Pasi Ter Kodim 0416/Bute Lettu Inf Feri Erza Putra Harapkan Pembangunan RTLH Tepat Waktu

Minggu, 2 Maret 2025 - 10:57 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Pasi Ter Kodim 0416/Bute Lettu Inf Feri Erza Putra Harapkan Pembangunan RTLH Tepat Waktu

Tebo.mitramabes.com – Anggota Satgas TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke -123 Kodim 0416/Bute terus kebut pengerjaan Rumah tidak layak huni (RTLH) di Desa Malako Intan Kecamatan Tebo Ulu Kabupaten Tebo, Minggu (02/03/2025).

Tampak nyata renovasi Rumah Tidak Layak Huni (RTLH) milik bapak Hendri, yang berada di Desa Malako Intan hingga saat ini terus dilakukan. Satgas TMMD bersama masyarakat setempat dengan cekatan merenovasi RTLH.

Pasi Ter Kodim 0416/Bute Lettu Inf Feri Erza Putra selaku pengawas lapangan mengatakan,”Satgas TMMD harus bekerja cepat dan serius agar hasilnya dapat maksimal, karena waktunya terbatas, “ujarnya.

“Untuk renovasi RTLH saat ini, terlihat TNI dan Warga terus kebut pengerjaannya dengan harapan bisa selesai tepat waktu dan mengingat saat ini cuaca tidak menentu, “ungkapnya.

Menurut Pasiter, program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) merupakan bukti nyata kesungguhan TNI bersama rakyat, implementasinya ada yang hasilnya dapat langsung dinikmati oleh masyarakat Kelurahan Kanaan, “pungkasnya.(Tim).

Editor : Socheh

Berita Terkait

Disinyalir Bermasalah Rehabilitasi Jaringan Irigasi Way Bumi Agung BBA.4 Pekerjaan Direktorat Kementerian SDA BBWSMS Jeb.
Sambut Bulan Suci Ramadan, Polsek Rimbo Bujang Cek Poskamling dan Perkuat Sinergi TNI–Pemerintah Desa
Kapolsek Bontosikuyu AKP Danyel Raih Kenaikan Pangkat Penghargaan dari Kapolri, Kini Berpangkat Kompol
Rapat Koordinasi Pokja Bunda PAUD Kabupaten Tebo 2026: Melanjutkan Prestasi 2025, Menebar Harapan dan Manfaat di Tahun 2026
Pemkab Paluta Terima Sertifikat Tanah Untuk Pembangunan Sekolah Rakyat Dari BPN Tapanuli Selatan.
Polres Langkat Amankan Kunjungan Kerja Menteri Imigrasi dan Pemasyarakatan RI di Tanjung Pura.
Warisan Tanah Hendak Dieksekusi PN Medan, Para Ahli Waris Siap Gagalkan Eksekusi.
INDIKASI KUAT PERANGKAT DESA REJO MULYO DIDUGA GELAPKAN SATU UNIT SEPEDA MOTOR  

Berita Terkait

Kamis, 29 Januari 2026 - 11:25 WIB

Disinyalir Bermasalah Rehabilitasi Jaringan Irigasi Way Bumi Agung BBA.4 Pekerjaan Direktorat Kementerian SDA BBWSMS Jeb.

Kamis, 29 Januari 2026 - 11:13 WIB

Sambut Bulan Suci Ramadan, Polsek Rimbo Bujang Cek Poskamling dan Perkuat Sinergi TNI–Pemerintah Desa

Kamis, 29 Januari 2026 - 11:11 WIB

Kapolsek Bontosikuyu AKP Danyel Raih Kenaikan Pangkat Penghargaan dari Kapolri, Kini Berpangkat Kompol

Kamis, 29 Januari 2026 - 09:40 WIB

Pemkab Paluta Terima Sertifikat Tanah Untuk Pembangunan Sekolah Rakyat Dari BPN Tapanuli Selatan.

Kamis, 29 Januari 2026 - 09:18 WIB

Polres Langkat Amankan Kunjungan Kerja Menteri Imigrasi dan Pemasyarakatan RI di Tanjung Pura.

Berita Terbaru

BERITA UTAMA

Ukui Perkuat Komitmen Sekolah Ramah Anak

Kamis, 29 Jan 2026 - 10:31 WIB