sungai Asahan Staf Pidsus Simalungun Menjadi Korban

Berita Terkait

Sabtu, 5 Juli 2025 - 11:59 WIB

Keterampilan Warga Binaan Rutan Tanjung Redeb Memukau Para Instruktur Batik Profesional

Sabtu, 5 Juli 2025 - 11:47 WIB

Bupati Humbahas Berikan Bantuan Korban Bencana Kebakaran Di Desa Siponjot. 

Sabtu, 5 Juli 2025 - 11:39 WIB

Tiga Warga Ditangkap Saat Asik Konsumsi Sabu, Kapolsek Padang Ratu :Satu Pelaku Buron

Sabtu, 5 Juli 2025 - 11:21 WIB

BPBD Humbahas Rehabilitasi Jalan Longsor di Desa Sampetua Onan Ganjang

Sabtu, 5 Juli 2025 - 10:40 WIB

Wakil Bupati Tapanuli Utara Buka FGD II RPPLH Tahun 2025: Rumuskan Isu Strategis Lingkungan Jangka Panjang, 

Berita Terbaru