MIRIS” Nenek Maimunah (63) yang Mengalami Sakit Menahun, Luput Dari Perhatian Pemerintah

Jumat, 7 April 2023 - 17:19 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

EMPAT LAWANG / MBS – Seorang Lansia bernama Nenek Maimunah berusia 63 tahun hanya bisa berbaring di tempat tidur kurang lebih sudah 5 tahun belakangan ini, tercatat sebagai warga Lorong Pompa RT. 02 / RW. 04 No. 02 kelurahan Pasar kecamatan Tebing Tinggi kabupaten Empat Lawang provinsi Sumatera Selatan.

Jumat, 07/04/2023

Di ketahui Nenek ini tidak pernah menerima / mendapatkan bantuan dari Pemerintah dalam bentuk apapun, sedangkan Nenek Maimunah menderita penyakit Stroke dan Lumpuh.

Anak bungsu nenek Maimunah, Leli Sartika yang saat ini merawat nya kepada pewarta menerangkan, ibu saya sudah menjanda sejak tahun 2010, ibu saya memang sudah lama memiliki penyakit darah tinggi yang semakin parah semenjak bapak saya meninggal pada tahun 2010 yang lalu, Ungkap nya lirih.

Sementara itu ketua RT. 02 / RW. 04 saat di sambangi awak media di rumah nya mengatakan, “saya sendiri bahka sudah 3 kali mendatangi rumah nenek Maimunah, untuk meminta dan mengumpulkan berkas baik foto copy KTP, KK, dan surat kerangan tidak mampu untuk di ajuukan kepada Dinas Sosial Empat Lawang melalui Kelurahan setempat, tapi sampai sekarang belum ada kejelasan apakah Nenek Maimunah akan mendapatkan Bantuan Sosial, tandas nya .

Sedangkan Ketua RW. 04 Kelurahan Pasar Rahman Jahadi pernah juga dua kali meminta kelengkapan Adminisrasi Kependudukan Nenek Maimunah untuk dinkumpulkan di Kantor Lurah Kelurahan Pasar, setelah Sosialisasi terkait Bansos ini.

(Hd)

Berita Terkait

Pemkab Paluta Terima Sertifikat Tanah Untuk Pembangunan Sekolah Rakyat Dari BPN Tapanuli Selatan.
Polres Langkat Amankan Kunjungan Kerja Menteri Imigrasi dan Pemasyarakatan RI di Tanjung Pura.
Warisan Tanah Hendak Dieksekusi PN Medan, Para Ahli Waris Siap Gagalkan Eksekusi.
INDIKASI KUAT PERANGKAT DESA REJO MULYO DIDUGA GELAPKAN SATU UNIT SEPEDA MOTOR  
Tragedi Tewasnya Pemuda Asal Pagar alam Dengan Luka Tusukan Di Dada
‎Aliansi Pers Tinjau Lokasi Banjir dan Longsor Aceh Utara, Desak Percepatan Rehabilitasi Pasca-Bencana
Dua Bulan Pascabanjir, Warga Buket Linteung Aceh Utara Baru Terima Bantuan Beras 2,2 Kg per Jiwa dari Pemerintah
Sinergi Pers Keadilan dan PTPN IV Sei Kencana Ukir Sejarah Baru Kemanusiaan di Kampar

Berita Terkait

Kamis, 29 Januari 2026 - 09:40 WIB

Pemkab Paluta Terima Sertifikat Tanah Untuk Pembangunan Sekolah Rakyat Dari BPN Tapanuli Selatan.

Kamis, 29 Januari 2026 - 09:18 WIB

Polres Langkat Amankan Kunjungan Kerja Menteri Imigrasi dan Pemasyarakatan RI di Tanjung Pura.

Kamis, 29 Januari 2026 - 07:40 WIB

Warisan Tanah Hendak Dieksekusi PN Medan, Para Ahli Waris Siap Gagalkan Eksekusi.

Rabu, 28 Januari 2026 - 23:44 WIB

Tragedi Tewasnya Pemuda Asal Pagar alam Dengan Luka Tusukan Di Dada

Rabu, 28 Januari 2026 - 23:22 WIB

‎Aliansi Pers Tinjau Lokasi Banjir dan Longsor Aceh Utara, Desak Percepatan Rehabilitasi Pasca-Bencana

Berita Terbaru