Operasi pasar Murah Pemerintah Desa Rantau Selamat Sediakan 450 Paket  

Sabtu, 29 Maret 2025 - 11:48 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Suka Makmue- Mitra Mabes. Com” Hari ini Sabtu 29 /03/2025 sekitar jamb09,00 wib pemerintah desa Rantau Selamat kecamatan Tadu Raya Kabupaten Nagan Raya Gelar Pasar murah, bertempat di kantor desa setempat” Sabtu 29 Maret 2025

 

Pelaksanaan pasar murah yang di lakukan ini Dalam menghadapi Hari Raya Idul Fitri 1446 H dengan menyediakan 450 dalam paket ini berusi diantaranya, Beras 5 kg, minyak 2 kg, Tepung Segi tiga 1 bungkus dan gula pasir 1 kg.

 

Menurut kepala desa Rantau Selamat Abdul Rokhim bahwa kegiatan ini merupakan rasa kepedulian pemerintah desa melalui dana desa, semoga bermanfaat bagi warga desa Rantau Selamat khusunya bagi warga miskin.Kepala desa menekankan pentingnya stabilitas harga bahan pokok ” Ujarnya

Pasar murah yang bertujuan untuk mengurangi beban masyarakat kurang mampu desa Rantau Selamat kecamatan Tadu Raya kabupaten Nagan Raya, tepantau sejumlah warga desa Rantau Selamat menyambut pasar murah yang di gelar oleh desa merasa gembira karena pasar murah yang di gelar ini mendekati hari raya Idul Fitri 1446 H tersebut.

 

Dengan pasar murah ini masyarakat sangat merasa terbantu apalagi menjelang lebaran, disaat banyak kebutuhan yang harus di penuhi” Terangnya

 

Editor : Dani S

Berita Terkait

Isak Haru Warnai Pelepasan Kajari Selayar Dr. Asri Irwan ke Tugas Baru, Wabup Sebut Sosok Tegas dan Humanis
Pangdam XXI/Radin Inten : Tegaskan Dengan Berdialog Diharapkan Dapat Menghasilkan Langkah Langkah Yang Strategis, Terkait Penanganan Konflik Antara Gajah dan Manusia.
Merasa Tidak Bersalah Dijadikan Tersangkah Kakek 70 Tahun, Melalui Kuasah Hukumnya Resmi Melakukan Prapradilan Di PN. Medan
Kapolres Lampung Tengah Jadi Narasumber Sosialisasi Pencegahan Narkotika
Kasus Curat Mobil di Tias Bangun, Kapolsek Padang Ratu : Para Pelaku Masih Dalam Pengejaran Petugas
Mantan sekretaris camat adiankoting diduga bekingi perangkat desa.
Memastikan Pelaku Usaha Ritel Aman, Patroli Perintis Presisi Sat Samapta Polres Pagar Alam lakukan Sambang
Hadiri dan Jadi Narasumber Sosialisasi P4GN, Kapolres Lampung Tengah Ajak Semua Elemen Bersatu Cegah Bahaya Narkotika

Berita Terkait

Minggu, 25 Januari 2026 - 01:31 WIB

Isak Haru Warnai Pelepasan Kajari Selayar Dr. Asri Irwan ke Tugas Baru, Wabup Sebut Sosok Tegas dan Humanis

Sabtu, 24 Januari 2026 - 21:59 WIB

Pangdam XXI/Radin Inten : Tegaskan Dengan Berdialog Diharapkan Dapat Menghasilkan Langkah Langkah Yang Strategis, Terkait Penanganan Konflik Antara Gajah dan Manusia.

Sabtu, 24 Januari 2026 - 21:28 WIB

Merasa Tidak Bersalah Dijadikan Tersangkah Kakek 70 Tahun, Melalui Kuasah Hukumnya Resmi Melakukan Prapradilan Di PN. Medan

Sabtu, 24 Januari 2026 - 21:17 WIB

Kapolres Lampung Tengah Jadi Narasumber Sosialisasi Pencegahan Narkotika

Sabtu, 24 Januari 2026 - 21:10 WIB

Kasus Curat Mobil di Tias Bangun, Kapolsek Padang Ratu : Para Pelaku Masih Dalam Pengejaran Petugas

Berita Terbaru

BERITA UTAMA

Desa Suak Palembang Gelar Kegiatan Isra Mi’raj

Sabtu, 24 Jan 2026 - 23:05 WIB