LANTIK PEJABAT FUNGSIONAL PENATA PERIZINAN, PLT. SEKDAKO : HARUS MENJAGA KEKOMPAKAN ANTAR TIM

Selasa, 7 Januari 2025 - 15:37 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tebing Tinggi,/MBS

Plt. Sekretaris Daerah Kota Tebing Tinggi H. Kamlan Mursyid, S.H., M.M., CGCAE melantik pejabat fungsional penata perizinan di Lingkungan Pemerintah Kota Tebing Tinggi, di ruangan kerja BKPSDM jalan Gunung Lauser Kota Tebing Tinggi, Senin, (30/12/24).
Plt. Sekdako menyampaikan di akhir tahun ini pejabat yang dilantik dipercaya untuk mengamat menjadi tugas fungsional atau pejabat fungsional dan mulai melaksanakan tugas 1 januari 2025 nanti.

“Pejabat fungsional penata perizinan memiliki peran yang sangat vital dalam pemerintahan daerah. Mereka bertanggung jawab untuk memastikan bahwa semua proses perizinan berjalan dengan lancar, efektif, dan sesuai dengan peraturan yang berlaku. Dengan demikian, mereka berkontribusi secara langsung terhadap peningkatan pelayanan publik dan pembangunan daerah.” Ujar Plt. Sekdako.

Plt. Sekdako berharap para pejabat dapat menjalankan tugas dengan penuh integritas dan profesionalisme serta menjaga kekompakan antar tim untuk memberikan pelayanan terbaik.

“Kekompakan di dalam tim sangat diharapkan untuk dua hal. Pertama pekerjaan itu selesai dengan baik, dan kedua setiap yang kita tandatangani ada nilai untuk mengumpulkan angka kredit. Jadi jenjang itu sangat dibutuhkan kekompakan antara tim antara sesama antara dalam tugas itu sangat diharapkan jadi di DPMPTSP ada dua madya akan mengendalikan beberapa penata muda dan beberapa fungsional ahli pertama.” Ungkap Plt. Sekdako.

Dengan pelantikan ini, Pemerintah Kota Tebing Tinggi berharap dapat meningkatkan kualitas pelayanan publik dan mendukung pertumbuhan ekonomi lokal melalui sistem perizinan yang lebih baik.

“Semoga pejabat yang baru dilantik dapat menjalankan tugas mereka dengan baik dan memberikan yang terbaik bagi masyarakat Kota Tebing Tinggi.” Tutup Sekdako.

(Br.Regar)

Berita Terkait

WARGA PROTES PEMBANGUNAN SPAM BARU SELESAI SUDAH RETAK.
SDN 6 Rantau Bayur Memprihatinkan, Masyarakat Pertanyakan Dana BOS Rp 98,5 Juta, Kepala Sekolah Sulit Dikonfirmasi.
Dua Terduga Pelaku Pengeroyokan di Beutong Sedang Di Proses Oleh Pihak Res Krim.
Pemkot Pagar Alam dan Kejari Pagar Alam Bangun Ghumah Baghi Restorative Justice
Media pers keadilan Tapung Hulu serah kan Piagam penghargaan ke Perusahaan 
Ade Jona Apresiasi Polisi Tangkap Pelaku Pencurian Viral di Medan Marelan
Diduga Gudang Penampung BBM Subsidi, Bungkam Saat Dikonfirmasi Awak Media di minta kepada Kapolri dan jajaran Untuk Menindak Lanjuti Kasus ini
Tingkatkan Sumber Daya Pegawai, Universitas Saburai Jajaki Kerjasama Kuliah Khusus Aparatur

Berita Terkait

Rabu, 28 Januari 2026 - 00:28 WIB

WARGA PROTES PEMBANGUNAN SPAM BARU SELESAI SUDAH RETAK.

Rabu, 28 Januari 2026 - 00:24 WIB

SDN 6 Rantau Bayur Memprihatinkan, Masyarakat Pertanyakan Dana BOS Rp 98,5 Juta, Kepala Sekolah Sulit Dikonfirmasi.

Selasa, 27 Januari 2026 - 21:50 WIB

Dua Terduga Pelaku Pengeroyokan di Beutong Sedang Di Proses Oleh Pihak Res Krim.

Selasa, 27 Januari 2026 - 21:41 WIB

Pemkot Pagar Alam dan Kejari Pagar Alam Bangun Ghumah Baghi Restorative Justice

Selasa, 27 Januari 2026 - 21:16 WIB

Media pers keadilan Tapung Hulu serah kan Piagam penghargaan ke Perusahaan 

Berita Terbaru

NASIONAL

WARGA PROTES PEMBANGUNAN SPAM BARU SELESAI SUDAH RETAK.

Rabu, 28 Jan 2026 - 00:28 WIB