Lomba 17 Agustusan Berlangsung Meriah, Pangdam XII/Tpr Bersama Prajurit dan Keluarga Rayakan HUT Kemerdekaan RI

Minggu, 18 Agustus 2024 - 13:56 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Mitramabes.com.Kubu Raya – Pangdam XII/Tanjungpura Mayjen TNI Iwan Setiawan, S.E., M.M., bersama dengan Prajurit, PNS dan keluarga merayakan Hari Ulang Tahun ke-79 Kemerdekaan Republik Indonesia. Lomba 17 Agustusan berlangsung sangat meriah di Sport Center Makodam XII/Tpr, Sabtu (17/8/2024)

Perayaan diisi dengan berbagai perlombaan yang diikuti oleh keluarga besar Kodam XII/Tpr garnisun Pontianak. Untuk kategori dewasa diantaranya, panjat pinang, tarik tambang LCR, perang bantal, balap karung, bakiak, estafet sarung, bawa galong dan naik sepeda diatas papan.

Sedangkan lomba untuk anak diantaranya, makan kerupuk, masukkan pensil ke botol, balap kelereng dan giring bola dengan corong. Lomba berlangsung meriah. Para peserta antusias dan semangat mengikuti lomba. Usai lomba Pangdam XII/Tpr makan bersama dengan keluarga besar Kodam XII/Tpr.

Dalam sambutannya, Pangdam XII/Tpr Mayjen TNI Iwan Setiawan mengatakan, berbagai perlombaan tersebut digelar oleh Satuan untuk memeriahkan Hari Ulang Tahun ke-79 Kemerdekaan Republik Indonesia.

Mayjen TNI Iwan Setiawan menyampaikan, kegiatan ini merupakan yang kedua kalinya selama dirinya menjabat Pangdam XII/Tpr. Tahun ini menurutnya lebih bagus dan meriah. Perlombaan semakin banyak dan pesertanya juga semakin bertambah.

“Saya harapkan ke depan semakin lebih bagus. Lebih semangat dan bergembira. Agar suasana kebersamaan dan kekeluargaan dapat dirasakan oleh prajurit, PNS, keluarga dan masyarakat yang ada di Kalimantan Barat khususnya di Pontianak,” harap Mayjen TNI Iwan Setiawan. (Pendam XII/Tpr)Red,,

Facebook Comments Box

Berita Terkait

LSM LCK PAN Dan Media Teken MOU–PKS Program Pelayanan Hukum LCC Di Lapas Pagar Alam
Wujudkan Labuhanbatu Cerdas Bersinar, SBM Selenggarakan Pelatihan Public Speaking bagi Generasi Muda.
Ancam Sebar Video Asusila, Pemuda di Lampung Tengah Diciduk Polisi Karena Setubuhi Anak Dibawah Umur
OPS Zebra Toba 2025, Polres Langkat Gencarkan Edukasi Humanis di Jalan Raya
DPD LSM WGAB Sumatera Utara disambut baik dalam Audiensi di kejaksaan negeri kabupaten serdang bedagai
Imigrasi Mengadakan Acara Puncak Hari Bakti Kemenimipas Di Kuala Tungkal
Bupati Humbang Hasundutan Bersama Kementerian Pertanian Tanam Bawang Putih di Food Estate Pollung
Bupati Tebo Agus Rubiyanto, S.E, M.M Raih Dua Penghargaan Sekaligus Di Hari Pramuka ke – 65

Berita Terkait

Kamis, 20 November 2025 - 23:02 WIB

LSM LCK PAN Dan Media Teken MOU–PKS Program Pelayanan Hukum LCC Di Lapas Pagar Alam

Kamis, 20 November 2025 - 20:59 WIB

Wujudkan Labuhanbatu Cerdas Bersinar, SBM Selenggarakan Pelatihan Public Speaking bagi Generasi Muda.

Kamis, 20 November 2025 - 19:16 WIB

OPS Zebra Toba 2025, Polres Langkat Gencarkan Edukasi Humanis di Jalan Raya

Kamis, 20 November 2025 - 18:48 WIB

DPD LSM WGAB Sumatera Utara disambut baik dalam Audiensi di kejaksaan negeri kabupaten serdang bedagai

Kamis, 20 November 2025 - 18:35 WIB

Imigrasi Mengadakan Acara Puncak Hari Bakti Kemenimipas Di Kuala Tungkal

Berita Terbaru