Meriah kan HUT RI ke 79 tahun 2024, Pemdes P. Cermin Kiri Perlombaan

Senin, 19 Agustus 2024 - 14:13 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Mitramabes.com- Sergai (Pantai Cermin kiri) sumut Kemeriahan HUT RI ke 79 tahun Pemerintah desa Pantai Cermin Kiri menggelar beberapa perlombaan yang diikuti puluhan masyarakat dari kalangan Dewasa, anak-anak, Pria dan wanita sangat antusias mengikuti perlombaan tersebut. Senin (19/08/24)

Adapun perlombaan yang dilombakan seperti, Turnamen Trup Gembira, perlombaan Tarik tambang, perlombaan Joget Balon, Perlombaan. Peserta diikuti oleh perwakilan Masyarakat dari setiap dusun, perwakilan perangkat desa, perwakilan PKK pantai cermin kiri.

Kegiatan perlombaan tersebut di buka oleh Kepala Desa didampingi Sertu A.Hutabarat Babinsa 08/PC, ketua panitia HUT RI ke 79 tahun, perangkat desa, ketua BPD, ketua LKMD, tokoh agama, tokoh masyarakat, tokoh Pemuda dan puluhan masyarakat sekitarnya turut ikut menambah Kemeriahan acara tersebut.

Mengawali turnamen Trup Gembira yang diselenggarakan dalam Aula kantor Desa, kades M. Elizar berpesan,” Dalam memeriahkan HUT RI ke 79 tahun, ada Lima turnamen yang akan dilaksanakan.

Untuk turnamen Trup Gembira yang diikuti oleh perwakilan masyarakat dari setiap dusunnya, berjumlah sebanyak 6 tim dijadikan menjadi 3 kelompok untuk saling bersaing dalam memenangkan lomba tersebut” terang kades.

Kades meneruskan” Perlombaan/ turnamen selain Trup Gembira harus berkelompok, tarik tambang, untuk tiga turnamen lainnya perorangan dan pasangan siang ini pada pukul 13:00 wib”

Diminta setiap peserta turnamen yang mengikuti agar tetap menjaga Sportivitas dan ketertiban serta kelancaran turnamen ini. Kalah menang itu hal biasa dalam satu turnamen atau pertandingan, jangan yang menang lantas mengolok-olok yang kalah. Sementara yang kalah jangan berkecil hati, karna turnamen atau pertandingan ini hanya hiburan atau permainan.

Perlombaan/ turnamen selain Trup Gembira harus berkelompok, tarik tambang, untuk tiga turnamen lainnya perorangan dan pasangan siang ini pada pukul 13:00 wib” tutupnya.

Menambah kemeriahan HUT RI ke 79 tahun di Desa pantai cermin kiri dengan keikut sertaan Mahasiswa yang sedang Kuliah Kerja Nyata (KKN). Turnamen Trup Gembira berlangsung dengan lancar dan tertib. (Sopiyan)

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Pemerintah Melalui Bulog Salurkan Bantuan Beras untuk 209 Ribu Warga Indramayu
DUA EVEN BESAR AKAN DIGELAR, PEMKAB SAMOSIR SIAP MENJADI TUAN RUMAH 
DUKUNG PROGRAM TNI MANUNGGAL MEMELIHARA DANAU TOBA, BUPATI SAMOSIR BERSAMA DANREM 023 KS DAN FORKOPIMDA KEMBALI BERSIHKAN ECENG GONDOK
Hangatnya Silaturahmi di Lembur Pakuan: Bahas Pemerintahan hingga Kemiskinan, Kepala Daerah se-Jawa Barat Sepakat Bergerak Bersama
DPRD KABUPATEN PAKPAK BHARAT MENGGELAR SIDANG PARIPURNA,MENYAMPAIKAN PEMANDANGAN UMUM FRAKSI- FRAKSI
Bupati Al- Farlaky Segera Kirim Mobiler Untuk SDN Seunebok Kandang
Diduga Gunakan Tenaga Kerja Asing Ilegal, PT Riau Pinang Sejahtera Dipertanyakan
Turnamen Bupati Aceh Timur Cup I Digelar: Gairahkan Sepak Bola Antar Kecamatan, Hadiah Total Rp100 Juta

Berita Terkait

Kamis, 17 Juli 2025 - 09:20 WIB

Pemerintah Melalui Bulog Salurkan Bantuan Beras untuk 209 Ribu Warga Indramayu

Kamis, 17 Juli 2025 - 07:38 WIB

DUA EVEN BESAR AKAN DIGELAR, PEMKAB SAMOSIR SIAP MENJADI TUAN RUMAH 

Kamis, 17 Juli 2025 - 07:27 WIB

DUKUNG PROGRAM TNI MANUNGGAL MEMELIHARA DANAU TOBA, BUPATI SAMOSIR BERSAMA DANREM 023 KS DAN FORKOPIMDA KEMBALI BERSIHKAN ECENG GONDOK

Rabu, 16 Juli 2025 - 21:45 WIB

Hangatnya Silaturahmi di Lembur Pakuan: Bahas Pemerintahan hingga Kemiskinan, Kepala Daerah se-Jawa Barat Sepakat Bergerak Bersama

Rabu, 16 Juli 2025 - 20:05 WIB

DPRD KABUPATEN PAKPAK BHARAT MENGGELAR SIDANG PARIPURNA,MENYAMPAIKAN PEMANDANGAN UMUM FRAKSI- FRAKSI

Berita Terbaru