LANTAS POLDA SULUT BERSAMA POLRESTA MANADO BERSINERJITAS MEMBAGIKAN PENYALURAN SEMBAKO BAGI MASYARAKAT

Selasa, 13 September 2022 - 09:15 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LANTAS POLDA SULUT BERSAMA POLRESTA MANADO BERSINERJITAS MEMBAGIKAN PENYALURAN SEMBAKO BAGI MASYARAKAT.

MANADO MITRA MABES.COM 09

Polresta Manado tulus melayani dan membantu meringankan beban masyarakat dampak kenaikan (BBM)Turut juga Anggota Dit Lantas Polda Sulut dan Polresta Manado turun ke jalan membagikan tiga ratus (300) paket sembako.

kepada pengendara yang melintas di jalan raya tepatnya di wilayah sekitar Jumbo Pasar Swalayan Pusat Kota Manado dan depan Golden Swalayan, Rabu 07/09/2022.

Dalam kegiatan tersebut dipimpin langsung oleh Dir Lantas Polda Sulut, Kombes Pol Rubertho Pardede SIK bersama Kapolresta Manado Kombes Pol Julianto P.Sirait SH., S.I.K.

dan Kabid Humas Polda Sulut Kombes Pol Jules Abraham Abast S.I.K bersama dengan anggota Lantas Polda Sulut serta juga Polresta Manado.

“Terus kegiatan membagikan sembako tersebut bagi warga yang terdampak ekonomi atas kenaikan harga BBM, selain itu juga mempererat Silaturahmi dengan masyarakat,”Ucap Dir Lantas Polda Sulut Kombes Pol Rubertho S.I.K.

Lebih lanjut Kapolresta Manado Kombes Pol Julianto P.Sirait SH. S.I.K. dalam menambakan kegiatan tersebut sebagai upaya dalam membantu masyarakat khususnya para sopir Mikrolet angkutan umum dalam Kota yang terdampak oleh kebijakan Pemerintahan terkait kenaikan harga BBM.

Terus dalam kegiatan pembagian Sembako tersebut, juga dilakukan sosialisasi agar masyarakat mematuhi kebijakan Pemerintah dantetap mematuhi himbauan untuk menjaga Protokol Covid-19 karena pandemi Covid-19 belum berakhir.

“Juga kami berharap,bantuan ini bisa sedikit meringankan beban ekonomi masyarakat,” Apalagi harga – harga kebutuhan pokok serta ongkos transportasi juga juga turut naik,” Tutur Kapolresta Manado Kombes Pol Julianto P.Sirait,SH.,S.I.K.(JL)

EDITOR : SODYAN MBS 09

Berita Terkait

Mantan sekretaris camat adiankoting diduga bekingi perangkat desa.
Memastikan Pelaku Usaha Ritel Aman, Patroli Perintis Presisi Sat Samapta Polres Pagar Alam lakukan Sambang
Hadiri dan Jadi Narasumber Sosialisasi P4GN, Kapolres Lampung Tengah Ajak Semua Elemen Bersatu Cegah Bahaya Narkotika
Polda Bengkulu Grebek Bandar Narkoba dan Bongkar Praktek Peredaran Sabu di Lebong.
PECEL PUNTEN NGANJUK, PEDASNYA JUARA… SEKALI NYICIP, LUPA MANTAN!
BU WO LOOS DOL MENU PECEL PUNTEN NGANJUK, PEDASNYA JUARA… SEKALI NYICIP, LUPA MANTAN! PINDAH KE DINKOP..
Respons Cepat Polisi Airud, Konflik Nelayan di Laut Batubara Berakhir Damai
Miris!!! Perangkat desa di duga menyalah gunakan wewenang

Berita Terkait

Sabtu, 24 Januari 2026 - 19:59 WIB

Mantan sekretaris camat adiankoting diduga bekingi perangkat desa.

Sabtu, 24 Januari 2026 - 17:22 WIB

Memastikan Pelaku Usaha Ritel Aman, Patroli Perintis Presisi Sat Samapta Polres Pagar Alam lakukan Sambang

Sabtu, 24 Januari 2026 - 16:34 WIB

Hadiri dan Jadi Narasumber Sosialisasi P4GN, Kapolres Lampung Tengah Ajak Semua Elemen Bersatu Cegah Bahaya Narkotika

Sabtu, 24 Januari 2026 - 15:47 WIB

Polda Bengkulu Grebek Bandar Narkoba dan Bongkar Praktek Peredaran Sabu di Lebong.

Sabtu, 24 Januari 2026 - 13:16 WIB

PECEL PUNTEN NGANJUK, PEDASNYA JUARA… SEKALI NYICIP, LUPA MANTAN!

Berita Terbaru

BERITA UTAMA

Mantan sekretaris camat adiankoting diduga bekingi perangkat desa.

Sabtu, 24 Jan 2026 - 19:59 WIB

BERITA UTAMA

Keadilan Bukan Sekadar Kata, Tapi Perjuangan

Sabtu, 24 Jan 2026 - 19:32 WIB