PAC GRIB Jaya Tapung Hulu Bagikan Takjil Gratis

Senin, 10 Maret 2025 - 21:37 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tapung Hulu, mitramabes.com. Peduli dengan warga yang sedang melaksanakan ibadah di bulan suci Ramadhan, Pac grib jaya tapunghulu membagikan takjil gratis di jalan lintas suram – petapahan didepan kantor sat lantas desa sukaramai Senin, (9/3/25), sekira pukul 17.00 Wib.

Kegiatan Berbagi Takjil Ramadhan ini dihadiri oleh PAC tapung hulu, ARIYUSUF Halawa SE, didampingi seluruh Jajaran grib jaya tapunghulu

Ariyusuf halawa mengatakan, kegiatan membagikan takjil ini merupakan wujud nyata kepedulian Pac grib jaya tapunghulu terhadap masyarakat yang sedang menunaikan ibadah puasa di bulan Ramadhan.

“Sebanyak 200 bungkus takjil dibagikan kepada masyarakat pengguna jalan yang melintas di jalan raya depan kantor sat lantas didesa suka ramai. Semoga takjil yang dibagikan ini bermanfaat untuk masyarakat yang sedang menunaikan ibadah puasa di bulan suci Ramadhan,” ujar Ariyusuf.

S. Zega

Berita Terkait

Polres Langkat Gelar Upacara Persemayaman dan Pemakaman Almarhum AIPTU Andreas Peberta Sembiring
Sengketa Lahan Way Lima: Masyarakat Adat Tuntut PTPN I Kembalikan Tanah Ulayat.
Polres Kaur Gelar Konferensi Pers, Ungkap Dua Kasus Curanmor.
PH Mahruja Minta Hakim Uji Penetapan Tersangka Lewat Praperadilan
Pelarian Napi Rutan Nganjuk Berakhir, Ditangkap Saat Bersembunyi di Kandang Ternak
Wakil Bupati Tebo Nazar Efendi, S.E, M.Si Pimpin Apel Senin Bersama ASN
Kapolres Baru Nganjuk Perkuat Sinergi Forkopimda, Kunjungi Bupati dan Dandim 0810/Nganjuk
Kapolres Baru Nganjuk Perkuat Sinergi Forkopimda, Kunjungi Bupati dan Dandim 0810/Nganjuk

Berita Terkait

Senin, 26 Januari 2026 - 21:20 WIB

Polres Langkat Gelar Upacara Persemayaman dan Pemakaman Almarhum AIPTU Andreas Peberta Sembiring

Senin, 26 Januari 2026 - 21:06 WIB

Sengketa Lahan Way Lima: Masyarakat Adat Tuntut PTPN I Kembalikan Tanah Ulayat.

Senin, 26 Januari 2026 - 21:02 WIB

Polres Kaur Gelar Konferensi Pers, Ungkap Dua Kasus Curanmor.

Senin, 26 Januari 2026 - 20:18 WIB

PH Mahruja Minta Hakim Uji Penetapan Tersangka Lewat Praperadilan

Senin, 26 Januari 2026 - 19:59 WIB

Wakil Bupati Tebo Nazar Efendi, S.E, M.Si Pimpin Apel Senin Bersama ASN

Berita Terbaru

NASIONAL

Polres Kaur Gelar Konferensi Pers, Ungkap Dua Kasus Curanmor.

Senin, 26 Jan 2026 - 21:02 WIB

BERITA UTAMA

Wujud Kepedulian, Kapolres Lebak Besuk Anggota yang Sakit

Senin, 26 Jan 2026 - 20:42 WIB