Lakasanakan Silau Mata, Personil Polsek Wanea Ingatkan Warga Tetap Waspada

Kamis, 24 November 2022 - 10:25 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

MANADO, Mitramabes com  Polsek Wanea Polresta Manado melaksanakan Silau Mata (Siaga lampu biru di keramaian Kota) atau patroli dengan menyalakan lampu rotator berwarna biru di wilayah hukum Polsek Wanea, Selasa (22/11/2022) malam.

Kegiatan patroli ini difokuskan pada sasaran daerah rawan kejahatan dan objek vital serta lokasi rawan lainnya.

Silau mata ini dilaksanakan untuk mengantisipasi dan mencegah terjadinya tindak kejahatan, khususnya pada malam hari . Patroli memang difokuskan pada waktu malam sampai dengan dini hari dengan mengoptimalkan tindakan preventif, menyalakan lampu biru pada malam hari.

Kapolresta Manado melalui Kapolsek Wanea Kompol Arie Najoan mengungkapkan bahwa, patroli Silau Mata di gelar dari malam hingga , dengan tujuan untuk mencegah terjadinya tindak kriminal terutama saat masyarakat istirahat malam.

“Patroli Silau Mata adalah salah satu Kegiatan Rutin Kepolisian yang Ditingkatkan, dengan “Silau Mata ” masyarakat akan tahu ada kehadiran polisi sehingga merasa aman dan nyaman,” bebernya.

Lebih lanjut Kapolsek Wanea berharap dengan dilaksanakannya Silau Mata ini mampu mencegah terjadinya kejahatan baik Curat, Curas maupun Curanmor.

“Dengan adanya patroli, diharapkan situasi di wilayah hukum Polsek Wanea tetap aman dan terkendali,” katanya.

Editor : Sofyan MBS

Facebook Comments Box

Berita Terkait

SMPN 2 Sindang Gelar SPMB Tahun Ajaran 2025/2026 Sesuai Dengan Juknis Pusat
Pemerintah Melalui Bulog Akan Menyalurkan Bantuan Beras Untuk KPM Diindramayu 
Kadis Dinsos Indramayu Pimpin langsung Acara Bimbingan Sosial bagi PPKS
Pangdam I/BB Hadiri dan Lepas Peserta BMPD Medan Run 2025 di Lapangan Benteng Medan
Kodam I/BB Peduli Gizi Anak Panti Asuhan di Medan Johor melalui Program Makan Sehat Bergizi
Kodam I/BB Peduli Gizi Anak Panti Asuhan di Medan Johor melalui Program Makan Sehat Bergizi
SD Negeri Purwo Rejo Butuh Dana Rehabilitasi Berat” ini pantauan Ka Biro Mitra Mabes”
Sat Lantas Polres Nagan Raya Gelar Oprasi Patuh Seulawah 2025 di hari kedua” Begini Kata Kapolres” 

Berita Terkait

Rabu, 16 Juli 2025 - 00:49 WIB

SMPN 2 Sindang Gelar SPMB Tahun Ajaran 2025/2026 Sesuai Dengan Juknis Pusat

Rabu, 16 Juli 2025 - 00:47 WIB

Pemerintah Melalui Bulog Akan Menyalurkan Bantuan Beras Untuk KPM Diindramayu 

Rabu, 16 Juli 2025 - 00:45 WIB

Kadis Dinsos Indramayu Pimpin langsung Acara Bimbingan Sosial bagi PPKS

Selasa, 15 Juli 2025 - 20:57 WIB

Pangdam I/BB Hadiri dan Lepas Peserta BMPD Medan Run 2025 di Lapangan Benteng Medan

Selasa, 15 Juli 2025 - 20:51 WIB

Kodam I/BB Peduli Gizi Anak Panti Asuhan di Medan Johor melalui Program Makan Sehat Bergizi

Berita Terbaru