Majlis Ta’lim Syarif Hidayatullah Gelar Halal Bihalal Akbar Dimajlis Pusat

Kamis, 17 April 2025 - 13:58 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Indramayu MBS, – Majlis ta’lim Syarif Hidayatullah menggelar acara halal bihalal Akbar antar santri Syarif Hidayatullah se kabupaten Indramayu yang diselenggarakan dimarkas pusat Majlis ta’lim Syarif Hidayatullah di Jl Tirta Ayu blok pesisir desa Balongan kecamatan Balongan Kabupaten Indramayu pada malam selasa, (15/04/2025).

 

Halal Bihalal ini bertujuan untuk memupuk tali silaturahmi antar santri syarif Hidayatullah yang sudah 2 bulan off dari acara ta’lim dan muta’alim serta pengajian lainnya.acara halal bihalal ini juga sebagai bentuk perlawanan dari kemaksiatan yang ada di sekitar majlis dan untuk meleburkan penyakit hati dari sifat-sifat yang buruk agar para santri bisa fitroh kembali seperti bayi yang baru lahir.

Acara ini dihadiri oleh semua santri syarif Hidayatullah se kabupaten Indramayu, diperkirakan yang hadir ± 500an , ada tim hadroh handal GPM (Gerakan Pemuda Majlis), juga ada beberapa habaib yang datang khususnya guru besar Al Habib Syarif Hidayatullah yang memimpin acara Halal Bihalal tersebut, acara ini dilaksanakan Rutin setiap setahun sekali dan dimulai dari ba’da isya sampai dengan selesai.

 

Didalam doa dan tausiahnya guru besar majlis ta’lim Syarif Hidayatullah mengatakan bahwa, ” Ya Allah,jadikanlah kami semua dengan orang-orang yang engkau Ridhoi,Dikumpulkan di akherat dengan yang engkau Ridhoi,mendapatkan Rizki yang banyak yang halal dan yang Barokah yang engkau Ridhoi, dan jadikanlah anak-anak kami anak yang sholeh dan sholehah yang engkau Ridhoi, bibarkati Al Fatihah ,” Tutur Syarif Hidayatullah.

 

(Thoha)

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Satsamapta Polres Tanah Karo Gelar Patroli Dialogis, Wujudkan Malam Aman dan Nyaman di Kabanjahe
Polres Tanah Karo Tangkap Pelaku Pencurian Barang di Dalam Mobil Parkir, Tersangka Ditangkap di Medan Tuntungan
Persyaratan Jadi Kepala Puskesmas: Wajib Penuhi 5 Point Ini 
Pemkab Rohul Serahkan SK 1.461 PPPK Tahap I Formasi Tahun 2024. 
Polda Lampung Sukses Gelar Lomba Menembak Hari Bhayangkara, Ini Para Pemenangnya
Polsek Terbanggi Besar Bersama Warga Tangkap Pelaku Curat di Kandang Ayam, Tiga Lainnya Buron
Tim Afkab Bungo Mampu Meraih 3 Point Di Kompetisi Liga Nusantara Women’s 2025
Warga tanjung barat,meminta tim Tipidter mabes polri tangkap pelaku Penjual Obat Keras Berkedok Warung UMKM

Berita Terkait

Sabtu, 5 Juli 2025 - 21:32 WIB

Satsamapta Polres Tanah Karo Gelar Patroli Dialogis, Wujudkan Malam Aman dan Nyaman di Kabanjahe

Sabtu, 5 Juli 2025 - 21:28 WIB

Polres Tanah Karo Tangkap Pelaku Pencurian Barang di Dalam Mobil Parkir, Tersangka Ditangkap di Medan Tuntungan

Sabtu, 5 Juli 2025 - 20:32 WIB

Persyaratan Jadi Kepala Puskesmas: Wajib Penuhi 5 Point Ini 

Sabtu, 5 Juli 2025 - 20:18 WIB

Polda Lampung Sukses Gelar Lomba Menembak Hari Bhayangkara, Ini Para Pemenangnya

Sabtu, 5 Juli 2025 - 20:03 WIB

Polsek Terbanggi Besar Bersama Warga Tangkap Pelaku Curat di Kandang Ayam, Tiga Lainnya Buron

Berita Terbaru